Anda di halaman 1dari 16

KONSTRUKSI &

STABILITAS KAPAL
ATT-II / 2019
Ses 1

 Ship Construction/Konstruksi kapal

Capt . Cakra W ijaya K.


Sylabus / Indikator

 Konstruksi Kapal
 Menggambarkan dan menilai struktur dari bagian-bagian kapal
berikut:
1. Keel, bilge keel, duct keel, Perangkat keamanan duct keels
2. Bottom plating, double bottom, tank top, Konstruksi Double
bottom
3. Girder, centre girder, side girder
4. Floor, side frame
 Menggambarkan dan menilai struktur
dari bagian-bagian kapal berikut:

1. Keel, Bilge keel, Duct keel & Perangkat keamanannya


Kekuatan utama struktur lambung secara longitudinal

Function Efektif Membagi kekuatan membujur sbg penahan beban


are lokal pada saat kpl diatas dock

Sebagai tulang punggung struktur lambung

Flate plate keel


Center line
Of hull Duct keel
SHIP’S is located structure
KEEL at Bar keel

Side line
of hull Side keel
structure
Features/construction of flat plate keel
Features / construction of Bar keel
Duct keel features / contruction
- Duct keels berada double bottom pada beberapa kapal
- konstruksinya berawal sekat kamar mesin sd sekat pelanggaran
- Digunakan sebagainacces dari pipa instalasi kapal, ex. Ballast, fwt, dll.

Perangkat keamanan duct keel :


 Duct keel dibentuk oleh dua longitudinal girder yg terpisah hingga 1,83 m
plate keel dan tank top diperkuat dengan menambah ketebalannya
3. Bilge keel ( Lunas Samping )
 Lunas Samping adalah sayap yang dipasang pada kelengkungan
bilga di kedua sisi kapal.
 Lunas ini berguna untuk mengurangi keolengan kapal. Pemasangan
lunas bilga secara memanjang dari ½ sampai 2/3 panjang kapal.
2. Bottom Plating, Double Bottom, Tank Top &
konstruksinya
Bottom Plating

Double Bottom

Tank Top
 Double bottom
yaitu bagian dari konstruksi kpl yang dibatasi, Bagian-bagian yang
memba tasinya yaitu  :
1. Bagian bawah : kulit kapal bagian bawah (bottom shell plating)
2. Bagian atas    : tank top plating/plat dasar dalam (inner bottom
plating)
3. Bagian samping : lempeng samping (margin plate)
4. Bagian depan  : sekat kedap air terdepan/sekat pelanggaran
5. Bagian belakang : SKA paling belakang / ceruk belakang (APT)
Manfaat Double Bottom yaitu  :
 Bila kapal kandas dan mengalami kebocoran, masih ada yg kedap
air
 Dpt dimuati muatan cair ,ballast dll.
 Mengatur stabilitas kapal
 Menamabah kekuatan melintang kpl
3. Girder, Centre girder, Side girder,
4. Floor, side frame

Longitudinal Girder
frame - Center girder
- Side girder

Framing
Cobination
system
frame

Tranversal Floor (wrang)


frame Side frame
END OF THIS SESION & THANKS

Materi pertemuan berikutnya :

Ship Construction (Konstruksi Kapal)


Menggambarkan dan menilai struktur dari bagian-bagian kapal berikut:
 shell plating, deck plating, flanges, margin plate, longitudinal,
intercostal, stiffener, web frame,
 bulkhead, collision bulkhead, panting stringer,
 stringer, pillars, garboard strake, sheer strake.

Anda mungkin juga menyukai