Anda di halaman 1dari 16

STIKES WIRA MEDIKA BALI

PROGRAM STUDI KEPERAWATAN PROGRAM SARJANA

RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER (RPS)

NAMA MATA KULIAH KODE MK TIPE MK BOBOT SKS SEMESTER STATUS

Keperawatan Psikiatri

PRASYARAT MATA KULIAH 01KP3S1TP


Inti 3 1 Wajib

DOSEN PENGAJAR KOORDINATOR RPS KETUA PROGRAM STUDI


Ns. Desak Md Ari Dwi Jayanti,
S.Kep.,M.Fis
Hendro Wahyudi,
S.Kep.,Ns.,M.Pd
Ns. I Dewa Putu Arwidiana, (Hendro Wahyudi, (Ni Luh Putu Dewi Puspawati,
S.Kep.,MAP S.Kep.,Ns.,M.Pd) S.Kep.,Ns,M.Kep)
Ns. I Wayan Darsana, S.Kep.,MM
DESKRIPSI MATA
KULIAH Mata kuliah ini membahas tentang konsep-konsep dan prinsip-prinsip teoritis Keperawatan kesehatan jiwa dan
psikososial sesuai tahapan perilaku perkembangan manusia dari pembentukan dalam kandungan sampai lansia.
Dalam mata kuliah ini juga dibahas tentang klien sebagai system yang adaptif dalam rentang respon sehat jiwa
sampai ganguan jiwa. Fokus mata kuliah ini membahas aspek terkait dengan gangguanjiwadalam pemberian
asuhan keperawatan mulai dari upaya pencegahan primer, sekunder dan tersier. Berdasarkan hal tersebut
diharapkan mahasiswa mampu berfikir sistematis, ilmiah dan komprehensif dalam mengaplikasikan
konsepKeperawatan kesehatan jiwadengan pendekatan proses keperawatan sebagai dasar pemecahan masalah
keperawatan dalam sebuah asuhan keperawatan yang terintegrasipada area keperawatan lainnya.
CAPAIAN Capaian Pembelajaran Lulusan:
PEMBELAJARAN 1. Bertakwa kepada Tuhan Yang Maha Esa, menjunjung tinggi nilai kemanusiaan, profesional, etika, hukum, moral
MATA KULIAH dan peka budaya dalam keperawatan
2. Mampu menjalankan pekerjaan profesinya berdasarkan pemikiran logis, kritis, sistematis dan kreatif, inovatif serta
bekerjasama dan memiliki kepekaan sosial serta bertanggungjawab secara ilmiah kepada masyarakat profesi dan
klien
3. Mampu mengaplikasikan ilmu pengetahuan dan teknologi keperawatan dengan keunggulan keperawatan
komplementer dan alternatif, memperhatikan nilai humaniora berdasarkan kaidah, tata cara dan etika ilmiah dalam
pemberian asuhan keperawatan.
4. Mampu melakukan evaluasi asuhan keperawatan sebagai upaya peningkatan kualitas asuhan keperawatan dalam
tatanan klinik maupun komunitas.
5. Mampu melaksanakan edukasi dengan keterampilan komunikasi di tatanan nasional dan internasional dalam asuhan
keperawatan dan informasi ilmiah.
6. Mampu melakukan dan memanfaatkan penelitian ilmiah yang berbasis bukti di bidang ilmu dan teknologi
keperawatan dengan keunggulan keperawatan komplementer dan alternatif untuk memecahkan masalah kesehatan.
7. Mampu mengembangkan keahlian professional melalui pembelajaran seumur hidup.
Capaian Pembelajaran Mata Kuliah :
1. Mampu menguasai konsep dan menyusun asuhan keperawatan berdasarkan pemikiran logis, kritis, sistematis,
kreatif dan inovatif dalam pemenuhan kebutuhan dasar manusia baik secara mandiri atau berkelompok dalam
memenuhi kebutuhan aktivitas dan latihan, oksigenasi, cairan elektrolit, istirahat tidur, nutrisi, eliminasi, rasa
nyaman dan aman serta kebersihan dan perawatan diri (CPL 2,3,4,5)
2. Mampu mengaplikasikan asuhan keperawatan jiwa psikiatri dengan menjunjung tinggi nilai-nilai kemanusiaan
(CPL 1)
3. Mampu mengembangkan keahlian profesional dalam penerapan asuhan keperawatan psikiatri (CPL 9)
STIKES WIRA MEDIKA BALI
PROGRAM STUDI KEPERAWATAN PROGRAM SARJANA

