Anda di halaman 1dari 1

Grafologi, Ilmu Suratan Tangan atau Ilmu Tata Penulisan adalah analisis pola tulisan tangan

yang dapat mengidentifikasi kondisi psikologis maupun karakter dari seseorang.[1] Secara umum,
grafologi dikategorikan sebagai ilmu semu.[2][3][4]

Dalam bidang grafologi juga dibicarakan beberapa sistem tulisan seperti[5]:

 ortografi yaitu sistem ejaan yang disepakati untuk sebuah bahasa;


 stenografi yaitu sistem menulis secara singkat dan cepat;
 kriptografi yaitu sistem menuliskan pesan-pesan rahasia;
 paedografi yaitu sistem menulis yang didesain khusus untuk membantu anak-anak belajar
membaca; dan
 teknografi yaitu sistem menuliskan hal-hal khusus untuk kepentingan ilmu pengetahuan
seperti aksara fonetik untuk para linguis, simbol-simbol khusus untuk bidang kimia,
simbol-simbol khusus kartografi untuk membuat peta, atau bahkan simbol-simbol khusus
untuk pemrograman komputer.

Grafologi telah menjadi topik kontroversial selama lebih dari satu abad.[butuh rujukan] Meskipun
grafologi dianggap memiliki dampak dalam evaluasi kepribadian oleh para pendukungnya,
secara empiris tidak dapat dibuktikan keabsahannya.[6][7]

Tulisan tangan sama uniknya dengan kepribadian penulisnya sehingga kedua hal tersebut bisa dianggap
saling berkaitan. Grafologi adalah pengetahuan yang menarik, terutama untuk mengetahui kepribadian
seseorang yang Anda kenal, meskipun akurasinya sangat terbatas. Jika Anda ingin mendalami analisis
tulisan tangan secara ilmiah, pelajari cara penyidik fo

rensik membandingkan antara tulisan tangan tersangka dan sandera.

Anda mungkin juga menyukai