Anda di halaman 1dari 2

Judul SOP

PEMERIKSAAN ANKLE BRACHIAL INDEX (ABI)

No. Dokumen No. Revisi Halaman


1/3
Tanggal Terbit Ditetapkan Oleh
STANDAR Ketua STIKES Karya Husada Semarang
OPERASIONAL
PROSEDUR

Dr. Ns. Fery Agusman MM, M.Kep,Sp.Kom


PENGERTIAN Uraikan pengertian SOP !
Contoh : Ankle Brachial Index (ABI) adalah test non invasive untuk
mengukur raiso tekanan darah sistolik kaki (Ankle) tertinggi dengan
tekanan darah sistolik lengan (Brachial) tertinggi
TUJUAN Jelaskan tujuan dilakukan SOP!
1. Mengetahui nilai Ankle Brachial Index untuk mendeteksi adanya
insufisiensi arteri
2. Membantu menentukan memberikan intervensi secara tepat
(intervensi perawatan luka)
KEBIJAKAN Sebutkan indikasi dilakukan SOP!
1. Dilakukan pada pasien yang mengalami luka pada kaki yang tidak
kunjung sembuh
2. Pasien datang dengan ulkus kambuhan
3. Pasien dengan luka yang semakin memburuk
4. Ulkus yang semakin meluas
PETUGAS Perawat
PERALATAN Sebutkan alat dan bahan yang digunakan untuk pelaksanaan SOP!
1. Tensimeter Jarum
2. Stetoskop
3. Lembar Observasi
4. Alat Tulis
Jelaskan langkah prosedur secara rinci!
PROSEDUR A. FASE ORIENTASI
PELAKSANAAN 1. Mengucapkan salam
2. Memperkenalkan diri / Menanyakan nama pasien
3. Menjelaskan tujuan tindakan
4. Menjelaskan langkah dan prosedur
5. Menanyakan kesiapan pasien
B. FASE KERJA
1. Mencuci tangan
2. Mendekatkan alat ke pasien
3. Dst.....,
C. FASE TERMINASI
1. Melakukan evaluasi
2. Menyampaikan rencana tindak lanjut
3. Berpamitan

INTERPRETASI Uraikan bagaimana interpretasi dari data, patient safety, komunikasi


PROSEDUR dan dokumentasi!
Hasil pemeriksaan ABI :
Dst
Patient safety.....
Komunikasi...
Dokumentasi....
DOKUMEN a. Kusyati, Eni . (2013).Pengkajian Luka secara Komprehensive,
TERKAIT Gabardin, Semarang
b. WOCN Society’s Clinical Practice Wound Subcommittee. Ankle
Brachial Index: Quick Reference Guide for Clinicians. 39, Journal of
Wound, Ostomy and Continence Nursing. 2012. 21-29 p.

Anda mungkin juga menyukai