Anda di halaman 1dari 10

RPS

MATAKULIAH
PROGRAM STUDI S1 SENI MUSIK

Mata Kuliah : Instrumen Pokok Tingkat Indria
Dosen : Moh Sarjoko, S.Sn., M.Pd.
Harpang Yudha Karyawanto, S.Pd., M.Pd.
Agus Suwahyono, S.Sn., M.Pd.
Dhani Kristiandri, S.Pd., M.Sn.
Raden Roro Maha Kalyana Mitta Anggoro, S.Pd., M.Pd.
Drs. Heri Murbiyantoro, M.Pd.
Budi Dharmawanputra, S.Pd., M.Pd.

Capaian Pembelajaran Matakuliah/Kompetensi

1. Memanfaatkan sumber belajar dan TIK untuk mendukung perancangan dan pelaksanaan pembelajaran
instrument pokok pilihan dasar perkusi meliputi studi pustaka untuk mendapatkan data bentuk bentuk pola
latihan instrument pokok pilihan dasar perkusi yang sudah ada, melakukan browsing internet untuk
mendapatkan data bentuk pola latihan instrument pokok pilihan dasar perkusi yang terbaru dengan cara
mengunduh pada situs yang gratis atau yang berbayar.
2. Memiliki pengetahuan tentang instrument pokok pilihan dasar perkusi, ketrampilan memainkan perkusi
dengan berbagai macam teknik pada tingkat dasar dan berbagai macam pola bentuk permainan
instrument pokok pilihan dasar perkusi. Dalam menyajikan permainan perkusi.
3. Merancang/ menyusun/ mendiskusikan/ mempresentasikan/ bentuk pola pola baru dalam permainan
instrument pokok pilihan dasar perkusi.
4. Memiliki sikap disiplin dan tanggung jawab yang tinggi dalam melakukan teknik bermain instrument pokok
pilihan dasar perkusi

Deskripsi Matakuliah

Matakuliah ini berisi tentang penguasaan pengetahuan dan keterampilan teknik instrumen perkusi tingkat dasar.
Pembahasan diawali dengan memahami bentuk karakteristik alat musik perkusi dan cara penggunaan serta
merawat alat musik perkusi yang baik dan benar. Pembahasan selanjutnya meliputi sikap dan teknik
menggunakan instrumen perkusi.

Referensi

1. Lattham Rick. 1980. Advanced Funk Studies. Los Angeles: Rick Latham Publishing Company
2. Houllib, Murray. 1980. The Fusion Drummer. USA: Alfred Publishing Company
3. _____.______. Drums 2. USA: Yamaha Music Foundation.
4. _____. 1972. Ultimate Realistic Rock. California: Carmine Appice Enterprises Inc


Pertemuan Ke 1
Kemampuan Akhir : Mengidentifikasi jenis dan bentuk drumset
Indikator :
1. Mahasiswa mampu menyebutkan perbedaan jenis dan bentuk drumset.
2. mahasiswa mampu melakukan sikap posisi duduk bermain drum
3. Mahasiswa mampu merawat drumset dengan baik dan benar.
4. Mahasiswa mampu merakit dan tuning pada drumset

Bahan Kajian : Bentuk drumset, sikap posisi duduk, perawatan dan tuning
Pendekatan/Metode/Model/ : Ceramah, demonstrasi, tanya jawab, diskusi
Strategi Pembelajaran
Sumber Belajar Media :
1. Lattham Rick. 1980. Advanced Funk Studies. Los Angeles: Rick Latham
Publishing Company.
2. Houllib, Murray. 1980. The Fusion Drummer. USA: Alfred Publishing
Company.
3. _____. 1972. Ultimate Realistic Rock. California: Carmine Appice Enterprises
Inc.

Waktu : 2 X 50
Pengalaman Belajar :
1. Mahasiswa mengetahui perbedaan jenis dan bentuk drumset.
2. Mahasiswa mengetahui sikap posisi duduk bermain drum
3. Mahasiswa mengetahui cara merawat drumset yanng baik dan benar
setelah atau sebelum digunakan.
4. Mahasiswa mengetahui cara merakit dan melakukan tuning pada drumset.

Strategi Penilaian :
1. Tes Lesan
2. Tes Praktek

Bentuk Penilaian :
1. Soal Uraian
2. Unjuk Kerja

Instrumen Penilaian :
1. Soal Unjuk Kerja Terlampir
2. Soal Uraian Terlampir

Kriteria Penilaian :
1. Mahasiswa dinyatakan sangat baik apabila mampu menjawab soal 2 soal
uraian dan 1 soal praktek.
2. Mahasiswa dinyatakan baik apabila mampu menjawab soal 1 soal uraian
dan 1 soal praktek.
3. Mahasiswa dinyatakan cukup apabila belum mampu menjawab soal uraian
tetapi bisa menjawab 1 soal praktek.
4. Mahasiswa dinyatakan kurang apabila belum mampu menjawab semua
soal uraian dan semua soal praktek.

