Anda di halaman 1dari 3

NAMA : Fransafta Tri Hariyadi

NIM : 1800001

Kelas :A

Fakultas : Dharma Acarya

Prodi : Pendidikan Agama Hindu

Soal :

1. Buatlah implementasi kurikulum ditingkat sekolah(menyusun rencana tahunan dan


jadwal pelaksanaan) yang membuat standar isi,standar proses dan standar penilaian.
2. Tingkat sekolah yang digunakan boleh SD/SMP/SMA.
3. Kurikulum boleh mengggunakan kurikulum KTSP,K13,Kurikulum berbasis karakter.

Jawaban :

Tabel kurikulum

K13

Uraian kegiatan Tujuan Pelaksanaan


Standar isi Terbentuknya Juli 2020
 Penyusunan kurikulum sekolah kurikulum K13
menengah pertama. Meningkatkan mutu
 Materi disusun seimbang mencakup pendidikan dan
kompetensi sikap,pengetahuan,dan pengembangan potensi
keterampilan peserta didik.
 Pendekatan pembelajaran berdasarkan
pengamatan,pertanyaan,pengumpulan
data,penalaran,dan penyajian hasil
melalui pemanfaatan berbagai sumber
belajar(siswa mencari tahu).
 Mata pelajaran diturunkan dari
kompetensi yang ingin dicapai
 Semua mata pelajaran diikat oleh
kompetensi inti(tiap kelas).
 Beban belajar melalui program
pembelajaran melalui sistem tatap
muka,penugasan terstruktur,dan
kegiatan mandiri tidak
terstruktur.jumlah jam pembelajaran
tatap muka perminggu adalah 34jam
 Kegiatan pembelajaran peserta didik
selama satu tahun yang mencakup
permulaan tahun pelajaran,minggu
efektif belajar,waktu pembelajaran
efektir dan hari libur.
 Kompetensi lulusan dengan
memperhatikan tingkat perkembangan
peserta didik.

Standar proses Tercapainya kegiatan Juli 2020-mei 2020


 Perencanaan proses pembelajaraan proses pembelajaraan
 Identitas mata pelajaran yang efektif.
 Standar kompetensi(SK) Tersediannya alat dan
 Indikator pencapaian bahan praktikum,serta
kompetensi alat dan bahan ajar
 Tujuan pembelajaran untuk menunjang proses
 Materi pembelajaran pembelajaran
 Waktu pembelajaran
 Metode pembelajaran
 Pelaksanaan proses pembelajaraan
 Kegiatan proses belajar
mengajar
 Buku teks pelajaran
 Pengelolaan kelas
 Pengawasan proses pembelajaran
untuk terlaksananya proses
pembelajaraan yang efektif dan
efisien.
 Pemantauan
 Supervise
 Evaluasi
 Pelaporan
 Tindak lanjut
Standar penilaian Memiliki alat ukur yang baik Juli 2020-mei 2020
 Memberikan pertanyaan yang untuk mendapatkan nilai hasil
membutuhkan pemikiran capaian belajar peserta didik
mendalam(bukan hafalan) dalam kurun waktu tertentu
 Penyusunan soal Uts,ulangan dan
ujian.

Anda mungkin juga menyukai