Anda di halaman 1dari 19

Pembatasan Sosial Berskala Besar

SOP KAMPUNG TANGGUH


KABUPATEN SIDOARJO

PSBB TAHAP III


OPTIMALISASI PEMBERDAYAAN KAMPUNG TANGGUH

KONSEP PENGUATAN KAMPUNG TANGGUH

1. Mengoptimalkan sarana dan Prasaran kampung Tangguh


2. Pemberdayaan Sumber Daya Pelaksana
- Peningkatan peran Perangkat Desa dan 3 Pilar
- Pelibatan Forkopimka
- Pemberdayaan Relawan
3. Penguatan Sistem Operasional Kampung Tangguh
- Penerbitan Surat Keterangan RT/RW
- Pengawasan Keluar Masuk Orang (Cek Point)
- Pendataan Warga
- Pengawasan dan pemantauan Isolasi Mandiri (CCTV,Public
Adress)
- Pengaturan Kegiatan Masyarakat di Kampung Tangguh
- Penyaluran pangan/kebutuhan Hidup Sehari-hari
- Pemenuhan kebutuhan kesehatan
4. Prioritas Sasaran Masyarakat Usia 50+ dan memiliki Comorbit

PSBB Tahap 3 Kabupaten Sidoarjo | Page 2


SARANA & PRASARANA KAMPUNG TANGGUH SERTA ANGGARAN
NO KELENGKAPAN KEGUNAAN KETERANGAN
STRUKTUR JIKA BELUM ADA DIBUAT BARU SESUAI DENGAN STRUKTUR
MERUPAKAN PELAKSANA KAMPUNG
SATGAS/PANITIA/GUGUS YANG TELAH DIREKOMENDASIKAN
1 TANGGUH DALAM MELAKSANAKAN SEMUA
TUGAS RW (PANEL DATA BERISI STRUKTUR ORGANISASI, DATA WARGA,
KEGIATAN PENANGANAN COVID-19
(PANEL DATA) SOP, PETA PENYEBARAN DAN INFORMASI LAINNYA)

DIGUNAKAN SEBAGAI POSKO PENGENDALIAN JIKA BELUM ADA BISA MENGGUNAKAN RUMAH WARGA
2 BALAI RW / TENDA DAN PUSAT CONTROL INFORMASI DAN ATAU KETUA RW, SD, ATAU RUANGAN LAINNYA-HINDARI
LOGISTIC DITEMPAT TERBUKA SEPERTI MEMBUAT TENDA

AKAN DIGUNAKAN JIKA SELAMA PSBB ADA


RUMAH ISOLASI/KARANTINA BISA MEMINJAM RUMAH KOSONG PENDUDUK ATAU SD
3 WARGA DARI LUAR MASUK ATAU ADA WARGA
MANDIRI ATAU GEDUNG LAIN YANG BISA DIMANFAATKAN
YANG POSITIF, PDP DAN ODP

DIPERGUNAKAN SEBAGAI TEMPAT MEMANFAATKAN TEMPAT YANG LAYAK UNTUK


4 LUMBUNG PANGAN
PENYIMPANAN LOGISTIK PENYIMPANAN LOGISTIK BANTUAN

MASJID, GEREJA, WIHARA,


DIJADIKAN SEBAGAI SUMBER INFORMASI
PURA, KELENTENG, DAN
PENGUMUMAN PADA WARGA, BISA UNTUK
5 TEMPAT IBADAH LAIN YANG TOA MASJID DAPAT DIGUNAKAN UNTUK PENGUMUMAN
CERAMAH, ATAU TAHLIL DIKIR TETAPI TIDAK
MEMILIKI PENGERAS SUARA
BOLEH BERGEROMBOL.
(PUBLIC ADDRESS)

DIGUNAKAN SEBAGAI SUMBER ENERGY


DISESUAIKAN DENGAN KEBUTUHAN MASING-MASING
6 GENSET/PENERANGAN CADANGAN JIKA LISTRIK MATI PALING TIDAK
KAMPUNG TANGGUH
UNTUK MASJID DAN LAMPU JALAN

