Anda di halaman 1dari 3

PEMBAHASAN DISKUSI

KIMIA ANALITIK INSTRUMEN

KROMATOGRAFI GAS

Oleh:

Adhi Prayogatama 061440411693


Fauziah 061440412035
Gede Marawijaya 061440411702
M. Ari Bastari 061440411704

Dosen Pembimbing : Dr. Ir. Rusdianasari, M.Si

POLITEKNIK NEGERI SRIWIJAYA


JURUSAN TEKNIK ENERGI
PALEMBANG
2015
DATA PERTANYAAN PADA PEMBAHASAN MATERI DISKUSI

N PERTANYAAN JAWABAN
O

NAMA : APRIANSYAH Faktor-faktor yang menyebabkan


KELOMPOK : 3 terdapatnya zat pengotor pada data GC,
yaitu :
Apa yang menyebabkan 1. Sampel tidak murni.
1.
terdapatnya zat pengotor pada data 2. Siringe tidak steril.
kromatografi gas ? 3. Wadah sampel tidak bersih.
4. Masih ada zat sisa dalam Kolom,
yang diakibatkan oleh kesalahan
identifikasi data.

NAMA : PUTU INZARIO Pada bagian alat kromatografi gas


KELOMPOK : 2 terdapat bagian yang bernama kolom atau
biasa disebut jantung kromatografi adalah
Jelaskan dimana letak perpisahan tempat berpisahnya komponen-komponen
2.
komponen senyawa sampel pada senyawa sampel dimana cuplikan kolom
alat kromatografi gas ! terbuat dari baja tahan karat, nikel, dan kaca.
“ pemisahan komponen terjadi yang
berwujud puncak-puncak atau disebut
cromatogram”.

NAMA : SELVY DWI INTANI Pemisahan pada kromatografi gas


KELOMPOK : 4 didasarkan pada titik didih suatu senyawa
dikurangi dengan semua interaksi yang
Sebutkan prinsip-prinsip pemisahan mungkin terjadi antara solute dengan fasa
kromatografi gas ! diam. Terdapat dua fasa yang terjadi yaitu
3. fasa diam dan fasa gerak.
Prinsip utama pemisahan dalam
kromatografi gas adalah berdasarkan
perbedaan laju migrasi masing-masing
komponen dalam melalui kolom. Komponen
yang terelusi dikenali ( analisa kualitatif )
dari nilai waktu retensinya.

4. NAMA : M. ARIQ PERDANA Bisa, contoh : sampel padat misalnya


KELOMPOK : 5 parfum dalam bentuk bedak atau serpihan
sampel dapat dikemas dalam kapsul dan
Apakah padatan dapat diuji dalam pecah di injector. Sampel gelas/kaca dapat
kromatografi gas? dihancurkan sebelum di injeksikan
sedangkan campuran yang memiliki titik
lebur rendah dapat dilelehkan untuk
pelepasan sampel. Sampel padat dapat juga
dipirolisis dan komponen yang bersifat
padatan dibuang. Metode ini digunakan
untuk sidik jari.
Karena gas pembawa pada fase mobil
NAMA : M. ROBY JULIANSYAH ( gas supply ) harus bersifat inert artinya
KELOMPOK : 6 tidak mudah bereaksi, harus sangat murni,
dan seringkali gas pembawa ini harus
5.
Mengapa hanya H2, N2, He, dan Ar disaring untuk menahan debu uap air dan
yang sering digunakan dalam oksigen. Gas sering digunakan N2, H2, He
pengujian? Adakah zat lain? dan Ar

NAMA : ADI AGUSTIANSYAH Bisa buktinya dalam praktikum yang


KELOMPOK : 4 telah kami lakukan kami menggunakan
campuran senyawa etanol,butanol,dan
Apakah alat yang digunakan heptan setelah kami cocokan antara data
sekarang bisa mendeteksi senyawa data dari etanol, butanol, dan heptan dengan
nonpolar? data dari campuran kami bisa mengetahui
bahwa larutan A adalah etanol dan berfungsi
6. sebagai senyawa semi polar, larutan B
adalah butanol lebih rendah dari semi polar
dan larutan C adalah heptan yang bertindak
sebagai senyawa non polar karena
mempunyai nilai kepolaran sama dengan
kolom. Dalam perkembangan KGP
penyerapan cocok untuk memisahkan
senyawa polar.

NAMA : CANDRA PURNA KGP menggunakan polimer-polimer


KELOMPOK : 3 yang berpori seperti PORAPAK dan
POLYPAK, yang penyerap-penyerap ini
Apa saja partikel penyerap yang cocok untuk memisahkan senyawa-senyawa
terdapat pada KGP ? yang polar seperti H, O, NH, R-NH, R-OH
7. dan glikol-glikol, dan asam lemah rendah,
juga untuk gas-gas seperti CO, NO, O dan
sebagainya.
Dapat digunakan untuk menyerap
pada fasa diam yang berupa Alumina ( Al O
) atau pada silica gel.

Anda mungkin juga menyukai