Anda di halaman 1dari 4

Nama : Ega pratiwi

Nim : 482011805029

Kelas : 6.A S1 FARMASI

1. Proses pemisahan fase gerak membawa sampel adalah...

A. Elusi D. Waktu Retensi

B. Fase Gerak E. Eluan

C. Fase Diam

Jawaban : A. Elusi

2. Perhatikan pernyataan dibawah ini!

1). Kapasitas terbatas

2). Tidak dapat digunakan untuk cupllikan yang mempunyai ukuran hampir sama

3). Pita-pita sempit

4). Waktu pemisahan pendek

5). Tidak terjadi kehilangan cuplikan atau reaksi selama pemisahan

Dari pernyataan diatas manakah yang termasuk kelebihan dari kromatografi gel...

A. 1,2 dan 3 D. 1,2 dan 4

B. 2,3 dan 4 E, 1,3 dan 5

C. 3,4 dan 5

Jawaban : C. 3, 4 dan 5
3. Kromatografi yang merupakan bentuk khusus dari kromatografi fase terikat dengan fase gerak lebih
polar dari pada fase diamnya adalah kromatografi....

A. Kromatografi fase terikat

B. Kromatografi fase tebalik

C. Kromatografi cair-cair

D. Kromatografi pertukaran ion

E. Kromatografi cair-padat

Jawaban : B. Kromatografi fase terbalik

4. Manakah yang termasuk pelarut polar adalah...

A. Air dan CaCO3 D. Alkohol dan air

B. CaCO3 dan eter E. Alkohol dan CaCO3

C. Eter dan Air

Jawaban : A. Air dan CaCO3

5. Perhatikan pernyataan berikut ini!

1). Sensitivitasnya tinggi

2). Selektivitasnya tinggi

3). Sampel terbatas

4). Waktu pengujiannya lama

5). Pendektesiannya yang serempak

Dari pernnyataan diatas manakah yang termasuk kelebihan dari kromatografi pertukaran ion....

A. 1,2 dan 5 D. 3,4 dan 5

B. 1,2 dan 3 E. 2,4 dan 5

C. 1,2 dan 4

Jawabannya : A. 1,2 dan 5


6. Silika gel, Hydrokarbon, dan alumina pada kromatografi merupakan contoh dari....

A. Fasa diam D. Sampel

B. Fasa Gerak E. Pelarut

C. Hasil pemisahan

Jawaban : A. Fasa Diam

7. Prinsip utama dalam metode ini didasarkan pada interaksi muatan positif dan negatif antara molekul
spesifik dengan matriks yang barada di dalam kolom kromatografi. Merupakan prinsip dari....

A. Kromatografi Pertukaran Ion D. Kromatografi Kertas

B. Kromatografi Cair-Cair E. Kromatografi Lapis Tipis

C. Kromatografi Gas

Jawaban : A. Kromatografi Pertukaran Ion

8. Suatu teknik yang menguraikan campuran zat-zat sesuai dengan ukuran molekulnya adalah...

A. Teknik Filtrasi gel

B. Teknik Permeasi gel

C. Teknik Penguraian

D. Teknik Campuran

E. Teknik Kromatografi

Jawaban : A. Teknik Filtrasi gel

9. Contoh senyawa yang efektif untuk dilakukan pemisahan dan analisis menggunakan kromatografi
kolom gel adalah.....

A. Zat Warna

B. Etanol
C. Flavonoid

D. Minyak Atsiri

E. Asam amino dari protein

Jawaban : C. Flavonoid

10. Dalam Kromatografi kolom gel yang bertindak sebagai fase diam adalah....

A. Silika gel

B. Alumina

C. Kolom yang berisi permeabel

D. Lapisan cair tipis

E. Adsorben

Jawaban : C. Kolom yang berisi permeabel

Anda mungkin juga menyukai