Jl. Kecak No.9A Gatot Subroto Timur, Denpasar

Durasi
Kemampuan akhir Pembelajaran Penilaian Penugasan
Temu

tiap Tahapan belajar Bahan Kajian


(Sub-CPMK)
Metode Media Tehnik Indikator Bobot

1 lecture PPT file Tes tulis 1. Ketepatan menjelaskan 5 Mahasiswa diminta 100
konsep PPDGJ dan membuat resume
Skizofrenia materi PPDGJ dan
Skizofrenia

Mahasiswa mamapu
Konsep PPDGJ dan
memahami Konsep
Skizofrenia
PPDGJ dan Skizofrenia
2 PPT file Tes tulis 1. Ketepatan menjelaskan 5 Mahasiswa diminta 100
case study prinsip-prinsip asuhan menyusun makalah
keperawatan gangguan konsep asuhan
jiwa keperawatan jiwa

Proses keperawatan jiwa


1. Pengkajian
2. Analisa Proses
Interaksi (API)
Pengkajian
Mahasiswa mamapu 3. Analisadata
memahami Proses 4. Diagnosa
keperawatan jiwa keperawatan
5. PohonMasalah
6. Intervensi (sp)
7. Implementasi (sp)
8. Evaluasi
3 SGD PPT file Tes tulis 1. Ketepatan menjelaskan 5 Mahasiswa diminta 100
asuhan keperawatan jiwa menyusun asuhan
pada pasien dengan HDR keperawatan dari
dan isolasi sosial kasus pasien
dengan masalah
HDR dan isolasi
sosial

Mahasiswa mamapu
memahami Asuhan Asuhan keperawatan klien
yang mengalami harga
keperawatan klien yang
diri rendah dan isolasi
mengalami harga diri sosial
rendah dan isolasi sosial
4 SGD, PPT file Tes tulis 1. Ketepatan menjelaskan 5 Mahasiswa diminta 100
Case study asuhan keperawatan jiwa menyusun asuhan
pada pasien dengan waham keperawatan dari
dan halusinasi kasus pasien
dengan masalah
waham dan
halusinasi
Mahasiswa mamapu
memahami Asuhan Asuhan keperawatan
keperawatan klien yang klien yang mengalami
mengalami waham dan waham dan halusinasi
halusinasi

5 IL PPT file Tes tulis 1. Ketepatan menjelaskan 5 Mahasiswa diminta 100


askep dengan PK, RBD menyusun asuhan
dab DPD keperawatan dari
kasus pasien
dengan masalah
Mahasiswa mamapu Asuhan keperawatan klien PK, RBD dab DPD
memahami Asuhan
yang mengalami perilaku
keperawatan klien yang
kekerasan, deficit
mengalami perilaku
perawatan diri dan resiko
kekerasan dan resiko
bunuh diri bunuh diri
6 SGD PPT file Tes tulis 1. Ketepatan menjelaskan 5 Mahasiswa diminta 100
tren dan issue keperawatn mencari jurnal
jiwa dengan pendekatan terkait keperawatan
komplementer komplementer
dalam asuhan
keperawatan jiwa

Trend dan issue asuhan


keperawatan jiwa
dengan pendekatan
keperawatan
komplementer

7 IL PPT file Tes tulis 1. Ketepatan menjelaskan 5 Mahasiswa diminta 100


askep jiwa pada pasien menyusun asuhan
HIV-AIDS keperawatan jiwa
dari kasus pasien
Mahasiswa mamapu dengan masalah
memahami Asuhan HIV-AIDS
Asuhan keperawatan jiwa
keperawatan jiwa klien
klien dan keluarga akibat
dan keluarga akibat covid
penyakit kronis: HIV-AIDS
19 dan penyakit kronis:
HIV-AIDS
8 SGD PPT file Tes tulis 1. Ketepatan menjelaskan 5 Mahasiswa diminta 100
askep jiwa klien dan membuat makalah
keluarga akibat covid 19 DKJPS Covid 19
melalui DKJPS Covid 19

Mahasiswa mamapu
memahami Asuhan Asuhan keperawatan jiwa
keperawatan jiwa klien klien dan keluarga akibat
dan keluarga akibat covid covid 19 melalui DKJPS
19 dan penyakit kronis: Covid 19
HIV-AIDS
9 SGD, PPT file Tes tulis 1. Ketepatan menjelaskan 5 Mahasiswa diminta 100
study Case askep jiwa dengan masalah menyusun asuhan
kebutuhan khusus: korban keperawatan jiwa
pemerkosaan, korban dari kasus pasien
KDRT dengan masalah
kebutuhan khusus:
korban
Mahasiswa mamapu pemerkosaan,
memahami Asuhan korban KDRT
keperawatan pada anak Asuhan keperawatan
dengan kebutuhan pada anak dengan
khusus, korban kebutuhan khusus:
pemerkosaan, korban korban pemerkosaan,
KDRT, korban korban KDRT
trafficking, narapidana,
anak jalanan
10 SGD PPT file Tes tulis 1. Ketepatan menjelaskan 5 Mahasiswa diminta 100
askep jiwa pada anak menyusun asuhan
dengan kebutuhan khusus: keperawatan jiwa
korban trafficking, pada anak dengan
narapidana, anak jalanan kebutuhan khusus:
korban trafficking,
narapidana, anak
jalanan