PSBB Tahap 3 Kabupaten Sidoarjo | Page 3


SARANA & PRASARANA KAMPUNG TANGGUH SERTA ANGGARAN
NO KELENGKAPAN KEGUNAAN KETERANGAN

SEBAGAI ALAT INFORMASI MANUAL JIKA ADA DAPAT DIGUNAKAN UNTUK PATROLI DAN PEMBERITAHUAN
7 KENTONGAN
KONDISI DARURAT KEPADA MASYARAKAT

PORTAL DI PINTU MASUK SEBAGAI MEDIA FILTERISASI KELUAR MASUK PINTU PORTAL DIJAGA OLEH PELAKSANA YANG SUDAH
8
KAMPUNG / CEK POINT RT/RW ORANG DITUNJUK SESUAI JADWAL JAGA

SEBAGAI MEDIA PEMANTUAN DISEKITAR


9 CCTV CCTV DIPASANG DI SUDUT-SUJUD JALAN / GANG
LINGKUNGAN KAMPUNG TANGGUH

DIPERGUNAKAN SEBAGAI TEMPAT TERDAPAT APD SET, ALAT-ALAT KESEHATAN PENGECEKAN


10 POSKO KESEHATAN
PEMERIKSAAN KESEHATAN WARGA COVID-19 DAN OBAT-OBATAN RINGAN.

DIJADIKAN SEBAGAI TANDA BAHWA RUMAH


SPANDUK DIPASANG DI RUMAH TIAP-TIAP WARGA YANG
11 SPANDUK DUKUNGAN WARGA TERSEBUT SEDANG MELAKSANAKAN
MELAKSANAKAN ISOLASI MANDIRI
ISOLASI MANDIRI

PSBB Tahap 3 Kabupaten Sidoarjo | Page 4


STRUKTUR ORGANISASI KAMPUNG TANGGUH

PEMBINA
KEPALA DESA

KETUA
TOMAS / PERANGKAT DESA

SEKRETARIS
PERANGKAT DESA / WARGA

DIVISI KEAMANAN DIVISI PANGAN DIVISI KESEHATAN DIVISI PEMAKAMAN DIVISI PENYULUHAN
WARGA / RELAWAN WARGA BIDAN DESA / PUSKESMAN WARGA WARGA

PSBB Tahap 3 Kabupaten Sidoarjo | Page 5


TUGAS POKOK PELAKSANAN KAMPUNG TANGGUH

1. MENJADI PENGUBUNG DENGAN STRUKTUR


2. PEMERINTAH DIATASNYA, DAN MEMBANGUN
KEMITRAAN DENGAN POLRI DAN TNI SERTA
RELAWAN PENYIAPAN ANGGARAN KEBUTUHAN
1 PEMBINA KEPALA DESA
3. MENJADI PENGGERAK STRUKTUR KAMPUNG TANGGUH
PEMERINTAHAN DESA
4. MENJADI PENGAMBIL KEPUTUSAN DALAM
SEBUAH PERMASALAHAN
SESEORANG YANG BERANI MENGAMBIL
1 ORANG KEPUTUSAN PADA SAAT KRISIS DENGAN
MENGKOMANDO SELURUH STRUKTUR UNTUK
CEPAT TERMASUK MELAKUKAN
2 KETUA MEMASTIKAN SELURUH SOP DIJALANKAN JIKA ADA
TOMAS ATAU TOGA PENEGURAN KEPADA WARGA YANG
KEJADIAN COVID DILINGKUNGANNYA
YANG BERPENGARUH TIDAK MENGIKUTI PERATURAN DAN
PROCEDURE.