Pertemuan Ke 2
Kemampuan Akhir : Mengidentifikasi jenis dan bentuk drumset
Indikator :
1. Mahasiswa mampu menyebutkan perbedaan jenis dan bentuk drumset.
2. mahasiswa mampu melakukan sikap posisi duduk bermain drum
3. Mahasiswa mampu merawat drumset dengan baik dan benar.
4. Mahasiswa mampu merakit dan tuning pada drumset

Bahan Kajian : Bentuk drumset, sikap posisi duduk, perawatan dan tuning
Pendekatan/Metode/Model/ : Ceramah, demonstrasi, tanya jawab, diskusi
Strategi Pembelajaran
Sumber Belajar Media :
1. Lattham Rick. 1980. Advanced Funk Studies. Los Angeles: Rick Latham
Publishing Company.
2. Houllib, Murray. 1980. The Fusion Drummer. USA: Alfred Publishing
Company.
3. _____. 1972. Ultimate Realistic Rock. California: Carmine Appice Enterprises
Inc.

Waktu : 2 X 50
Pengalaman Belajar :
1. Mahasiswa mengetahui perbedaan jenis dan bentuk drumset.
2. Mahasiswa mengetahui sikap posisi duduk bermain drum
3. Mahasiswa mengetahui cara merawat drumset yanng baik dan benar
setelah atau sebelum digunakan.
4. Mahasiswa mengetahui cara merakit dan melakukan tuning pada drumset.

Strategi Penilaian :
1. Tes Lesan
2. Tes Praktek

Bentuk Penilaian :
1. Soal Uraian
2. Unjuk Kerja

Instrumen Penilaian :
1. Soal Unjuk Kerja Terlampir
2. Soal Uraian Terlampir

Kriteria Penilaian :
1. Mahasiswa dinyatakan sangat baik apabila mampu menjawab soal 2 soal
uraian dan 1 soal praktek.
2. Mahasiswa dinyatakan baik apabila mampu menjawab soal 1 soal uraian
dan 1 soal praktek.
3. Mahasiswa dinyatakan cukup apabila belum mampu menjawab soal uraian
tetapi bisa menjawab 1 soal praktek.
4. Mahasiswa dinyatakan kurang apabila belum mampu menjawab semua
soal uraian dan semua soal praktek.

Pertemuan Ke 3
Kemampuan Akhir : Mengidentifikasi jenis dan bentuk drumset
Indikator :
1. Mahasiswa mampu menyebutkan perbedaan jenis dan bentuk drumset.
2. mahasiswa mampu melakukan sikap posisi duduk bermain drum
3. Mahasiswa mampu merawat drumset dengan baik dan benar.
4. Mahasiswa mampu merakit dan tuning pada drumset

Bahan Kajian : Bentuk drumset, sikap posisi duduk, perawatan dan tuning
Pendekatan/Metode/Model/ : Ceramah, demonstrasi, tanya jawab, diskusi
Strategi Pembelajaran
Sumber Belajar Media :
1. Lattham Rick. 1980. Advanced Funk Studies. Los Angeles: Rick Latham
Publishing Company.
2. Houllib, Murray. 1980. The Fusion Drummer. USA: Alfred Publishing
Company.
3. _____. 1972. Ultimate Realistic Rock. California: Carmine Appice Enterprises
Inc.

Waktu : 2 X 50
Pengalaman Belajar :
1. Mahasiswa mengetahui perbedaan jenis dan bentuk drumset.
2. Mahasiswa mengetahui sikap posisi duduk bermain drum
3. Mahasiswa mengetahui cara merawat drumset yanng baik dan benar
setelah atau sebelum digunakan.
4. Mahasiswa mengetahui cara merakit dan melakukan tuning pada drumset.

Strategi Penilaian :
1. Tes Lesan
2. Tes Praktek

Bentuk Penilaian :
1. Soal Uraian
2. Unjuk Kerja

Instrumen Penilaian :
1. Soal Unjuk Kerja Terlampir
2. Soal Uraian Terlampir

Kriteria Penilaian :
1. Mahasiswa dinyatakan sangat baik apabila mampu menjawab soal 2 soal
uraian dan 1 soal praktek.
2. Mahasiswa dinyatakan baik apabila mampu menjawab soal 1 soal uraian
dan 1 soal praktek.
3. Mahasiswa dinyatakan cukup apabila belum mampu menjawab soal uraian
tetapi bisa menjawab 1 soal praktek.
4. Mahasiswa dinyatakan kurang apabila belum mampu menjawab semua
soal uraian dan semua soal praktek.

