Anda di halaman 1dari 2

Nama : BABLASS 490SL

Jenis : Herbisida

Bahan Aktif : Isopropil amina glifosat (setara dengan glifosat: 363 g/l) : 490 g/l

Produksi : PT BRAVO DINAMIKA

Harga Eceran : Rp48.500/1 Liter – Rp55.000/1 Liter

Aturan Pakai : 50 mililiter Bablass dicampur dengan 10 liter air, kemudian


semprotkan ke tanaman yang akan dibasmi

Untuk Tanaman : bisa digunakan untuk mematikan tanaman sawah sebelum tanam,
atau rumput di halaman dan biasa digunakan untuk
mengendalikan gulma berdaun lebar dan sempit
pada tanaman budidaya kelapa sawit.

Tujuan Pemakaian : untuk mengendalikan gulma berdaun lebar seperti Ageratum


Conyzoides, Mikania Micrantha, Melastoma Affine,
Borreria Alata dan gulma berdaun sempit Axonopus
Compressus

Dampak Pemakaian Berlebih:

 Tanah yang terkena herbisida yang berlebihan dapat


kehilangan kesuburannya. Hal ini terjadi karena cacing
tanah yang membuat tanah gembur menjadi berusaha untuk
menghindari bagian tanah yang terkena zat kimia dari
herbisida tersebut.
 Mencemari lingkungan, zat kimia yang masuk ke tanah
jauh lebih banyak dan bisa mengalir ke daerah lingkungan
yang lain. Bagian tanah yang tercemar oleh herbisida akan
semakin luas dan dapat merusak lahan lainnya. Selain itu,
zat kimia ini juga bisa menuju ke aliran sungai atau danau
yang dibawa oleh air hujan.

Anda mungkin juga menyukai