1 ATAU 2 ORANG
1. MEMBANTU KETUA DALAM HAL ADMINISTRASI
2. MENGUMPULKAN SEMUA DATA WARGA (NO
PERANGKAT RT/RW
TELP, KARANG TARUNA DLL)
YANG MEMILIKI BEKERJA PADA SAAT PENDATAAN,
3. SEBAGAI ADMIN WA GROUP TIAP RT
KEMAMPUAN SETELAH PROGRAM BERJALAN MAKA
3 SEKRETARIS 4. MENDATA WARGA YANG USIA 50+ DAN RENTAN
ADMINISTRASI DAN MENJADI PETUGAS PENGHUBUNG
SAKIT
DAPAT DENGAN DIVISI LAIN
5. MENGELOLA ADMINISTRASI PENERIMAAN
BERKOMUNIKASI
BANTUAN DARI PEMDA MAUPUN MASYRAKAT
DENGAN BAIK KEPADA
UMUM.
WARGA

PSBB Tahap 3 Kabupaten Sidoarjo | Page 6


TUGAS POKOK PELAKSANAN KAMPUNG TANGGUH

JUMLAH PERSONIL
1. MENJAGA PINTU MASUK/PORTAL KAMPUNG
DISESUAIKAN
TANGGUH DILAKUKAN PATROL BERKALA SETIAP 3
DENGAN KEBUTUHAN
2. MELAKSANAKAN PATROLI SESUAI JADWAL JAM SEKALI
4 DIVISI KEAMANAN 3. MEMASTIKAN KETERTIBAN SELAMA MEMASTIKAN BARANG ATAU MANUSIA
LINMAS,BANSER,BABI
LOCKDOWN YANG MASUK SESUAI DENGAN SOP
NSA, KOKAM, ATAU
4. MENGATUR KELUAR MASUK BARANG DAN MEDIS
UNSUR BELA NEGARA
ORANG
LAINNYA
1. MENYEDIAKAN KEBUTUHAN PANGAN BAGI
SELURUH WARGA APABILA DILAKSANAKAN
KARANTINA DESA
2. MENYEDIAKAN KEBUTUHAN PANGAN BAGI
JUMLAH PERSONIL
WARGA YANG MELAKSANAKAN ISOLASI
DISESUAIKAN DENGAN
5 DIVISI PANGAN MANDIRI
KEBUTUHAN
3. MELAKSANAKAN PENYEDIAAN MAKAN DAN
MINUM PETUGAS JAGA
4. MELAKSANAKAN ADMINISTRASI
PENGELOLALAN PENERIMAAN DAN
PENDISTRIBUSIAN PANGAN
TIM KESEHATAN
KAMPUNG 1. MENGECEK KESEHATAN WARGA MINIMAL
DIASISTENSI OLEH SUHU KONDISI FISIK MINIMAL SESUAI DENGAN
MEMBERIKAN KONTAK PERSON
BIDAN DESA ATAU REKOM TIM KESEHATAN SELURUH WARGA
6 DEVISI KESEHATAN KEAPADA SELURUH WARGA UNTUK
TENAGA KESEHATAN 2. PENANGANAN PERTAMA WARGA YANG SAKIT
KECEPATAN PENANGANAN.
YANG TINGGAL 3. MEMBANTU TIM KESEHATAN UNTUK EVAKUASI
DIKAMPUNG YANG JIKA ADA ODP COVID DAN PERLU KE RS
BERSANGKUTAN

PSBB Tahap 3 Kabupaten Sidoarjo | Page 7


TUGAS POKOK PELAKSANAN KAMPUNG TANGGUH

1. MENYIAPKAN LOKASI PEMAKAMAN DI DESA


2. MELAKSANAKAN PROTOKOL PEMAKAMAN
JUMLAH PERSONIL WARGA YANG MENINGGAL DUNIA PENYIAPAN ALAT PELINDUNG DIRI (APD)
DEVISI
7 DISESUAIKAN 3. MELAKUKAN KOORDINASI DGN TIM SESUAI JUMLAH PERSONIL DI DIVISI
PEMAKAMAN
DENGAN KEBUTUHAN TRANSPORTASI (AMBULANCE ) PEMAKAMAN
4. BERKOORDINASI DGN PIHAK RS UNTUK PROSES
PENANGANAN SERTA STERILISASI.

