Anda di halaman 1dari 2

BAGIAN FEMUR

PROYEKSI AP
KRITERIA EKSPOSI KONTRAS DENSITAS
Struktur Tipis Struktur tebal Struktur Tipis Struktur tebal
BCO dari BCO dari Femur BTP dari BTP dari Femur
epicondilus distal/ Caput epicondilus distal/ Caput
medial/lateral , Femur medial/lateral , Femur
Trochanter mayor Trochanter mayor

Kriteria posisi  Tampak gambaran epicondilus medial/lateral femur


 Eminencia intercondilaris pada pertengahan fossa intercondilaris
 Leher femur terlihat tidak memendek, tampak trochanter mayor
 Trochanter minor superposisi dengan collum femur
KEADAAN EVALUASI
Deteksi Evaluasi ukuran condylus femur
rotasi(femur
distal)
- rotasi internal / Condylus lateralis tampak lebih besar dari condylus medial
medial
- rotasi external Condylus medial tampak lebih besar dari condylus lateralis
Deteksi rotasi Evaluasi hubungan spina ischiadika dan pelvis rim
Pelvis Evaluasi gambaran foramen obturator
- rotasi pelvis spina ischiadika terlihat tidak superposisi dengan pelvis inlet
kedalam foramen obturtor menyempit
- rotasi pelvis ke spina ischiadika lebih dekat ke acetabulum
luar foramen obturtor terlalu terbuka
Deteksi rotasi Evaluasi gambaran leher femur
cruris dan pedis
- rotasi internal Leher femur memendek
Kaki rotasi 45 derajat, ujung collum femur terlihat, trchanter minor tevisualisasi
- rotasi external Kaki rotasi 15-20 derajat, collum femur tidak memendek, terlihat gambar
trochanter mayor
BAGIAN FEMUR
PROYEKSI Lateral
KRITERIA EKSPOSI KONTRAS DENSITAS
Struktur Tipis Struktur tebal Struktur Tipis Struktur tebal
BCO dari BCO dari femur BTP dari BTP dari
Patella/trochanter distal/ caput Patella/trochanter distal/caput
minor femur minor femur

Kriteria posisi  Condilus medial dan lateral sejajar


 Caput femur dan tibia sedikit superimposisi
 Trochanter minor terlihat jelas
 Collum femur superimposisi dengan trochanter mayor
KEADAAN EVALUASI
Verifikasi akurasi Condylus medial dan lateral sejajar
posisi femur bagian dari caput fibula di bawah tibia
distal
-rotasi eksternal Condylus medial berada di depan condylus lateral
(posisi patella Aspek anterior dan posterior condylus femoralis tidak superimposisi
terlalu dekat
dengan kaset)
-rotasi eksternal Condylus medial berada di belakang condylus lateral
(posisi patella
terlalu jauh
dengan kaset)
Verifikasi akurasi trochanter minor tampak ke medial
posisi femur collum femur superimposisi dengan trochanter mayor
proximal

Anda mungkin juga menyukai