Pertemuan Ke 4
Kemampuan Akhir : Mampu menguasai teknik bermain instrument pokok pilihan dasar perkusi
Indikator :
1. Mahasiswa mampu mempraktekan teknik bermain perkusi tingkat dasar.
2. Mahasiswa mampu membaca notasi pola bentuk permainan perkusi tingkat
dasar.

Bahan Kajian : Sticking, Single Stroke, Double Stroke, Single Paradidle, Double Paradidle
Pendekatan/Metode/Model/ : Ceramah, tanya jawab, demonstrasi.
Strategi Pembelajaran
Sumber Belajar Media :
1. Lattham Rick. 1980. Advanced Funk Studies. Los Angeles: Rick Latham
Publishing Company.
2. Houllib, Murray. 1980. The Fusion Drummer. USA: Alfred Publishing
Company.
3. _____. 1972. Ultimate Realistic Rock. California: Carmine Appice Enterprises
Inc.

Waktu : 2 X 50
Pengalaman Belajar :
1. Mahasiswa mengetahui cara memegang stick dan bermain perkusi tingkat
dasar
2. Mahasiswa mengetahui cara membaca notasi pola pola bentuk permainan
perkusi

Strategi Penilaian : Tes Praktek


Bentuk Penilaian : Unjuk Kerja
Instrumen Penilaian : Soal Unjuk Kerja Terlampir
Kriteria Penilaian : Mahasiswa dinyatakan sangat baik apabila mampu mempraktekkan teknik
Sticking, Single Stroke, Double Stroke, Single Paradidle, Double Paradidle pada
perkusi dengan tempo tetap.
Mahasiswa dinyatakan baik apabila mampu mempraktekkan teknik Sticking,
Single Stroke, Double Stroke, Single Paradidle, Double Paradidle pada perkusi
dengan tempo tidak tetap.
Mahasiswa dinyatakan cukup apabila mampu mempraktekkan teknik Sticking,
Single Stroke, dengan tempo tidak tetap.
Mahasiswa dinyatakan kurang apabila belum mampu mempraktekkan teknik
Sticking, Single Stroke, Double Stroke, Single Paradidle, Double Paradidle pada
perkusi dengan tempo tidak tetap.

Pertemuan Ke 5
Kemampuan Akhir : Mampu menguasai teknik bermain instrument pokok pilihan dasar perkusi
Indikator :
1. Mahasiswa mampu mempraktekan teknik bermain perkusi tingkat dasar.
2. Mahasiswa mampu membaca notasi pola bentuk permainan perkusi tingkat
dasar.

Bahan Kajian : Sticking, Single Stroke, Double Stroke, Single Paradidle, Double Paradidle
Pendekatan/Metode/Model/ : Ceramah, tanya jawab, demonstrasi.
Strategi Pembelajaran
Sumber Belajar Media :
1. Lattham Rick. 1980. Advanced Funk Studies. Los Angeles: Rick Latham
Publishing Company.
2. Houllib, Murray. 1980. The Fusion Drummer. USA: Alfred Publishing
Company.
3. _____. 1972. Ultimate Realistic Rock. California: Carmine Appice Enterprises
Inc.

Waktu : 2 X 50
Pengalaman Belajar :
1. Mahasiswa mengetahui cara memegang stick dan bermain perkusi tingkat
dasar
2. Mahasiswa mengetahui cara membaca notasi pola pola bentuk permainan
perkusi

Strategi Penilaian : Tes Praktek


Bentuk Penilaian : Unjuk Kerja
Instrumen Penilaian : Soal Unjuk Kerja Terlampir
Kriteria Penilaian : Mahasiswa dinyatakan sangat baik apabila mampu mempraktekkan teknik
Sticking, Single Stroke, Double Stroke, Single Paradidle, Double Paradidle pada
perkusi dengan tempo tetap.
Mahasiswa dinyatakan baik apabila mampu mempraktekkan teknik Sticking,
Single Stroke, Double Stroke, Single Paradidle, Double Paradidle pada perkusi
dengan tempo tidak tetap.
Mahasiswa dinyatakan cukup apabila mampu mempraktekkan teknik Sticking,
Single Stroke, dengan tempo tidak tetap.
Mahasiswa dinyatakan kurang apabila belum mampu mempraktekkan teknik
Sticking, Single Stroke, Double Stroke, Single Paradidle, Double Paradidle pada
perkusi dengan tempo tidak tetap.

Pertemuan Ke 6
Kemampuan Akhir : Mampu menguasai teknik bermain instrument pokok pilihan dasar perkusi
Indikator :
1. Mahasiswa mampu mempraktekan teknik bermain perkusi tingkat dasar.
2. Mahasiswa mampu membaca notasi pola bentuk permainan perkusi tingkat
dasar.

