Anda di halaman 1dari 2

Universitas Nasional

Fakultas Ilmu Kesehatan


Program Studi Pendidikan Profesi Ners

RENCANA TUGAS MAHASISWA


MATA KULIAH Keperawatan Dasar Profesi
KODE sks 3 SEMESTER I (Satu)
DOSEN Ns. Milla Evelianti S. S.Kep., M.KM
PENGAMPU
Ns. Tommy J. Wowor, S,Kep., MM

BENTUK TUGAS WAKTU PENGERJAAN TUGAS


Membuat Laporan Kasus Kelompok 1 Minggu
JUDUL TUGAS
Tugas Minggu Ke 3
SUB CAPAIAN PEMBELAJARAN MATA KULIAH
1. Mampu Membuat Laporan Kasus kelolaan Kelompok
2. Mampu mengaplikasian Pedoman SDKI, SLKI dan SIKI (3-S) kedalam kasus kelolaan
3. Mampu membuat Pendahuluan
4. Mampu membuat Tinjuan teoritis dari kasus KDP
5. Mempu membuat Laporan kasus KDP
6. Mampu membuat Pembahasan
7. Mampu membuat Penutup
DISKRIPSI TUGAS
Setiap kelompok Mengambil satu kasus kelolaan baik di RS, Puskesmas Maupun Komunitas,
kemudian mahasiswa membuat laporan dari kasus yang ditemukan.
METODE PENGERJAAN TUGAS
1. Membagi kelompok menjadi kelompok
2. Membuat laporan kelompok berdasarkan outline yang sudah ditentukan

BENTUK DAN FORMAT LUARAN


a. Obyek Garapan: Membuat laporan kasus kelompok
b. Bentuk Luaran:
Laporan Kasus kelompok

INDIKATOR, KRETERIA DAN BOBOT PENILAIAN


Ketepatan sistematika; ketepatan & konsistensi tata tulis; kemutakhiran rujukan; kerapian
sajian; efektifitas presentasi; penguasaan materi; kompleksitas berfikir pada Kasus-kasus
KDP dan memperoleh bobot nilai 5%
JADWAL PELAKSANAAN
1. Pertemua sesi Ke 3 (Tiga )
LAIN-LAIN
-
DAFTAR RUJUKAN
1. Kozier, B. 1997. Fundamenta l of Nursing :concept and procedure, California:
Addison Wesley Pub.Co
2. PPNI, 2018, Standar Diagnosa Keperawatan Indonesia, Dewan Pengurus Pusat PPNI
3. PPNI, 2018, Standar Luaran Keperawatan Indonesia, Dewan Pengurus Pusat PPNI
4. PPNI, 2018, Standar Intervensi Keperawatan Indonesia, Dewan Pengurus Pusat PPNI

Anda mungkin juga menyukai