Anda di halaman 1dari 3

RESUME MATERI

BAB VIII
STRUKTUR ORGANISASI

Disusun Untuk Memenuhi Tugas


Mata Kuliah Pengantar Bisnis

Dosen Pengampu:
Wulan Suci Rachmadani, S. E., M. Si.

Oleh:

Kelompok 4
1) Aura Aglis Mahardika 7101420235
2) Nisrina Qurrotul ‘Aini 7101420245
3) Ria Novita 7101420255
4) Adif Akbar Sejati 7101420270

PROGRAM PENDIDIKAN AKUNTANSI


FAKULTAS EKONOMI
UNIVERSITAS NEGERI SEMARANG
BAB VIII

STRUKTUR ORGANISASI

Struktur organisasi digunakan untuk mengidentifikasikan tanggung jawab bagi setiap


jabatan/pekerjaan. Struktur organisasi berdampak pada efisiensi dimana suatu perusahaan
menghasilkan produknya sehingga pada akhirnya akan berdampak pada nilai perusahaan.
Struktur organisasi yang dimiliki oleh setiap perusahaan berbeda – berbeda.

Dalam struktur organisasi terdapat alur perintah yang digunakan suatu perusahaan
untuk mengidentifikasikan posisi pekerjaa dan kepada siapa karyawan harus bertanggung
jawab. Tidak hanya itu, struktur organisasi juga memilki sebuah ukuran tinggi atau disebut
dengan daftar organisasi, yang terdiri dari tinggi (banyak lapisan dari dasar hingga puncak
tetapi memiliki jangkauan pengawasan sempit), dan datar/ pendek (tidak banyak lapisan
tetapi memiliki jangkauan pengawasan yang luas). Berikut strukturnya :

Jangkauan Pengawasan Sempit

Jangkauan Pengawan Luas


 Penyerahan Kewenangan
Terdiri dari 2 macam :
1. Sentralisasi: menyerahkan sebagian besar wewenang kepada manajer tingkat
tinggi. Dengan kata lain sentralisasi adalah memusatkan seluruh wewenang
kepada sejumlah kecil manajer atau yang berada di posisi puncak pada suatu
struktur organisasi. Sentralisasi banyak digunakan pada pemerintahan lama
di Indonesia tepatnya sebelum adanya otonomi daerah
2. Desentralisasi: wewenang terbagi diantara berbagai devisi atau para manajer
dan divisi dapat membuat keputusan sendiri, Maksud lainnya yakni
desentralisasi adalah pendelegasian wewenang dalam membuat keputusan
dan kebijakan kepada manajer atau orang-orang yang berada pada level
bawah dalam suatu struktur organisasi. Pada saat sekarang ini banyak
perusahaan atau organisasi yang memilih serta menerapkan sistem
desentralisasi karena dapat memperbaiki serta meningkatkan efektifitas dan
produktifitas suatu organisasi.
 Macam Struktur Organisasi
Ada beberapa macam struktur organisasi, antara lain : struktur organisasi lini,
struktur organisasi lini dan staff, struktur organisasi fungsional

Anda mungkin juga menyukai