Anda di halaman 1dari 11

PROPOSAL USAHA MINUMAN HERBAL

MATA KULIAH KEWIRAUSAHAAN

DOSEN PENGAMPU :
Tut Wuri P, S.Kep M. Kes

DISUSUN OLEH :
1. Ika Devi Listyowati 1901011
2. Indah Purnama Sari 1901012
3. Ismi Husnussaniyah 1901013
4. Karina Dwi Hapsari 1901014
5. Malik Umar Said 1901015

SEKOLAH TINGGI ILMU KESEHATAN


KARYA HUSADA SEMARANG
D3 KEPERAWATAN
TAHUN AJARAN
2019/2020
KATA PENGANTAR

Puji syukur kehadirat Allah SWT yang maha kuasa karena telah memberikan
kesempatan pada penulis untuk menyelesaikan makalah ini. Atas rahmat dan hidayahnya
penulis dapat menyelesaikan makalah yang berjudul “Kewirausahaan Pembuatan Salad”
tepat waktu. Makalah ini disusun guna dapat menambah wawasan bagi pembaca dan
diharapkan mahasiswa bisa berwirausaha.
Penulis mengucapkan terima kasih sebesar – besarnya kepada Ibu Tut Wuri P, S.Kep
M. Kes selaku dosen Kewirausahaan. Tugas yang telah diberikan ini dapat menambah
pengetahuan dan wawasan. Penulis cuga mengucapkan terima kasih pada semua pihak yang
telah membantu proses penyusunan makalah ini.
Penulis menyadari makalah ini masih jauh dari kata sempurna. Oleh karena itu, kritik
dan saran yang membangun akan penulis terima demi kesempurnaan makalah ini.

Semarang, 26 Oktober 2020

Penulis

ii
DAFTAR ISI

HALAMAN JUDUL................................................................................................ i

KATA PENGANTAR.............................................................................................. ii

DAFTAR ISI............................................................................................................. iii

BAB I PENDAHULUAN......................................................................................... 1

A. LATAR BELAKANG.................................................................................. 1

B. MAKSUD DAN TUJUAN........................................................................... 1

C. RUANG LINGKUP USAHA...................................................................... 1

BAB II PEMBAHASAN......................................................................................... 2

A. PRODUK............................................................................................................... 2
B. USAHA................................................................................................................... 2
C. PLACE................................................................................................................... 3
D. PROMOTION.......................................................................................................

BAB III RENCANA PERMODALAN................................................................... 5

A. BIAYA AWAL PER BUNGKUS........................................................................... 5


B. HARGA PENJUALAN.......................................................................................... 5
C. TOTAL BIAYA......................................................................................................

BAB IV PENUTUP.................................................................................................. 6

A. KESIMPULAN.............................................................................................
B. SARAN..........................................................................................................

iii
4
BAB I

PENDAHULUAN

A. Latar Belakang

Ada banyak minuman tradisional Indonesia yang memiliki manfaat untuk tubuh. Sebagai
contoh, ada wedang jahe, wedang ronde, wedang secang, dan wedang uwuh. Wedang uwuh
adalah salah satu minuman tradisional yang kerap digunakan dalam pengobatan tradisional.
Wedang uwuh ini dalam Bahasa Jawa mempunyai arti yang unik, yakni wedang berarti
“minuman” dan uwuh berarti “sampah”. Singkatnya dijuluki sebagai minumansampah.
Penaamaan wedang uwuh diambil sebab penampilannya setelah diseduh atau direbus dengan
air akan terlihat berantakan, seperti sisaan atau sampah rempah.

B. Maksud dan Tujuan

Maksud dan Tujuan Usaha Maksud dalam pembuatan Makalah Proposal ini tidak lain untuk
memenuhi tugas mata perkuliahan Kewirausahaan ada pun tujuan dalam Tugas Makalah
Proposal ini perencanaan bisnis, yaitu :

1. Mengestimasikan pemikiran kita dalam hal perencanaan bisnis yang sangat


menjanjikan.
2. Merealisasikan teori perkulihaan Manajemen Kewirausahaan dalam praktek lapangan
kerja atau berwirausaha sendiri yang sesungguhnya.
3. Mengetahui dan memahami seluk beluk tentang kewirausahaan membuka usaha
sendiri sebagai modal untuk membangun kreatifitas.