Bahan Kajian : Sticking, Single Stroke, Double Stroke, Single Paradidle, Double Paradidle
Pendekatan/Metode/Model/ : Ceramah, tanya jawab, demonstrasi.
Strategi Pembelajaran
Sumber Belajar Media :
1. Lattham Rick. 1980. Advanced Funk Studies. Los Angeles: Rick Latham
Publishing Company.
2. Houllib, Murray. 1980. The Fusion Drummer. USA: Alfred Publishing
Company.
3. _____. 1972. Ultimate Realistic Rock. California: Carmine Appice Enterprises
Inc.

Waktu : 2 X 50
Pengalaman Belajar :
1. Mahasiswa mengetahui cara memegang stick dan bermain perkusi tingkat
dasar
2. Mahasiswa mengetahui cara membaca notasi pola pola bentuk permainan
perkusi

Strategi Penilaian : Tes Praktek


Bentuk Penilaian : Unjuk Kerja
Instrumen Penilaian : Soal Unjuk Kerja Terlampir
Kriteria Penilaian : Mahasiswa dinyatakan sangat baik apabila mampu mempraktekkan teknik
Sticking, Single Stroke, Double Stroke, Single Paradidle, Double Paradidle pada
perkusi dengan tempo tetap.
Mahasiswa dinyatakan baik apabila mampu mempraktekkan teknik Sticking,
Single Stroke, Double Stroke, Single Paradidle, Double Paradidle pada perkusi
dengan tempo tidak tetap.
Mahasiswa dinyatakan cukup apabila mampu mempraktekkan teknik Sticking,
Single Stroke, dengan tempo tidak tetap.
Mahasiswa dinyatakan kurang apabila belum mampu mempraktekkan teknik
Sticking, Single Stroke, Double Stroke, Single Paradidle, Double Paradidle pada
perkusi dengan tempo tidak tetap.

Pertemuan Ke 7
Kemampuan Akhir : Mampu menguasai teknik bermain instrument pokok pilihan dasar perkusi
Indikator :
1. Mahasiswa mampu mempraktekan teknik bermain perkusi tingkat dasar.
2. Mahasiswa mampu membaca notasi pola bentuk permainan perkusi tingkat
dasar.

Bahan Kajian : Sticking, Single Stroke, Double Stroke, Single Paradidle, Double Paradidle
Pendekatan/Metode/Model/ : Ceramah, tanya jawab, demonstrasi.
Strategi Pembelajaran
Sumber Belajar Media :
1. Lattham Rick. 1980. Advanced Funk Studies. Los Angeles: Rick Latham
Publishing Company.
2. Houllib, Murray. 1980. The Fusion Drummer. USA: Alfred Publishing
Company.
3. _____. 1972. Ultimate Realistic Rock. California: Carmine Appice Enterprises
Inc.

Waktu : 2 X 50
Pengalaman Belajar :
1. Mahasiswa mengetahui cara memegang stick dan bermain perkusi tingkat
dasar
2. Mahasiswa mengetahui cara membaca notasi pola pola bentuk permainan
perkusi

Strategi Penilaian : Tes Praktek


Bentuk Penilaian : Unjuk Kerja
Instrumen Penilaian : Soal Unjuk Kerja Terlampir
Kriteria Penilaian : Mahasiswa dinyatakan sangat baik apabila mampu mempraktekkan teknik
Sticking, Single Stroke, Double Stroke, Single Paradidle, Double Paradidle pada
perkusi dengan tempo tetap.
Mahasiswa dinyatakan baik apabila mampu mempraktekkan teknik Sticking,
Single Stroke, Double Stroke, Single Paradidle, Double Paradidle pada perkusi
dengan tempo tidak tetap.
Mahasiswa dinyatakan cukup apabila mampu mempraktekkan teknik Sticking,
Single Stroke, dengan tempo tidak tetap.
Mahasiswa dinyatakan kurang apabila belum mampu mempraktekkan teknik
Sticking, Single Stroke, Double Stroke, Single Paradidle, Double Paradidle pada
perkusi dengan tempo tidak tetap.

Pertemuan Ke 8
Kemampuan Akhir : Mahasiswa mampu menjawab soal Ujian Sub Sumatif (USS) dengan baik dan
benar
Indikator : 1. Mahasiswa dapat menulis essay perbedaan karakteristik beberapa jenis
perkusi.
2. Mahasiswa dapat mempraktekkan teknik bermain perkusi tingkat dasar.

Bahan Kajian :
1. Jenis dan bentuk perkusi
2. Sticking, Single Stroke, Double Stroke, Single Paradidle, Double Paradidle

Pendekatan/Metode/Model/ : Tes tulis dan Tes praktek


Strategi Pembelajaran
Sumber Belajar Media :
1. Lattham Rick. 1980. Advanced Funk Studies. Los Angeles: Rick Latham
Publishing Company.
2. Houllib, Murray. 1980. The Fusion Drummer. USA: Alfred Publishing
Company.
3. _____. 1972. Ultimate Realistic Rock. California: Carmine Appice Enterprises
Inc.

