Anda di halaman 1dari 5

Nama : Amalia Azzahro

Keterampilan ke.....................
POLTEKKES KEMENKES YOGYAKARTA
JURUSAN KEBIDANAN
JL. Mangkuyudan MJ III/304 Yogyakarta. Telp (0274) 374331
==========================================================================================
ASUHAN KEBIDANAN PADA IBU HAMIL

NY.L UMUR 27 TAHUN DENGAN G1P0Ab0Ah0 USIA KEHAMILAN 6 MINGGU DENGAN


KEHAMILAN NORMAL DI PUSKESMAS TURI

No register : 307061
DatangpadaTanggal,Jam : 25 November 2020, Pukul 09.30 WIB
Dirawat di Ruang : Ruang Pemeriksaan
Tanggal Pengkajian : 25 November 2020, Pukul 09.30 WIB

Biodata Ibu Suami


Nama : Ny. L Tn. A
Umur : 27 Tahun 29 Tahun
Agama : Islam Islam
Suku/ Bangsa : Jawa/Indonesia Jawa/Indonesia
Pendidikan : SMA SMA
Pekerjaan : Ibu Rumah Tangga Karyawawan Swasta
AlamatLengkap : Dukuhsari Dukuhsari
No Telp/Hp : 085643070522 085643070522

DATA SUBJEKTIF
Kunjungan saat ini Kunjungan Pertama Kunjungan Ulang
1. Keluhan Utama
Ibu mengatakan mual dipagi hari dan lemas
2. Riwayat Perkawinan
Kawin 1 kali. Kawin pertama umur 27 tahun. Dengan suami sekarang 5 bulan
3. Riwayat Menstruasi
Menarche umur 13 tahun. Siklus 28 hari. Teratur/tidak. Lama 5-6 hari. Sifat darah: encer/ beku.
Flour albus: ya/tidak. Bau khas Dysmenorhoe :ya/tidak . Banyak darah 2-3 kali ganti pembalut
4. Riwayat Kehamilan ini
a. Riwayat ANC
HPHT 10-10-2020 HPL 17-07-2021
ANC Sejak umur kehamilan 6 minggu. ANC di Puskesmas Turi
Frekuensi. Trimester I - kali
Trimester II - kali
Trimester III - kali
b. Pergerakan janin yang pertama pada umur kehamilan - minggu. Pergerakan janin dalam12 jam
terakhir - kali
c. Keluhan yang dirasakan
Trimester I : Mual dipagi hari
Trimester II : Tidak dikaji
Trimester III : Tidak dikaji
d. Pola Nutrisi Makan Minum
Frekuens 3 kali 9-10 kali
i
Macam Nasi, sayur, lauk, buah Air putih
Jumlah ½ - ¾ piring 1 gelas ukuran sedang
Keluhan Tidak ada Tidak ada
e. Pola Eliminasi BAB BAK
Frekuensi 1 kali/hari 5-7 kali/hari
Warna Coklat kekuningan Jernih
Bau Khas Khas
Konsistensi Lunak Cair
Jumlah Normal Normal
Keluhan Tidak ada Tidak ada
POLTEKKES KEMENKES YOGYAKARTA
JURUSAN KEBIDANAN
JL. Mangkuyudan MJ III/304 Yogyakarta. Telp (0274) 374331
==========================================================================================
f. Pola aktivitas
Kegiatan sehari-hari : Mencuci, memasak, bekerja, membereskan rumah
Istirahat/Tidur : Malam 8 jam Siang ½ jam
Seksualitas :Frekuensi 2x/minggu Keluhan Tidak Ada
g. Personal Hygiene
Kebiasaan mandi 3 kali/hari
Kebiasaan membersihkan alat kelamin setiap mandi dan setelah BAB/BAK
Kebiasaan mengganti pakaian dalam setelah mandi dan setiap tidak nyaman
Jenis pakaian dalam yang digunakan katun, bahan yang menyerap keringat dan tidak ketat.

h. Imunisasi
TT 1 Tanggal Saat bayi TT 4 Tanggal Caten (Juni 2020)
TT 2 Tanggal Saat SD TT 5 Tanggal -
TT 3 Tanggal Saat SD
5. Riwayat Kehamilan, Persalinan dan nifas yang lalu: G1P0Ab0Ah0
Persalinan Nifas
Hamil
Umur Jenis Komplikasi Jenis
ke Tgl lahir Penolong BB Lahir Laktasi Komplikasi
kehamilan Persalinan Ibu Bayi kelamin
Hamil Ini

6. Riwayat Keluarga Berencana


Mulai Menggunakan Berhenti/Ganti Metode
No Metode KB
Tanggal Oleh Tempat Keluhan Tanggal Oleh Tempat Alasan
Ibu belum pernah menggunakan alat kontrasepsi

