Anda di halaman 1dari 3

PEMERINTAH KABUPATEN LEBAK

DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN


SMP NEGERI 1 LEGOKHANGSEUR
Jalan Buluheun-Ciloke Km. 13 Rangkasbitung Lebak Banten

INSTRUMEN ANGKET
WORKSHOP PENYUSUNAN RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

SIKLUS :Pertama

KURANG TIDAK
PAHAM
NO PERTANYAAN PAHAM PAHAM
3 2 1
1 Apakah saudara memahami pengertian
RPP?
2 Apakah saudara memahami komponen-
komponen dalam penyusunan RPP
Kurikulum 2013?

3 Apakah saudara memahami prinsip-prinsip


penyusunan RPP Kurikulum 2013?

4 Apakah saudara memahami proses


penyusunan RPP Kurikulum 2013?

5 Apakah saudara memahami langkah-


langkah kegiatan pembelajaran dengan
sintak model berbasis scientific approach?
6 Apakah saudara sudah memahami
penlaian yang meliputi tehnik, bentuk dan
instrument penilaian serta pedoman
penskoran sesuai permendikbud 23 tahun
2016?

Legokhangseur, Agustus 2017


Peserta Workshop
PEMERINTAH KABUPATEN LEBAK
DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN
SMP NEGERI 1 LEGOKHANGSEUR
Jalan Buluheun-Ciloke Km. 13 Rangkasbitung Lebak Banten

INSTRUMEN ANGKET
WORK SHOP PENYUSUNAN RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

SIKLUS : ke-2

KURANG TIDAK
PAHAM
NO PERTANYAAN PAHAM PAHAM
3 2 1
1 Apakah saudara memahami pengertian
RPP?
2 Apakah saudara memahami komponen-
komponen dalam penyusunan RPP
Kurikulum 2013?

3 Apakah saudara memahami prinsip-prinsip


penyusunan RPP Kurikulum 2013?

4 Apakah saudara memahami proses


penyusunan RPP Kurikulum 2013?

5 Apakah saudara memahami langkah-


langkah kegiatan pembelajaran dengan
sintak model berbasis scientific approach?
6 Apakah saudara sudah memahami
penlaian yang meliputi tehnik, bentuk dan
instrument penilaian serta pedoman
penskoran sesuai permendikbud 23 tahun
2016?

Legokhangseur, Agustus 2017


Peserta Workshop
INSTRUMEN MONITORING KEGIATAN WORKSHOP

No Komponen Monev/ Indikator Skala Penilaian


1 2 3 4

Narasumber

1 Kemampuan narasumber dalam memfasilitasi


brainstorming dan apersepsi tentang
penyusunan RPP berbasis scientific approach
2 Narasumber dengan sabar memfasilitasi
penyusunan RPP berbasis scientific approach

3 Narasumber memberikan kesempatan guru


untuk menunjukkan kreativitas dan inovasinya
dalam penyusunan RPP berbasis scientific
approach

4 Dengan sabar dan telaten memberikan


bimbingan kepada guru-guru dalam
penyusunan RPP berbasis scientific approach

5 Menindaklanjuti hasil work shop penyusunan


RPP berbasis scientific approach

Legokhangseur, Agustus 2017

Peserta Workshop

Anda mungkin juga menyukai