Anda di halaman 1dari 1

Widia Tri Utami/2443019110

TUGAS DISKUSI
“TEORI EMULSI”

Suatu emulsi tipe o/w mengandung minyak nabati (radius: 2,5 µm, densitas: 0,9 g/cm 3) yang
terdispersi di dalam fasa air (densitas: 1,05 g/cm3, viskositas: 50 centipoise), dengan gaya gravitasi:
980 cm/dt2. (a) Hitung kecepatan creaming dari minyak nabati (dinyatakan dalam cm/hari). (b)
Jelaskan tiga macam teknik yang dapat dilakukan oleh seorang formulator untuk menurunkan
kecepatan creaming !

a) Hitung kecepatan creaming dari minyak nabati (dinyatakan dalam cm/hari)


Diketahui :

Minyak nabati (radius: 2,5 µm  2,5 x 10-4 Cm, densitas: 0,9

g/cm3) air (densitas: 1,05 g/cm3, viskositas: 50 centipoise 0,5

Poise) gaya gravitasi: 980 cm/

v = 2r²g(di-de) / 9 x viskositas

= 2 x ( 2,5 x 10-4 cm) (1,05 g/cm3 – 0,9 g/cm3) / 9 x 0,5 g/cm-s

= 4,083 x 10-6 cm/dt2

= 0,3527 cm/hari

b) Jelaskan tiga macam teknik yang dapat dilakukan oleh seorang formulator untuk
menurunkan kecepatan creaming !

1. Meningkatkan viskositas pendispersi dengan menambah pengental misalnya


metilselulosa, tragakan, natrium alginate.

2. Mengatur densitas kedua fase, dengan memilih medium dispersinya yg densitasnya


lebih besar dari fase terdispersi (dalam hal ini fase minyaknya)

3. Mengecilkan ukuran partikel

Anda mungkin juga menyukai