Mahasiswa mamapu
memahami Asuhan Asuhan keperawatan
keperawatan pada anak pada anak dengan
dengan kebutuhan khusus, kebutuhan khusus:
korban pemerkosaan, korban trafficking,
korban KDRT, korban narapidana, anak
trafficking, narapidana, jalanan
anak jalanan
11 lecture PPT file Tes tulis 1. Ketepatan menjelaskan 5 Mahasiswa diminta 100
Konsep recovery: menyusun makalah
karakteristik recovery, Konsep recovery:
model dan suportive karakteristik
environment recovery, model
dan suportive
environment

Konsep recovery: Konsep recovery:


karakteristik recovery, karakteristik recovery,
model dan suportive model dan suportive
environment environment

12 lecture PPT file Tes tulis 1. Ketepatan menjelaskan 5 Mahasiswa diminta 100
Manajemen pelayanan Menyusun konsep
keperawatan jiwa Manajemen
professional klinik dan pelayanan
a. Manajemen komunitas: CMHN keperawatan jiwa
Manajemen pelayanan pelayanan professional klinik
keperawatan jiwa keperawatan jiwa dan komunitas:
professional klinik dan professional klinik CMHN
komunitas dan komunitas:
CMHN
13 lecture PPT file Tes tulis 1. Ketepatan menjelaskan 5 Mahasiswa diminta 100
Terapi modalitas : menyusun makalah
farmakologi, terapi Terapi modalitas :
somatic dan spikofarmaka, farmakologi, terapi
somatic dan
spikofarmaka

Terapi modalitas :
Terapi modalitas :
farmakologi, terapi
farmakologi, terapi
somatic dan
somatic dan spikofarmaka
spikofarmaka.
14 PPT dan Tes tulis Ketepatan menjelaskan 5 Mahasiswa diminta
SGD File Terapi modalitas : Terapi menyusun makalah
keluarga, terapi okupasi Terapi modalitas :
dan rehabilitasi dan terapi Terapi keluarga,
lingkungan terapi okupasi,
terapi lingkungan
dan rehabilitasi
Memahami Terapi
modalitas :
farmakologi, terapi TAK, terapi keluarga,
somatic dan terapi okupasi, terapi
spikofarmaka, TAK, lingkungan dan
terapi keluarga, terapi rehabilitasi
okupasi dan rehabilitasi
dan terapi lingkungan

15 SGD PPT file Tes tulis Ketepatan menjelaskan Asuhan 5 Mahasiswa diminta 100
keperawatan jiwa pada kelompok membuat askep
khusus serta pada klien jiwa dengan napza
penggunaan NAPZA
Asuhan keperawatan Asuhan keperawatan
jiwa pada kelompok
jiwa pada kelompok
khusus serta pada
khusus serta pada klien klien penggunaan
penggunaan NAPZA NAPZA
DAFTAR PUSTAKA

Ackley B.J., Ladwig G.B. (2014). Nursing Diagnosis Handbook: An Evidence- Based Guide to Planning Care. 10th edition. Mosby: Elsevier Inc.
Bulechek G.M., Butcher H.K., Dochterman J.M., Wagner C. (2013). Nursing Interventions Classifications (NIC). 6th edition. Mosby: Elsevier Inc.
DeLaune, S.C., & Ladner, P.K. (2011). Fundamentals of Nursing: Standards and Practice, 4th edition. New York: Delmar Cengage Learning.
Keliat, BA, et al. (2011) Keperawatan Kesehatan Jiwa CMHN. Jakarta: EGC
Kozier, B., Erb, G.,Berwan, A.J., & Burke,K. (2016). Fundamentals of Nursing:Concepts, Process, and Practice, 10th edition. New Jersey: Prentice
Hall Health.
Ladwig G.B., Ackley B.J. (2014). Mosby’s Guide to Nursing Diagnosis. 10th edition. Mosby: Elsevier Inc.
Lynn, P (2011). Taylor’s Handbook of Clinical Nursing Skills. 3rd ed. Wolter Kluwer, Lippincott Williams & Wilkins.Philadelphia.
Mosby. (2014). Mosby’s Nursing Video Skills DVD Package: Basic, intermediate and advanced. 4th Edition. Mosby:Elsevier Inc.
Potter, P.A. & Perry, A.G. (2020). Fundamentals of nursing, 10th edition .Elsevier (Singapore) Pte.Ltd.
Rebeiro G., Jack L., Scully N., Wilson D., Novieastari E., Supartini Y. (2015). Keperawatan Dasar:Manual Keterampilan Klinis. Edisi Indonesia.
Elsevier
STIKES WIRA MEDIKA BALI
PROGRAM STUDI KEPERAWATAN PROGRAM SARJANA

