Anda di halaman 1dari 11

Disusun Oleh :

1. Adelia Aini
2. Devia Aryanty
3. Melia Syahputri S
4. Rafif Prasetyo
5. Yandhi Thammamul
Pembukaan

Terimakasih kepada Bu Lilis yang telah memberikan kita


tugas bermanfaat ini sehingga banyak menambah ilmu dan
pengetahuan kelompok kami yang sangat bermanfaat untuk
kedepannya.
Terima kasih juga para anggota kelompok yang telah
membantu menyumbangkan materi, ide, dan pemikiranya.
Besar harapan saya, semoga proposal ini dapat menambah
pengetahuan dan pengalaman luas tentang usaha “Pisang
Nugget” bagi para pembaca. Masih banyak kekurangan
dalam proposal ini, Oleh karena itu kami sangat
mengaharapkan saran dan kritik yang membangun dari
pembaca demi kesempurnaan proposal ini.
Produk Makanan Awetan

Produk makanan awetan nabati : Pisang Nugget


Perencanaan Usaha Makanan Awetan

1.Ide dan Peluang Usaha


Ide pembuatan Pisang Nugget berawal dari populernya makanan ini
di dunia kuliner. Pisang Nugget ini juga sering menjadi menu
sandingan yang sangat nikmat untuk di santap. Selain itu banyak
manfaat yang dikandung oleh pisang seperti menurunkan risiko
kanker, asma, menurunkan tekanan darah dan meningkatkan
kesehatan jantung. Disini kelompok kami akan menawarkan produk
dalam bentuk yang menarik serta rasa yang bervariasi agar
masyarakat tidak bosan dengan pisang yang selama ini ada di
pasaran. Makanya kami menjadikan pisang sebagai ide dari peluang
usaha kami.
2. Analisis Peluang Usaha

Usaha ‘Pisang Nugget” sudah menjadi bisnis makanan yang cukup


populer. Orang sudah tidak asing lagi dengan menu pisang nugget.
Namun Tujuan dari memilih “Pisang Nugget” sebagai peluang usaha ini
karena mudah dalam pengolahannya, bahan baku juga mudah di
dapatkan, menyalurkan hobi memasak,dan juga untuk meningkat kan
keterampilan membuat aneka masakan.
Selain itu “Pisang Nugget” memiliki rasa yang enak dan renyah,
toppingnya juga semakin membuat lidah tak ingin berhenti untuk
mengunyahnya. Oleh karena itu kami memilih “Pisang Nugget” untuk
peluang usaha.
3. Konsep Sumber Daya yang Dibutuhkan

Tabel Biaya Produksi

NAMA BARANG JUMLAH BARANG HARGA


1. Pisang kapok 40 buah Rp 50.000
2. Tepung terigu ½ kg Rp 4000
3. Tepung panir ¼ kg Rp 7000
4. Gula ⅙ kg Rp 2000
5. Vanili 1800 mg Rp 2000
6. Coklat 1batang Rp 13.500
7. Oreo 2 bungkus Rp 2000
8. Keju 100 gram Rp 13.000
9. Mika 25 buah Rp 5000
10. Gas 1 gas Rp 17.500
11. Minyak goring 1 liter Rp 13.000
JUMLAH HARGA Rp 129.000
Tabel Biaya Pengemasan

NAMA BARANG JUMLAH HARGA


Tempat Pengemasan Rp. 20. 000
Sendok Kecil Rp. 10. 000
Total Harga Rp. 30.000
Cara Membuat Pisang Nugget :

1. Kupas pisang lalu belah jadi 2.


2. Encerkan terigu dengan air.
3. Celupkan pisang ke dalam adonan terigu yg sudah encer lalu
masukkan kedalam tepung panir.
4. Pisang bisa langsung digoreng atau simpan di kulkas terlebih
dahulu.
5. Goreng pisang hingga kekuningan lalu angkat dan tiriskan,
beri toping sesuai selera
6. Siap dihidangkan dan dikemas.
4. Analisis Harga

Pisang Nugget per pcs akan dijual dengan harga kurang


lebih Rp. 5.000
Karena modal per pcs Rp. 3.180 kalo di jadikan dalam
bentuk 50 pcs
Rincian :
 Perkiraanya satu kali produksi bisa jadi 50 pcs
 Total biaya modal : Jumlah pisang nugget yang
ditargetkan (50 pcs)
Rp. 159.000 : 50 pcs = Rp. 3.180
 Keuntungan yang didapatkan =
Rp. 5.000 – Rp. 3.810 = Rp. 1.190
Ditaksir menjadi Rp. 2.000 / pcs
5. Pemasaran Pisang Nugget

Pemasaran produksi pisang nugget rencananya akan


di promosikan dan di pasarkan di lingkungan sekolah
dan kawan kawan.
Target pemasaran kepada teman teman, guru,
maupun warga lingkungan sekolah.
PENUTUP

Demikianlah penyajian proposal rencana usaha yang telah kami


susun. Kami memohon maaf apabila masih terdapat banyak
kekurangan di dalam penyusunan rencana usaha ini. Semoga
dapat memberikan manfaat bagi seluruh pembaca dan juga
penulis untuk menumbuhkan motivasi dalam membuka usaha.
Mohon maaf apabila ada kesalahan dan kekurangan dalam
proposal ini.
Kritik dan saran yang membangun sangat kami harapkan untuk
perbaikan di masa yang akan datang.

Terima kasih.

Anda mungkin juga menyukai