Waktu : 2 X 50
Pengalaman Belajar :
1. Mahasiswa mampu menjawab soal Ujian Sub Sumatif menulis essay
perbedaan karakteristik beberapa jenis perkusi.
2. Mahasiswa mampu menjawab soal Tes Praktek.

Strategi Penilaian :
1. Tes tulis
2. Tes Praktek

Bentuk Penilaian :
1. Soal Uraian
2. Soal Unjuk Kerja

Instrumen Penilaian : Soal Uraian dan Soal Unjuk Kerja Terlampir


Kriteria Penilaian :
1. Mahasiswa dinyatakan sangat baik apabila mampu menjawab 2 butir soal
uraian dan 4 butir soal praktek dengan baik dan benar.
2. Mahasiswa dinyatakan baik apabila mampu menjawab 2 butir soal uraian
dan 3 butir soal praktek dengan baik dan benar.
3. Mahasiswa dinyatakan cukup apabila mampu menjawab 1 butir soal uraian
dan 2 butir soal praktek dengan baik dan benar.
4. Mahasiswa dinyatakan kurang apabila belum mampu menjawab 1 butir
soal uraian dan 2 butir soal praktek dengan baik dan benar.

Pertemuan Ke 9
Kemampuan Akhir : Mampu membaca dan memainkan notasi pola pola bentuk instrument pokok
pilihan dasar perkusi
Indikator : Mahasiswa mampu memainkan notasi rock rhythms and polyrhythms, linear
rudiments and groupings, hi-hat and double bass drum exercises, and shuffle
rhythms and syncopation exercises dalam tempo sedang
Bahan Kajian : Rhythms and polyrhythms, linear rudiments and groupings, hi-hat and double
bass, shuffle rhythms and syncopation
Pendekatan/Metode/Model/ : Ceramah, tanya jawab, demonstrasi.
Strategi Pembelajaran
Sumber Belajar Media :
1. Lattham Rick. 1980. Advanced Funk Studies. Los Angeles: Rick Latham
Publishing Company.
2. Houllib, Murray. 1980. The Fusion Drummer. USA: Alfred Publishing
Company.
3. _____. 1972. Ultimate Realistic Rock. California: Carmine Appice Enterprises
Inc.

Waktu : 2 X 50
Pengalaman Belajar : Mahasiswa mengetahui cara memainkan notasi rhythms and polyrhythms, linear
rudiments and groupings, hi-hat and double bass, shuffle rhythms and
syncopation dalam tempo sedang
Strategi Penilaian : Tes Praktek
Bentuk Penilaian : Unjuk Kerja
Instrumen Penilaian : Soal Unjuk Kerja
Kriteria Penilaian :
1. Mahasiswa dinyatakan sangat baik apabila mampu memainkan rock
rhythms and polyrhythms, linear rudiments and groupings, hi-hat and
double bass drum exercises, and shuffle rhythms and syncopation
exercises dengan tempo tetap.
2. Mahasiswa dinyatakan baik apabila mampu memainkan rock rhythms and
polyrhythms, linear rudiments and groupings, hi-hat and double bass drum
exercises, and shuffle rhythms and syncopation exercises dengan tempo
tidak tetap.
3. Mahasiswa dinyatakan cukup apabila mampu memainkan rock rhythms
and polyrhythms, linear rudiments and groupings, dengan tempo tidak
tetap.
4. Mahasiswa dinyatakan kurang apabila belum mampu memainkan rock
rhythms and polyrhythms, linear rudiments and groupings, dengan tempo
tidak tetap

Pertemuan Ke 10
Kemampuan Akhir : Mampu membaca dan memainkan notasi pola pola bentuk instrument pokok
pilihan dasar perkusi
Indikator : Mahasiswa mampu memainkan notasi rock rhythms and polyrhythms, linear
rudiments and groupings, hi-hat and double bass drum exercises, and shuffle
rhythms and syncopation exercises dalam tempo sedang
Bahan Kajian : Rhythms and polyrhythms, linear rudiments and groupings, hi-hat and double
bass, shuffle rhythms and syncopation
Pendekatan/Metode/Model/ : Ceramah, tanya jawab, demonstrasi.
Strategi Pembelajaran
Sumber Belajar Media :
1. Lattham Rick. 1980. Advanced Funk Studies. Los Angeles: Rick Latham
Publishing Company.
2. Houllib, Murray. 1980. The Fusion Drummer. USA: Alfred Publishing
Company.
3. _____. 1972. Ultimate Realistic Rock. California: Carmine Appice Enterprises
Inc.