Jl. Kecak No.9A Gatot Subroto Timur, Denpasar

KONTRAK PERKULIAHAN
Tanggal/Hari Jam Kelas Pertemuan Dosen Fasilitator
Selasa A Ns.Hendro Wahyudi, S.Kep.,M.Pd
14.00 – 15.40 B 1
26 Oktober 2021 Ns. Wayan Darsana, S.Kep.,MM
Selasa A Ns.Hendro Wahyudi, S.Kep.,M.Pd
15.40 – 17.20 B 2
26 Oktober 2021 Ns. Desak Made Ari Dwi Jayanti,S.Kep.,M.Fis
Selasa A Ns.Hendro Wahyudi, S.Kep.,M.Pd
17.20 – 19.00 B 3
26 Oktober 2021 Ns. Desak Made Ari Dwi Jayanti,S.Kep.,M.Fis
Rabu A Ns.Hendro Wahyudi, S.Kep.,M.Pd
14.00 – 15.40 B 4
3 November 2021 Ns. Desak Made Ari Dwi Jayanti,S.Kep.,M.Fis
Rabu A Ns.Hendro Wahyudi, S.Kep.,M.Pd
15.40 – 17.20 B 5
3 November 2021 Ns. Desak Made Ari Dwi Jayanti,S.Kep.,M.Fis
Rabu A Ns.Hendro Wahyudi, S.Kep.,M.Pd
17.20 – 19.00 B 6
3 November 2021 Ns. Desak Made Ari Dwi Jayanti,S.Kep.,M.Fis
Selasa A Ns.Hendro Wahyudi, S.Kep.,M.Pd
14.00 – 15.40 B 7
16 November 2021 Ns. Desak Made Ari Dwi Jayanti,S.Kep.,M.Fis
Selasa A Ns. I Dewa Putu Arwidiana, S.Kep.,MAP
15.40 – 17.20 B 8
16 November 2021 Ns. Desak Made Ari Dwi Jayanti,S.Kep.,M.Fis
Selasa A Ns. I Dewa Putu Arwidiana, S.Kep.,MAP
17.20 – 19.00 B 9
16 November 2021 Ns. Desak Made Ari Dwi Jayanti,S.Kep.,M.Fis
Kamis A Ns. I Dewa Putu Arwidiana, S.Kep.,MAP
14.00 – 15.40 B 10
25 November 2021 Ns. Desak Made Ari Dwi Jayanti,S.Kep.,M.Fis
Kamis A Ns. I Dewa Putu Arwidiana, S.Kep.,MAP
15.40 – 17.20 B 11
25 November 2021 Ns. Wayan Darsana, S.Kep.,MM
Kamis A Ns. I Dewa Putu Arwidiana, S.Kep.,MAP
17.20 – 19.00 B 12
25 November 2021 Ns. Desak Made Ari Dwi Jayanti,S.Kep.,M.Fis
Senin A Ns. I Dewa Putu Arwidiana, S.Kep.,MAP
14.00 – 15.40 B 13
29 November 2021 Ns. Wayan Darsana, S.Kep.,MM
Senin A Ns. I Dewa Putu Arwidiana, S.Kep.,MAP
15.40 – 17.20 B 14
29 November 2021 Ns. Desak Made Ari Dwi Jayanti,S.Kep.,M.Fis
Senin A Ns. I Dewa Putu Arwidiana, S.Kep.,MAP
17.20 – 19.00 B 15
29 November 2021 Ns. Wayan Darsana, S.Kep.,MM
UJIAN DILAKSANAKAN ANTARA TANGGAL 10, 17, 30 DESEMBER 2021
Gugus Kendali Mutu Program Studi Koordinator RPS

Ns. Ni Luh Gede Intan Saraswati, S.Kep.,M.Kep Ns. Hendro Wahyudi, S.Kep.,Ns.,M.Pd
NIK. 2.04.11.637 Mengetahui NIK. 2.04.10.264
Program Studi Keperawatan Program Sarjana
Ketua

Ns. Ni Luh Putu Dewi Puspawati, S.Kep.M.Kep

Anda mungkin juga menyukai