C. Ruang Lingkup Usaha

Usaha ini termasuk usaha kecil yang akan di jual di daerah masing – masing seiring
berjalannya waktu bisa menjadi usaha besar karena kalangan manapun bisa menikmati
produk wedang uwuh ini selagi hangat.

5
6
BAB II

PEMBAHASAN

A. Product

1. Nama Produk

Produk kami berjenis minuman herbal , yaitu wedang uwuh yang berisi bahan –bahan
herbal yang dikeringkan dan berkualitas tinggi terjamin kemutuannya dan sangat
berkhasiat bagi tubuh.

2. Merk Produk

Untuk nama Brand usaha kami diberi nama yaitu “wedang uwuh bikin uwuuu”

B. Kemasan

Kemasan produk ini dikemas dengan bahan plastik yang tebal dan dipres agar tetap terjaga
kualitas isi didalamnya dang diberi lebel yang menarik agar tampilan tetap bagus.

C. Place

Kami menjual produk kami ini lewat media online atau lewat sosial media dan juga
ditawarkan kepada masyarakat sekitar kepada orang-orang tua yang tidak menggunakan
sosial media .

D. Promotion

Promosi yang kami lakukan dalam menawarkan produk berawal dari sistem pemasaran
dengan wa,facebook, instagram, tetapi kita juga memesarkannya lewat mulut ke mulut
agar sasaran pembeli kita tidak hanya oraang yang menggunakan sosial media tetapi
orang-orang tua dengan menjelaskan manfaat dari minuman ini.

1. Aspek Pasar dan Pemasaran

7
a. Segmentation

Sasaran konsumen dalam bisnis atau usaha kami ini adalah semua
masyarakat dalam dan masyarakat umum, karna dalam keadaan covid
seperti ini banyak minum yang berkhasiat bagi daya tahan tubuh.

b. Targeting

Target pasar Utama kami harus mampu bersaing dan mengalahkan produk-
produk yang serupa namun kami menciptakan inovasi dalam produk yang
sejenis.

c. Positioning

Kami memposisikan produk kami ini sebagai produk sederhana namun


mempunyai kualitas bahan herbal yang tinggi dan berkhasiat. Dan
bermanfaat baik bagi tubuh, juga memperkenalkan produk tradisional pada
semua kalangan.

8
BAB III

RENCANA PERMODALAN

A. Biaya Awal Per Bungkus

Bahan Jumlah Biaya


Gula Batu 50 gr Rp. 2000.00
Jahe 10 gr Rp. 1000.00
Cengkeh 10 Butir Rp. 1000.00
Pala 3 Butir Rp 1000.00
Kayu Secang 40 Gram Rp. 1000.00
Kayu Manis 2 Batang Rp 1000.00
Total Rp. 7000.00

B. Harga Penjualan

Ukuran Harga
1 Bungkus Rp 10.000.00

C. Total Biaya

Total biaya awal :

 Satu hari :Harga produk yang dijual x Jumlah produk yang dijual

: Rp 10.000.00 x 20

: Rp 200.000.00

 Satu bulan : Pendapatan sehari x 1 Bulan

: Rp 200.000.00 x 30

: Rp 6.000.000.00

Modal : Total bahan sehari x Jumlah produk yang di jual dalam sehari

: Rp 140.000.00 x 30

9
: Rp 4.200.000.00

Untung : Total biaya satu bulan – Modal satu bulan

: Rp 6.000.000.00 – Rp 4.200.000.00

: Rp 1.800.000.00

10
BAB IV

PENUTUP

A. Kesimpulan

Demikian proposal ini saya susun dengan harapan permohonan pendirian usaha
yang saya dirikan dapat di kabulkan. Pembuatan proposal ini bertujuan untuk
memperluas wawasan dan ilmu pengetahuan tentang peluang dalam dunia
usaha. Selain itu saya mendirikan usaha minuman herbal secang ini juga
mempunyai tujuan untuk membantu pemerintah mengurangi pengangguran di
era krisis global seperti sekarang ini. Dalam pembuatan proposal ini tentunya
masih banyak kekurangan, untuk itu saya mengharapkan kritik dan saran yang
bersifat membangun guna lebih baiknya penyusunan proposal yang selanjutnya.

11

Anda mungkin juga menyukai