7. Riwayat Kesehatan
a. Penyakit sistemik yang pernah/sedang diderita
Ibu mengatakan tidak pernah atau sedang menderita Hipertensi, Stroke, Jantung, TBC, Asma,
Hepatitis, Malaria, Diabetes, HIV/AIDS
b. Penyakit yang pernah/sedang diderita keluarga
Ibu mengatakan keluarganya tidak pernah atau sedang menderita Hipertensi, Stroke, Jantung,
TBC, Asma, Hepatitis, Malaria, Diabetes, HIV/AIDS
c. Riwayat keturunan kembar
Ibu mengatakan tidak ada keluarga atau saudaranya yang memiliki keturunan kembar
d. Riwayat Alergi
Makanan : Ibu mengatakan tidak ada alergi makanan
Obat : Ibu mengatakan tidak ada alergi obat
Zat lain : Ibu mengatakan tidak ada alergi zat lain
Ibu memiliki alergi dingin
e. Kebiasaan-kebiasaan
Merokok : Ibu mengatakan tidak merokok
Minum jamu-jamuan : Ibu mengatakan tidak minum jamu-jamuan
Minum-minuman keras : Ibu mengatakan tidak minum minuman keras
Makanan/minuman pantang : Ibu mengatakan tidak ada makanan minuman pantang
Perubahan pola makan (termasuk nyidam, nafsu makan turun, dan lain-lain) : Ibu mengatakan
nafsu makan berkurang karena mual
8. Riwayat Psikologi Sosial Spiritual
a. Kehamilan ini Dinginkan Tidak diinginkan
b. Pengetahuan ibu tentang kehamilan
Kehamilan adalah terjadinya pembuahan antara sel telur dan sel sprema dan tumbuh mejadi
janin selama 9 bulan sebelum dilahirkan
c. Pengetahuan ibu tentang kondisi/keadaan yang dialami sekarang
Ibu tahu bahwa pada trimester ini merupakan fase penting yang butuh banyak perhatian
d. Penerimaan ibu terhadap kehamilan saat ini
Ibu sangat senang dengan kehamilan pertamanya yang sudah ditunggu
e. Tanggapan keluarga terhadap kehamilan
Keluarga sangat senang dengan kehamilan ibu
f. Mitos/budaya seputar kehamilan di keluarga/tempat tinggal
Ada budaya mitoni di usia kehamilan 7 bulan
POLTEKKES KEMENKES YOGYAKARTA
JURUSAN KEBIDANAN
JL. Mangkuyudan MJ III/304 Yogyakarta. Telp (0274) 374331
==========================================================================================
g. Persiapan/rencana persalinan
Ibu belum punya rencana persalinan

DATA OBJEKTIF
1. Pemeriksaan Umum
a. Keadaan umum Baik Kesadaran Composmentis
b. Tanda Vital
Tekanan darah : 124/87 mmHg
Nadi : 85 kali per menit
Pernafasan : 22 kali per menit
Suhu : 36,6 ○C
c. TB : 153 cm
BB : sebelum hamil 56 kg, BB sekarang 60 kg
IMT : 23,9
LLA : 27 cm
d. Kepala dan leher
Oedem Wajah : Tidak ada
Kloasma gravidarum :+/-
Mata : Simetris, tidak juling, konjungtiva merah muda, sklera putih
Mulut : Simetris, tidak sumbing, tidak ada caries, gusi merah muda, tidak ada
odem, lidah bersih
Leher : Tidak ada pembesaran kelenjar tiroid, kelenjar limfe, dan vena jugularis
e. Payudara
Bentuk : Simetris
Areola mammae : Hitam
Puting susu : Menonjol
Colostrum : Belum keluar
f. Abdomen
Bentuk : Simetris
Bekas luka : Tidak ada
Striae gravidarum : Tidak ada
Palpasi Leopold I : TFU belum teraba
Leopold II Tidak dikaji
Leopold III Tidak dikaji
Leopold IV :Tidak dikaji
Osborn Test : Tidak dikaji
TFU (Mc Donald) : Tidak dikaji
TBJ : Tidak dikaji
Auskultasi DJJ :Tidak dikaji
Frekuensi Tidak dikaji
g. Ekstremitas
Oedem : kaki kanan + / - kaki kiri + / -
Varices : kaki kanan + / - kaki kiri + / -
Refleks Patela : kaki kanan + / - kaki kiri + / -
Kuku : pendek, tangan bersih, tidak pucat kaki bersih, tidak pucat
Kulit : Tidak ada bekas luka
h. Genetalia Luar
Tanda Chadwick : Tidak terkaji
Varices : Tidak ada
Bekas luka : Tidak ada
Kelenjar Bartholini : Tidak ada pembesaran kelenjar bartholini
Pengeluaran : Tidak ada
i. Anus : Tidak ada pengeluaran
POLTEKKES KEMENKES YOGYAKARTA
JURUSAN KEBIDANAN
JL. Mangkuyudan MJ III/304 Yogyakarta. Telp (0274) 374331
==========================================================================================
Hemoroid : Tidak ada
2. Pemeriksaan panggul
Distansia spinarum : Tidak dikaji
Distansia cristarum : Tidak dikaji
Boudelouqe : Tidak dikaji
Lingkar panggul : Tidak dikaji
3. Pemeriksaan Penunjang (tulis tanggal, jenis pemeriksaan dan hasil pemeriksaan)
a. Hasil pemeriksaan gigi oleh dokter gigi
Tanggal 25-11-2020
Hasil : gusi merah muda, tidak ada tanda-tanda peradangan, tidak ada karies gigi, tidak
stomatitis
b. Hasil pemeriksaan kesehatan oleh dokter umum
Tanggal 25-11-2020 dengan hasil : Ku ibu baik, tidak ada varises, tidak oedem
c. Hasil pemeriksaan psikologis oleh psikolog
Tanggal 25-11-2020 dengan hasil : status emosional ibu stabil, tidak ada gangguan psikologis
d. Hasil pemeriksaan laboratorium
Tanggal 25-11-2020 dengan hasil
Hb : 15,8 gr/dL HIV : NR
GDS : 75 gr/dL Sifilis : NR
Hbsag : NR Rapid : NR
e. Hasil pemeriksaan USG (dan lain-lain)
Tidak dilakukan pemeriksaan USG

