Anda di halaman 1dari 4

PENGURUS

HIMPUNAN MAHASISWA JURUSAN


S1 KEPERAWATAN
STIKES PANAKUKKANG MAKASSAR
sekertariat : jln.adiyaksa no.5 (lt.5) hp:082348439736 Makassar 90231

1. Pendahuluan
Himpunan Mahasiswa Jurusan S1 Keperawatan Stikes
Panakkukang Makassar didirikan untuk melatih mahasiswa dalam
berorganisasi dilingkup kampus. Di dalam himpunan terdapat beberapa Job
Design, diantaranya ada Ketua, Sekretaris, Bendahara, Divisi Litbang, Divisi
Humas, Divisi Seni Dan Olahraga, Divisi Kerohanian Islam, Divisi
Kerohanian Kristen, Divisi Dana Dan Usaha. Masing-masing dari divisi
tentunya memiliki program kerja masing-masing yang memiliki prospek
untuk kedepannya tentang himpunan sendiri dan juga anggota-anggota yang
terdaftar sebagai anggota himpunan maupun masyarakat umum dari jurusan
S1Keperawatan Stikes Panakkukang Makassar.
Divisi Dana dan Usaha (DANUS) adalah sebuah divisi
yang dibentuk dengan tujuan meningkatkan penggalangan dana bagi kas HMJ
S1 Keperawatan. Sesuai dengan namanya divisi ini mempunyai 2 peran
sekaligus, yaitu “dana” dan “usaha”. Kata dan memiliki arti bahwa setiap
kegiatan atau program kerja yang dilakukan oleh danus, tidak lain adalah
bertujuan untuk mengumpulkan dana atau keuntungan melalui setiap
programnya. Sedangkan usaha bermaksud mengembangkan kreativitas
anggota Divisi Danus melalui program kerjanya.

Fungsi dan Deskripsi Kerja


 Mengusahakan dana bagi kas HMJ S1 Keperawatan
 Mewadahi dan meningkatkan kemampuan mahasiswa di bidang
entrepreneurship
PENGURUS
HIMPUNAN MAHASISWA JURUSAN
S1 KEPERAWATAN
STIKES PANAKUKKANG MAKASSAR
sekertariat : jln.adiyaksa no.5 (lt.5) hp:082348439736 Makassar 90231
Program Kerja

No. PROGRAM TUJUAN SASARAN WAKTU DANA REALISA


KERJA YANG SI
DIDAPATK
AN
1. Baju PDH Tanda pengenal Pengurus HMJ Februari –
anggota HMJ S1 S1 Keperawatan Maret
PJ: Wahyu Keperawatan. Periode tahun
2020/2021.
2. Pengadaan papan Menseragamkan Mahasiswa S1
nama dan logo atribut mahasiswa Keperawatan
PJ: Putry, Wigia, keperawatan. (Khususnya
dan Yuniar . Mahasiswa baru
2020).

3. Usaha mandiri Untuk Mahasiswa dan


bazaar dan pengembangan masyarakat
Sticker serta kas danus
Gantungan
Kunci

PJ: Indri dan


Yuniar

4. Pengadaan jilbab Menseragamkan Mahasiswa S1


atribut mahasiswa keperawatan
PJ: Putry dan keperawatan 2019-2020
Aisyah

6. Pengadaan nanda Untuk memenuhi Mahasiswa S1 Maret-


nic dan noc. kebutuhan saat keperawatan April
PJ: Wahyu pembuatan askep 2020

7. Pengadaan baju Untuk memenuhi Mahasiswa S1


PENGURUS
HIMPUNAN MAHASISWA JURUSAN
S1 KEPERAWATAN
STIKES PANAKUKKANG MAKASSAR
sekertariat : jln.adiyaksa no.5 (lt.5) hp:082348439736 Makassar 90231
lab kebutuhan pada keperawatan
PJ: Indri dan saat praktikum di (Khususnya
Aisyah lab. angkatan 2020).

8. Pengadaan Pengembangan Mahasiswa


Medical Kit kas danus. Stikes
Panakkukang
PJ: Wigia

Struktur Kepengurusan
Koordinator : Wahyu Yusril Tasmara
Anggota :
 Wigia Irdianto T
 Putry Luthfiah Maharani
 Indri Febrianti
 Aisyah Utomo
 Yuniar

Kendala dan Hambatan


 Kurang berkoordinasi dengan anggota divisi danus

2. Saran dan Rekomendasi


Saran dan rekomendasi untuk divisi danus periode kepengurusan
berikutnya adalah :
 Membuat program kerja yang lebih baik dari yang dilakukan
sebelumnya
 Meningkatkan koordinasi dengan anggota divisi danus
 Meningkatkan koordinasi dengan divisi lain
 Meningkatkan program kerja yang lebih menghasilkan
peningkatan keuntungan.

3. Penutup
Demikian laporan pertanggungjawaban Divisi Dana dan Usaha ini kami
serahkan. Semoga dengan adanya laporan pertanggungjawaban ini,
kepengurusan selanjutnya bisa mengambil pelajaran dari kepengurusan
saat ini dan diharapkan juga kepengurusan selanjutnya bisa menjalankan
semua program kerjanya.
PENGURUS
HIMPUNAN MAHASISWA JURUSAN
S1 KEPERAWATAN
STIKES PANAKUKKANG MAKASSAR
sekertariat : jln.adiyaksa no.5 (lt.5) hp:082348439736 Makassar 90231

Anda mungkin juga menyukai