Anda di halaman 1dari 2

ASSESSMEN FORMATIF

SKALA DAN PERBANDINGAN

TIDAK TERTULIS

A. Umpan Balik
1. Kesulitan apa yang kalian temui saat mempelajari materi skala dan perbandingan?
2. Pernahkah kamu menerapkan materi ini dalam kehidupan sehari-hari? Jelaskan!
3. Kesimpulan apa yang bisa kamu ambil dari pembelajaran?

B. Diskusi Kelas

Memberikan pen-
Memberikan pen- Merespon pen-
dapat/
No Nama Peserta Didik dapat/pertanyaan dapat/pertanyaan TOTAL
pertanyaan POIN
3 2 1 3 2 1 3 2 1

1 Maharani Gita

2 …………………………...

KECAKAPAN POIN 3 POIN 2 POIN 1


Memberikan pendapat/ Dengan Bahasa yang mu- Dengan Bahasa yang ku- Dengan Bahasa yang
pertanyaan dah dimengerti rang mudah dimengerti tidak bisa dimengerti
Memberikan pendapat/ Sesuai dengan topik pem- Kurang sesuai dengan Tidak sesuai dengan
pertanyaan bahasan topik pembahasan topik pembahasan
Kurang sesuai dengan Tidak sesuai dengan
Merespon pendapat/ Sesuai dengan pendapat/
pendapat/pertanyaan pendapat/pertanyaan
pertanyaan pertanyaan yang diajukan
yang diajukan yang diajukan

C. Presentasi

Menyampaikan hasil Membuat Kesimpulan TOTAL


No Nama Peserta Didik
POIN
3 2 1 3 2 1

1 Maharani Gita

2 …………………………...

KECAKAPAN POIN 3 POIN 2 POIN 1


Dengan Bahasa yang
Dengan Bahasa yang Dengan Bahasa yang
Menyampaikan hasil pengerjaan kurang mudah di-
mudah dimengerti tidak bisa dimengerti
mengerti
Kurang sesuai
Sesuai dengan topik Tidak sesuai dengan
Membuat Kesimpulan dengan topik pem-
pembahasan topik pembahasan
bahasan
ASSESSMEN SUMATIF
SKALA DAN PERBANDINGAN

ESSAY

1. Apa yang dimaksud dengan Skala?


………………………………………………………………………………………………………………………………………………………

2. Jelaskan maksud adari Skala 1 : 100

………………………………………………………………………………………………………………………………………………………

3. Jika jarak kota Bondowoso dengan kota Jember pada peta adalah 15 cm sedangkan skala pada peta
adalah 1 :5000, tentukan berapa jarak sesungguhnya?

………………………………………………………………………………………………………………………………………………………

………………………………………………………………………………………………………………………………………………………

………………………………………………………………………………………………………………………………………………………

4. Jika jarak kota Probolinggo dengan Surabaya adalah 120 Km, berapa jarak dalam peta jika
menggunakan Skala 1 : 2.000.000?

………………………………………………………………………………………………………………………………………………………

NO SOAL PEMBOBOTAN

Jawaban Jawaban Kurang Jawaban Tidak


1 Tidak Menjawab : 0
Benar : 20 Benar : 10 Benar : 1
Jawaban Jawaban Kurang Jawaban Tidak
2 Tidak Menjawab : 0
Benar : 20 Benar : 10 Benar : 1
Jawaban Salah, Tid-
Jawaban Jawaban Benar, Jawaban Salah, Tidak Men-
3 ak Menggunakan
Benar : 30 Cara Salah : 20 Cara Salah : 5 jawa : 0
Cara : 1
Jawaban Salah, Tid-
Jawaban Jawaban Benar, Jawaban Salah, Tidak Men-
4 ak Menggunakan
Benar : 30 Cara Salah : 20 Cara Salah : 5 jawa : 0
Cara : 1

Anda mungkin juga menyukai