1. MELAKSANAKAN PENYULUHAN KEPADA


JUMLAH PERSONIL
WARGA TENTANG PENCEGAHAN DAN
DISESUAIKAN
PENANGANAN COVID-19
DENGAN KEBUTUHAN 1. PENYULUHAN BERKELOMPOK
2. MERENCANAKAN KEGIATAN HIBURAN UNTUK
DEVISI DENGAN MEMPERHATIKAN JUMLAH
WARGA DENGAN MEMANFAATKAN MEDIA
8 PENYUUHAN DAN WARGA YANG MASSA DAN JAGA JARAK
YANG ADA SERTA SESUAI DENGAN KEARIFAN
HIBURAN MEMILIKI JIWA SENI 2. PENYULUHAN DOR TO DOR
LOKAL
DAN MAMPU KERUMAH WARGA
3. PEMBERIAN HIBURAN DENGAN
MEMBERIKAN MATERI
MEMANFAATKAN MEDIA SOSIAL (LIVE
HIMBAUAN
YOUTUBE, DONGENG DIGITAL DLL)

BABINSA, MELAKUKAN PENDAPAMPINGAN


MENGUATKAN KOORDINASI SERTA DUKUNGAN
PENDUKUNG BABINKAMTIBMAS, KEGIATAN DI KAMPUNG TANGGUH DAN
9 TERPADU DALAM PROSES PSBB ATAU
(3 PILAR) LURAH/KEPALA DESA, MEMBERIKAN ASISTENSI DALAM KASUS-
PENGAMANAN KAWASAN JIKA BENCANA MELUAS
PUSKESMAS KASUS TERTENTU

PSBB Tahap 3 Kabupaten Sidoarjo | Page 8


STANDAR OPERASIONAL PROSEDUR (SOP)
PEMENUHAN KEBUTUHAN PANGAN WARGA RENTAN

RT MENDATA WARGA
FORM PANGAN 1
KURANG MAMPU

RW SOSIALISASI PADA WARGA


DATA DIBERIKAN PADA DEVISI
MAMPU SIAP PANGAN 2
PANGAN
MINGGU

DIVISI PANGAN MENYIAPKAN DIVISI PANGAN


RT/RW MINTA
BERAS DAN SAYUR SEJUMLAH MENYIAPKAN 10%
KESEDIAAN
RTSM (LENGKAPI TANDA CADANGAN
MENYUMBANG
TERIMAA)

CADANGAN DIKUMPULKAN DI
PANGAN DIKUMPULKAN DI POSKO POSKO
DISEKRETARIAT PENGHUBUNG

DISALURKAN KE WARGA JIKA


DI SALURKAN 1 (SATU) HARI SEBELUM
ADA PERMINTAAN DARURAT
LOCKDOWN

PSBB Tahap 3 Kabupaten Sidoarjo | Page 9


STANDAR OPERASIONAL PROSEDUR (SOP)
PENANGANAN WARGA SAKIT
JIKA ADA ANGGOTA KELUARGA SAKIT,
PERHATIKAN KELUHAN SAKIT: DEMAM,
BATUK, SESAK NAFAS, NYERI TENGGOROKAN

PERIKSA MELALUI TELEPON ATAU ONLINE. JIKA TIDAK BISA PERIKSA KE FASKES, LAPOR KE
JIKA KONDISI MENGANCAM NYAWA, SESAK
CP DOKTER : POSKO PENANGANAN COVID
NAFAS, NYERI DADA, KEJANG, DIARE HINGGA
CP MANTRI : KAB. SIDOARJO
DEHIDRASI PERIKSA KE FASILITAS KESEHATAN
CP BIDAN : (031) 9971333 / 081390170662
(PUSKESMAS, RUMAH SAKIT)
CP HOTLINE PUSKESMAS : Email : infocovid19@sidoarjokab.go.id

POSKO MENGONTAK KADER


TANGGUH COVID-19

SAKIT RINGAN SAKIT BERAT

MINUM OBAT SESUAI


GEJALA. EDUKASI PASIEN
KADER MENGHUBUNGI FASKES
TETAP DI RUMAH 14 HARI +
RUJUKAN SERTA LAPOR BIDAN
OBSERVASI HARIAN.
DESA DAN HOTLINE PUSKESMAS
KADER MELAPOR KE BIDAN
DESA DAN PUSKESMAS

