Anda di halaman 1dari 1

PENILAIAN PENDERITA GAWAT

DARURAT
(PRIMARY SURVEY)
No. Dokumen :

No. Revisi :
SOP
Tanggal
:
Terbit
Halaman :
UPT Ditetapkan dr. FITRIA ORIZA
PUSKESMAS Ttd Kepala UPT Puskesmas NIP.1984010820090220
PAMULANG 01
1. Pengertian Primary survey adalah langkah-langkah menilai status
kegawatan penderita secara cepat dengan menilai fungsi vital

2. Tujuan Petugas dapat menentukan prioritas tindakan pertolongan


pertolongan pada penderita gawat darurat

3. Kebijakan Berdasarkan SP Kepala UPT Puskesmas Pamulang


Nomor : Tentang Standar dan SOP layanan klinis

4. Referensi
1. Permenkes No 5 Tahun 2014
2. Pedoman Pengobatan Dasar di Puskesmas 2007
5. Prosedur 1. Petugas menerima pasien di UGD
2. Petugas memeriksa keadaan umum pasien, adakah trauma
atau tanda-tanda trauma, perilaku khas pasien
3. Petugas memeriksa tingkat kesadaran pasien secara tepat
a. A : Alert = kesadaran penuh
b. V : Verbal = respon terhadap suara
c. P : Pain = respon terhadap nyeri
d. U : Unrespon = tanpa respon
4. Petugas memeriksa jalan nafas adekuat = jika ada
gangguan segera tangani
5. Petugas menilai pernafasan pasien = jika ada gangguan
segera tangani
6. Petugas menilai sirkulasi pasien( TD, Nadi, tanda akral) =
jika ada gangguan segera ditangani.
7. Petugas menentukan pasien sebagai pasien gawat darurat
atau bukan gawat darurat/akut
8. Apabila penilainan dilakukan oleh perawat maka perawat
segera melaporkan kepada dokter UGD
6. Bagan Alir -
7. Hal-hal yang
perlu
diperhatikan
8. Unit Terkait 1. Gawat Darurat
2. Rawat inap
9. Dokumen 1 Rekam Medis
2 Status Keperawatan
Terkait
10.Rekaman Tgl. Mulai
Historis No. Yang Dirubah Isi Perubahan
Diberlakukan
Perubahan

Anda mungkin juga menyukai