Waktu : 2 X 50
Pengalaman Belajar : Mahasiswa mengetahui cara memainkan notasi rhythms and polyrhythms, linear
rudiments and groupings, hi-hat and double bass, shuffle rhythms and
syncopation dalam tempo sedang
Strategi Penilaian : Tes Praktek
Bentuk Penilaian : Unjuk Kerja
Instrumen Penilaian : Soal Unjuk Kerja Terlampir
Kriteria Penilaian :
1. Mahasiswa dinyatakan sangat baik apabila mampu memainkan rock
rhythms and polyrhythms, linear rudiments and groupings, hi-hat and
double bass drum exercises, and shuffle rhythms and syncopation
exercises dengan tempo tetap.
2. Mahasiswa dinyatakan baik apabila mampu memainkan rock rhythms and
polyrhythms, linear rudiments and groupings, hi-hat and double bass drum
exercises, and shuffle rhythms and syncopation exercises dengan tempo
tidak tetap.
3. Mahasiswa dinyatakan cukup apabila mampu memainkan rock rhythms
and polyrhythms, linear rudiments and groupings, dengan tempo tidak
tetap.
4. Mahasiswa dinyatakan kurang apabila belum mampu memainkan rock
rhythms and polyrhythms, linear rudiments and groupings, dengan tempo
tidak tetap

Pertemuan Ke 11
Kemampuan Akhir : Mampu membaca dan memainkan notasi pola pola bentuk instrument pokok
pilihan dasar perkusi
Indikator : Mahasiswa mampu memainkan notasi rock rhythms and polyrhythms, linear
rudiments and groupings, hi-hat and double bass drum exercises, and shuffle
rhythms and syncopation exercises dalam tempo sedang
Bahan Kajian : Rhythms and polyrhythms, linear rudiments and groupings, hi-hat and double
bass, shuffle rhythms and syncopation
Pendekatan/Metode/Model/ : Ceramah, tanya jawab, demonstrasi.
Strategi Pembelajaran
Sumber Belajar Media :
1. Lattham Rick. 1980. Advanced Funk Studies. Los Angeles: Rick Latham
Publishing Company.
2. Houllib, Murray. 1980. The Fusion Drummer. USA: Alfred Publishing
Company.
3. _____. 1972. Ultimate Realistic Rock. California: Carmine Appice Enterprises
Inc.

Waktu : 2 X 50
Pengalaman Belajar : Mahasiswa mengetahui cara memainkan notasi rhythms and polyrhythms, linear
rudiments and groupings, hi-hat and double bass, shuffle rhythms and
syncopation dalam tempo sedang
Strategi Penilaian : Tes Praktek
Bentuk Penilaian : Unjuk Kerja
Instrumen Penilaian : Soal Unjuk Kerja Terlampir
Kriteria Penilaian :
1. Mahasiswa dinyatakan sangat baik apabila mampu memainkan rock
rhythms and polyrhythms, linear rudiments and groupings, hi-hat and
double bass drum exercises, and shuffle rhythms and syncopation
exercises dengan tempo tetap.
2. Mahasiswa dinyatakan baik apabila mampu memainkan rock rhythms and
polyrhythms, linear rudiments and groupings, hi-hat and double bass drum
exercises, and shuffle rhythms and syncopation exercises dengan tempo
tidak tetap.
3. Mahasiswa dinyatakan cukup apabila mampu memainkan rock rhythms
and polyrhythms, linear rudiments and groupings, dengan tempo tidak
tetap.
4. Mahasiswa dinyatakan kurang apabila belum mampu memainkan rock
rhythms and polyrhythms, linear rudiments and groupings, dengan tempo
tidak tetap

Pertemuan Ke 12
Kemampuan Akhir : Mampu membaca dan memainkan notasi pola pola bentuk instrument pokok
pilihan dasar perkusi
Indikator : Mahasiswa mampu memainkan notasi rock rhythms and polyrhythms, linear
rudiments and groupings, hi-hat and double bass drum exercises, and shuffle
rhythms and syncopation exercises dalam tempo cepat
Bahan Kajian : Rhythms and polyrhythms, linear rudiments and groupings, hi-hat and double
bass, shuffle rhythms and syncopation (dalam tempo cepat)
Pendekatan/Metode/Model/ : Ceramah, tanya jawab, demonstrasi.
Strategi Pembelajaran
Sumber Belajar Media :
1. Lattham Rick. 1980. Advanced Funk Studies. Los Angeles: Rick Latham
Publishing Company.
2. Houllib, Murray. 1980. The Fusion Drummer. USA: Alfred Publishing
Company.
3. _____. 1972. Ultimate Realistic Rock. California: Carmine Appice Enterprises
Inc.

