Anda di halaman 1dari 1

Nama: Cahaya Alya Rizkiya

Jum’at, 23 April 2021


Kelas / No. Absen: X MIPA 1 / 8

Tema: Berprasangka Baik Kepada Allah


Penceramah: Khafid Syarifuddin, S.Pdl
Rangkuman Ngabuburit Online

Prasangka baik dalam bahasa arab artinya husnudzon. Jadi ketika kita mempuyai
prasangka yang tak dalam yang ada dalam hati kita itu pertama dalam pikiran yang
ada setelah itu masuk ke hati, lalu kita ucapkan dalam lisan. Bagaimana cara kita
berprasangka baik kepada allah? Allah berfirman dalam surat al hujurot ayat 12 “
wahai orang-orang yang beriman jauhilah banyak dari prasangka sesungguhnya,
sebaik-baiknya prasangka itu adalah dosa, dan janganlah kamu mencari kesalahan-
kesalahan orang lain”. Jadi dalam surah ini kita dianjurkan oleh allah untuk tidak
berprasangka jelek terutama juga kita berprasangka baik kepada Allah itu yang harus
diutamakan. Hukumnya apa kita berprasangka baik kepada allah? Hukumnya wajib,
karena kita adalah manusia yang diciptakan oleh allah hanyalah untuk menyembah
dan meminta pertolongan kepadanya.
Apa hikmah berprasangka baik kepada Allah Swt?
1. Hati kita menjadi tenang dan muncul sifat bersabar
2. Kita bisa memperbaiki diri sehingga kita dapat berhusnudzon terhadap Allah
Swt
3. Hati kita menjadi bersih dan tenang

Anda mungkin juga menyukai