ANALISIS
1. Diagnosis Kebidanan
Ny. L umur 27 tahun dengan G1P0Ab0Ah0 usia kehamilan 6 minggu dengan kehamilan normal
2. Masalah
Mual dipagi hari dan lemas
3. Kebutuhan
KIE keluhan mual, KIE perubahan Trimester I, KIE tanda bahaya Trimester I, KIE nutrisi, KIE
personal hygiene, KIE pola istirahat

PENATALAKSANAAN
Tanggal 25 November 2020 jam 09.10 WIB
1. Memberitahukan kepada ibu bahwa keadaan umum ibu dalam keadaan baik dengan hasil
pemeriksaan umum tekanan darah 124/87 mmHg, nadi 85 kali/menit, pernafasan 22
kali/menit, Suhu 36,6 ○C dengan umur kehamilan ibu saat ini 6 minggu.
E : ibu merasa tenang dan senang setelah mengetahui hasil pemeriksaan keadaan umum normal
2. Menjelaskan kepada ibu bahwa mual yang terjadi di pagi hari disebabkan oleh pengaruh
hormon Hcg yang meningkat ketika awal kehamilan atau trimester I.
E : Ibu mengerti akan penyebab mual
3. Memberikan KIE mengenai pola nutrisi kepada ibu yaitu makan dengan pola gizi seimbang
dan bervariasi, serta porsi lebih banyak dari sebelum hamil. Menganjurkan ibu untuk
mencukupi kebutuhan air minum pada saat hamil yaitu sekitar 10 gelas perhari. Jika mual,
muntah dan tidak nafsu makan,makan makanan yang tidak berlemak dalam porsi kecil tetapi
sering seperti buah, roti, ubi, singkong, biskuit.
E : Ibu mengangguk dan bersedia mengikuti anjuran yang diberikan
4. Memberitahu ibu tanda bahaya kehamilan trimester 1 seperti perdarahan, mual muntah
berlebihan hingga tidak bisa makan, sakit kepala, demam tinggi. Apabila mengalami hal
tersebut menganjurkan ibu untuk segera periksa di fasilitas kesehatan terdekat seperti
puskesmas atau bidan praktek.
E : Ibu memahami dan bersedia melakukan anjuran
5. Memberikan terapi obat Asam Folat dan B6, diminum Asam folat 1 kali sehari dan B6 diminum
apabila merasa mual.
E : Ibu bersedia meminum obat yang diberikan
6. Meminta ibu untuk datang kembali pada 25 Desember 2020 atau jika ibu memiliki keluhan
E: Ibu bersedia melakukan kunjungan ulang
POLTEKKES KEMENKES YOGYAKARTA
JURUSAN KEBIDANAN
JL. Mangkuyudan MJ III/304 Yogyakarta. Telp (0274) 374331
==========================================================================================

Pembimbing Akademik, Pembimbing Lahan Praktik, Mahasiswa,


Tanggal ……………………… Tanggal 02 Desember 2020 Tanggal 01 Desember 2020

Atik Ismiyati, M.Keb Sri Suryanti, Amd. Keb Amalia Azzahro

Anda mungkin juga menyukai