Waktu : 2 X 50
Pengalaman Belajar : Mahasiswa mengetahui cara memainkan notasi rhythms and polyrhythms, linear
rudiments and groupings, hi-hat and double bass, shuffle rhythms and
syncopation dalam tempo cepat
Strategi Penilaian : Tes Praktek
Bentuk Penilaian : Unjuk Kerja
Instrumen Penilaian : Soal Unjuk Kerja
Kriteria Penilaian :
1. Mahasiswa dinyatakan sangat baik apabila mampu memainkan rock
rhythms and polyrhythms, linear rudiments and groupings, hi-hat and
double bass drum exercises, and shuffle rhythms and syncopation
exercises dengan tempo tetap.
2. Mahasiswa dinyatakan baik apabila mampu memainkan rock rhythms and
polyrhythms, linear rudiments and groupings, hi-hat and double bass drum
exercises, and shuffle rhythms and syncopation exercises dengan tempo
tidak tetap.
3. Mahasiswa dinyatakan cukup apabila mampu memainkan rock rhythms
and polyrhythms, linear rudiments and groupings, dengan tempo tidak
tetap.
4. Mahasiswa dinyatakan kurang apabila belum mampu memainkan rock
rhythms and polyrhythms, linear rudiments and groupings, dengan tempo
tidak tetap

Pertemuan Ke 13
Kemampuan Akhir : Mampu membaca dan memainkan notasi pola pola bentuk instrument pokok
pilihan dasar perkusi
Indikator : Mahasiswa mampu memainkan notasi rock rhythms and polyrhythms, linear
rudiments and groupings, hi-hat and double bass drum exercises, and shuffle
rhythms and syncopation exercises dalam tempo cepat
Bahan Kajian : Rhythms and polyrhythms, linear rudiments and groupings, hi-hat and double
bass, shuffle rhythms and syncopation (dalam tempo cepat)
Pendekatan/Metode/Model/ : Ceramah, tanya jawab, demonstrasi.
Strategi Pembelajaran
Sumber Belajar Media :
1. Lattham Rick. 1980. Advanced Funk Studies. Los Angeles: Rick Latham
Publishing Company.
2. Houllib, Murray. 1980. The Fusion Drummer. USA: Alfred Publishing
Company.
3. _____. 1972. Ultimate Realistic Rock. California: Carmine Appice Enterprises
Inc.

Waktu : 2 X 50
Pengalaman Belajar : Mahasiswa mengetahui cara memainkan notasi rhythms and polyrhythms, linear
rudiments and groupings, hi-hat and double bass, shuffle rhythms and
syncopation dalam tempo cepat
Strategi Penilaian : Tes Praktek
Bentuk Penilaian : Unjuk Kerja
Instrumen Penilaian : Soal Unjuk Kerja
Kriteria Penilaian :
1. Mahasiswa dinyatakan sangat baik apabila mampu memainkan rock
rhythms and polyrhythms, linear rudiments and groupings, hi-hat and
double bass drum exercises, and shuffle rhythms and syncopation
exercises dengan tempo tetap.
2. Mahasiswa dinyatakan baik apabila mampu memainkan rock rhythms and
polyrhythms, linear rudiments and groupings, hi-hat and double bass drum
exercises, and shuffle rhythms and syncopation exercises dengan tempo
tidak tetap.
3. Mahasiswa dinyatakan cukup apabila mampu memainkan rock rhythms
and polyrhythms, linear rudiments and groupings, dengan tempo tidak
tetap.
4. Mahasiswa dinyatakan kurang apabila belum mampu memainkan rock
rhythms and polyrhythms, linear rudiments and groupings, dengan tempo
tidak tetap

Pertemuan Ke 14
Kemampuan Akhir : Mampu membaca dan memainkan notasi pola pola bentuk instrument pokok
pilihan dasar perkusi
Indikator : Mahasiswa mampu memainkan notasi rock rhythms and polyrhythms, linear
rudiments and groupings, hi-hat and double bass drum exercises, and shuffle
rhythms and syncopation exercises dalam tempo cepat
Bahan Kajian : Rhythms and polyrhythms, linear rudiments and groupings, hi-hat and double
bass, shuffle rhythms and syncopation (dalam tempo cepat)
Pendekatan/Metode/Model/ : Ceramah, tanya jawab, demonstrasi.
Strategi Pembelajaran
Sumber Belajar Media :
1. Lattham Rick. 1980. Advanced Funk Studies. Los Angeles: Rick Latham
Publishing Company.
2. Houllib, Murray. 1980. The Fusion Drummer. USA: Alfred Publishing
Company.
3. _____. 1972. Ultimate Realistic Rock. California: Carmine Appice Enterprises
Inc.

