Anda di halaman 1dari 2

PROSES PRODUKSI

Pengertian proses produksi menurut Pusat Pengembangan Pendidikan

Kejuruan dan Vokasi (2021) adalah suatu kegiatan yang menggabungkan berbagai

faktor produksi yang ada dalam upaya menciptakan suatu produk, baik itu barang

atau jasa yang memiliki manfaat bagi konsumen. Proses produksi memiliki

beberapa tujuan seperti menghasilkan suatu produk, melakukan inovasi guna

meningkatkan nilai tambah produk, mendapatkan keuntungan sehingga tercapai

tingkat kemakmuran yang diinginkan, mengganti produk yang rusak, terakhir

untuk memenuhi permintaan dan kebutuhan pasar.


DAFTAR PUSTAKA

Anonim. 2021. Transformasi Industri 4.0 Manufaktur Proses Tekstil dan


Apparel. Pusat Pengembangan Pendidikan Kejuruan dan Vokasi.
ISBN : 978-623-96413-2-0 : Jakarta.

Anda mungkin juga menyukai