PSBB Tahap 3 Kabupaten Sidoarjo | Page 10


STANDAR OPERASIONAL PROSEDUR (SOP)
PEMAKAMAN JENAZAH WARGA
TERDAPAT WARGA YANG MENINGGAL DUNIA

ANGGOTA KELUARGA MENGHUBUNGI


POSKO COVID-19 KAMPUNG TANGGUH

KADER TANGGUH MENDATANGI RUMAH WARGA


DENGAN PROTOKOL COVID 19

MENINGGAL KADER TANGGUH MENENTUKAN TINGKAT RESIKO MENINGGAL


CIRI COVID-19 (DENGAN ASISTENSI DARI DOKTER ATAU MANTRI ATAU BIDAN DESA) BIASA

KADER TANGGUH YANG MENANGANI


KADER TANGGUH DAN KELUARGA MAX 5
DENGAN MENYIAPKAN PETI MATI,
ORANG
PLASTIK DAN DISINFEKTAN

MEMERINTAHKAN PENGGALIAN

DIMAKAMKAN SESUAI
DENGAN KEYAKINANNYA MAK 3
JAM DIRUMAH

PSBB Tahap 3 Kabupaten Sidoarjo | Page 11


STANDAR OPERASIONAL PROSEDUR (SOP)
JIKA TERJADI TINDAK KEJAHATAN

JIKA ADA TERIAKAN WARGA


ADANYA KEJAHATAN

PENGHUBUNG MENGONTAK SEPULUH (10) LELAKI KANAN


KEAMANAN KIRI WASPADA

AMATI APAKAH BERSENJATA


TAJAM ATAU API

PETUGAS KEAMANAN
BERKOORDINASI DGN BERI LAPORAN KE PENGHUBUNG
PENGHUBUNG

SEPAKATI TINDAKAN

KEJAHATAN RINGAN DISELESAIKAN


KEJAHATAN BERAT PROSES HUKUM DIBAWA KE PEMBINA
SENDIRI

PSBB Tahap 3 Kabupaten Sidoarjo | Page 12


STANDAR OPERASIONAL PROSEDUR (SOP)
PATROLI DEVISI KEAMANAN

AMAN DAN TERTIB

PETUGAS KEAMANAN
PETUGAS
BERJAGA SESUAI PETUGAS MEMASTIKAN
BERKELILING /PATROLI
JADWAL PIKET YANG KONDISI DI DALAM
PADA RUTE MASING-
SUDAH KAMPUNG
MASING
DITENTUKAN

PELANGGARAN SEDANG
PETUGAS MEMBERIKAN
PERINGATAN

TERJADI PELANGGARAN

PELANGGARAN BERAT
PETUGAS MELAPORKAN KE
PENGHUBUNG

PSBB Tahap 3 Kabupaten Sidoarjo | Page 13


STANDAR OPERASIONAL PROSEDUR (SOP)
PENANGANAN TAMU DARI LUAR
TERDAPAT TAMU DARI LUAR YANG INGIN BERTAMU/MASUK KE
WILAYAH KAMPUNG TANGGUH