Waktu : 2 X 50
Pengalaman Belajar : Mahasiswa mengetahui cara memainkan notasi rhythms and polyrhythms, linear
rudiments and groupings, hi-hat and double bass, shuffle rhythms and
syncopation dalam tempo cepat
Strategi Penilaian : Tes Praktek
Bentuk Penilaian : Unjuk Kerja
Instrumen Penilaian : Soal Unjuk Kerja
Kriteria Penilaian :
1. Mahasiswa dinyatakan sangat baik apabila mampu memainkan rock
rhythms and polyrhythms, linear rudiments and groupings, hi-hat and
double bass drum exercises, and shuffle rhythms and syncopation
exercises dengan tempo tetap.
2. Mahasiswa dinyatakan baik apabila mampu memainkan rock rhythms and
polyrhythms, linear rudiments and groupings, hi-hat and double bass drum
exercises, and shuffle rhythms and syncopation exercises dengan tempo
tidak tetap.
3. Mahasiswa dinyatakan cukup apabila mampu memainkan rock rhythms
and polyrhythms, linear rudiments and groupings, dengan tempo tidak
tetap.
4. Mahasiswa dinyatakan kurang apabila belum mampu memainkan rock
rhythms and polyrhythms, linear rudiments and groupings, dengan tempo
tidak tetap

Pertemuan Ke 15
Kemampuan Akhir : Mampu membaca dan memainkan notasi pola pola bentuk instrument pokok
pilihan dasar perkusi
Indikator : Mahasiswa mampu memainkan notasi rock rhythms and polyrhythms, linear
rudiments and groupings, hi-hat and double bass drum exercises, and shuffle
rhythms and syncopation exercises dalam tempo cepat
Bahan Kajian : Rhythms and polyrhythms, linear rudiments and groupings, hi-hat and double
bass, shuffle rhythms and syncopation (dalam tempo cepat)
Pendekatan/Metode/Model/ : Ceramah, tanya jawab, demonstrasi.
Strategi Pembelajaran
Sumber Belajar Media :
1. Lattham Rick. 1980. Advanced Funk Studies. Los Angeles: Rick Latham
Publishing Company.
2. Houllib, Murray. 1980. The Fusion Drummer. USA: Alfred Publishing
Company.
3. _____. 1972. Ultimate Realistic Rock. California: Carmine Appice Enterprises
Inc.

Waktu : 2 X 50
Pengalaman Belajar : Mahasiswa mengetahui cara memainkan notasi rhythms and polyrhythms, linear
rudiments and groupings, hi-hat and double bass, shuffle rhythms and
syncopation dalam tempo cepat
Strategi Penilaian : Tes Praktek
Bentuk Penilaian : Unjuk Kerja
Instrumen Penilaian : Soal Unjuk Kerja
Kriteria Penilaian :
1. Mahasiswa dinyatakan sangat baik apabila mampu memainkan rock
rhythms and polyrhythms, linear rudiments and groupings, hi-hat and
double bass drum exercises, and shuffle rhythms and syncopation
exercises dengan tempo tetap.
2. Mahasiswa dinyatakan baik apabila mampu memainkan rock rhythms and
polyrhythms, linear rudiments and groupings, hi-hat and double bass drum
exercises, and shuffle rhythms and syncopation exercises dengan tempo
tidak tetap.
3. Mahasiswa dinyatakan cukup apabila mampu memainkan rock rhythms
and polyrhythms, linear rudiments and groupings, dengan tempo tidak
tetap.
4. Mahasiswa dinyatakan kurang apabila belum mampu memainkan rock
rhythms and polyrhythms, linear rudiments and groupings, dengan tempo
tidak tetap

Pertemuan Ke 16
Kemampuan Akhir : Mahasiswa mampu menjawab soal Ujian Sumatif (US) dengan baik dan benar
Indikator : Mahasiswa mampu memainkan notasi perkusi tingkat dasar sesuai dengan
teknik dan tempo yang tertera di dalam soal.
Bahan Kajian : Rhythms and polyrhythms, linear rudiments and groupings, hi-hat and double
bass, shuffle rhythms and syncopation (dalam tempo cepat dan sedang)
Pendekatan/Metode/Model/ : Tes Praktek
Strategi Pembelajaran
Sumber Belajar Media :
1. Lattham Rick. 1980. Advanced Funk Studies. Los Angeles: Rick Latham
Publishing Company.
2. Houllib, Murray. 1980. The Fusion Drummer. USA: Alfred Publishing
Company.
3. _____. 1972. Ultimate Realistic Rock. California: Carmine Appice Enterprises
Inc.

Waktu : 2 X 50
Pengalaman Belajar : Mahasiswa mampu menjawab soal dengan memainkan perkusi sesuai dengan
teknik dan tempo yang tertera di dalam soal
Strategi Penilaian : Tes Praktek
Bentuk Penilaian : Unjuk Kerja
Instrumen Penilaian : Soal Unjuk Kerja
Kriteria Penilaian :
1. Mahasiswa dinyatakan sangat baik apabila mampu memainkan 5 soal
dengan tempo tetap.
2. Mahasiswa dinyatakan baik apabila mampu memainkan 5 soal tempo tidak
tetap.
3. Mahasiswa dinyatakan cukup apabila mampu memainkan 4 soal dengan
tempo tidak tetap.
4. Mahasiswa dinyatakan kurang apabila belum mampu memainkan 3 soal
dengan tempo tidak tetap

Anda mungkin juga menyukai