Anda di halaman 1dari 1

Dari kasus tersebut diatas bagaimana pendapat Saudara tentang :

1. Penolakan dari mandailing yang disebut sebagai salah satu bagian dari sub-etnis suku
batak.

Jawab : Menurut saya penolakan tersebut bisa dibilang sebagai hak manusia dan sebagai rasa
melestarikan dan mecintai budaya leluhur sendiri. Mandailing mengatakan bahwa “Kita beda
leluhur,mengapa harus dipaksa sama”. salah satu faktor mereka menolak Mandailing bagian
dari Batak adalah karena mereka menganggap marga-marga, peninggalan artefak, bahasa dan
aksara Mandailing muncul jauh lebih tua daripada Batak. Dengan perbedaan ini seharusya
dapat memaknai sebagai kekayaan yang harus dimanfaatkan sebaik-baiknya, sarana untuk
saling melengkapi. Bukan justru memecah persatuan karena adanya perbedaan.

2. Bagaimana pendapat Saudara tentang problematis antara mandailing dan batak dari
kasus diatas ?

Anda mungkin juga menyukai