PETUGAS MENANYAKAN MAKSUD DAN TUJUAN TAMU YANG AKAN BERKUNJUNG

PENTING DAN MENDESAK TIDAK PENTING DAN MENDESAK

PETUGAS MEMBAWA DAN


MENDAMPINGI TAMU MENUJU SHELTER
PANITIA YANG SUDAH

PETUGAS MEMINTA TAMU UNTUK


PETUGAS MENJEMPUT WARGA YANG INGIN
MENUNDA DAN BERKOMUNIKASI DENGAN
DITUJU MENUJU SHELTER
WARGA MELALU MEDIA

TAMU PULANG

PSBB Tahap 3 Kabupaten Sidoarjo | Page 14


STANDAR OPERASIONAL PROSEDUR (SOP)
PENANGANAN WARGA YANG NGOTOT KELUAR

TERDAPAT WARGA YANG MEMAKSA INGIN KELUAR DARI


WILAYAH LOCKDOWN

PETUGAS MEMBERIKAN PEMAHAMAN KEPADA WARGA


AGAR TIDAK KELUAR

BERSEDIA TIDAK KELUAR MEMAKSA INGIN KELUAR

PETUGAS MELAPORKAN KEPADA


PEMBINA

PEMBINA MENINDAK TEGAS AGAR


WARGA TIDAK KELUAR

WARGA YANG NGOTOT PULANG KE


RUMAH

PSBB Tahap 3 Kabupaten Sidoarjo | Page 15


STANDAR OPERASIONAL PROSEDUR (SOP)
PENANGANAN KRIMAN BARANG

TERDAPAT PETUGAS PETUGAS PETUGAS BARANG BARANG


KIRIMAN MEMINTA MENGKONFIR- MEMERIKSA DIBAWA KE DIANTAR
BARANG UNTUK INDENTITAS MASI KEPADA BARANG SHELTER UNTUK KEPADA WARGA
WARGA PERIMA WARGA KIRIMAN DI TERTUJU
KAMPUNG TERTUJU STERILKAN
TANGGUH MELALUI
TELEPON

PSBB Tahap 3 Kabupaten Sidoarjo | Page 16


STANDAR OPERASIONAL PROSEDUR (SOP)
PEMUDIK DATANG / WARGA DESA BARU TIBA
TERDAPAT WARGA LUAR / PEMUDIK YANG AKAN MASUK
KE WILAYAH KAMPUNG TANGGUH

PETUGAS MENDATA IDENTITAS WARGA/PEMUDIK

KADER TANGGUH MENGECEK


SUHU TUBUH SUHU TUBUH
KESEHATAN PEMUDIK (CEK SUHU
TIDAK NORMAL NORMAL
TUBUH) DAN MENGAMATI KELUHAN
≥38OC DAN ATAU <38OC, TIDAK ADA
BATUK, PILEK, NYERI TENGGOROKAN,
TERDAPAT KELUHAN KELUHAN
SESAK NAFAS, DIARE

PEMUDIK DIBAWA KE
PEMUDIK DIBAWA KE
POSKO KESEHATAN
RUMAH KARANTINA*

DILAKUKAN PENGECEKAN LEBIH LANJUT OLEH


TIM KESEHATAN.
TIM KESEHATAN MELAPORKAN • WARGA/PEMUDIK DIBERI FASILITAS
STATUS PASIEN KE UNTUK TIDUR DAN MAKAN SELAMA DI WARGA/PEMUDIK DI
KARANTINA KARANTINA SELAMA
PUSKESMAS. • KADER TANGGUH MELAKUKAN
PENGECEKAN KESEHATAN (SUHU TUBUH, 14 HARI
KELUHAN BATUK, PILEK, NYERI DAN KADER TANGGUH
PUSKESMAS BERKOORDINASI DENGAN KETUA TENGGOROKAN, SESAK NAFAS, DIARE) MELAPOR KE PUSKESMAS
SETIAP HARI
SATGAS DESA BERKAITAN DENGAN HASIL
PEMERIKSAAN
PSBB Tahap 3 Kabupaten Sidoarjo | Page 17
PROGRAM PRIORITAS PENANGANAN 50+
DAN COMORBIT

KONSEP PERLINDUNGAN WARGA YG USIANYA DIATAS 50 TH.


• Pendataan warga yg usinya diatas 50th
• Pemberian edukasi terhadap Warga yg usinya diatas 50th
• Peningkatan Pengawasan terhadap warga yg usinya diatas 50th
• Pengecekan kesehatan terhadap Warga yg usianya diatas 50th
• Penerapan Isolasi terhadap warga yang usianya diatas 50th dan Comorbit
• Pemenuhan Kebutuhan pangan bagi warga yang melaksanakan Isolasi
• Pelaksana pengawasan oleh Perangkat desa, Relawan dan 3 pilar

PSBB Tahap 3 Kabupaten Sidoarjo | Page 18


SOSIALISASI KAMPUNG TANGGUH
Melaksanakan Sosialisasi Secara Terus Menerus dengan menggunakan
pengeras suara Kendaraan Dinas di Kampung Tangguh

PSBB Tahap 3 Kabupaten Sidoarjo | Page 19

Anda mungkin juga menyukai