Anda di halaman 1dari 1

Apa itu Senam Kegel?

Bagaimana Cara Melakukan Senam


SENAM KEGEL PADA LANSIA Kegel?

 Teknik senam kegel yang paling sederhana dan


mudah dilakukan adalah dengan seolah-olah
menahan buang air kecil (BAK) atau
kontraksikan otot seperti menahan BAK
pertahankan selama 6 detik, kemudian
relaksasikan. Ulangi latihan sebanyak lima kali
berturut-turut. Secara bertahap tingkatkan
lamanya menahan BAK 15-20 detik, lakukan
secara serial setidaknya 6-12 kali tiap latihan.
 Teknik lain yang dapat dilakukan dalam senam
kegel menurut yaitu:
1. Lakukan teknik relaksasi yaitu dengan cara
menarik napas melalui hidung dan tahan selama
Senam Kegel merupakan senam yang 5 detik kemudian hembuskan secara perlahan
dilakukan untuk menguatkan otot panggul lewat mulut. Tindakan ini dapat diulang dengan
atau senam yang bertujuan untuk rileks sebanyak 5 kali.
OLEH : memperkuat otot-otot dasar panggul 2. Lakukan gerakan pinggul kedepan sebanyak 5
kali kemudian gerakkan pinggul kebelakang
terutama otot pubococcygeal sehingga sebanyak 5 kali.
EMELTRIANA EMILINDA AEK SERAN seorang wanita dapat memperkuat otot-otot 3. Lakukan gerakan pinggul ke kanan sebanyak 5
saluran kemih. kali kemudian gerakkan pinggul ke kiri
NIM 132023143073 sebanyak 5 kali.
Apa tujuan dari senam kegel? 4. Lakukan gerakan menarik atau menjepit bokong,
lakukan perlahan dengan kuat dan tahan selama
5 detik
Senam ini bertujuan untuk memperkuat otot 5. Pada posisi berbaring, angkat kaki keatas dan
dasar panggul. tahan selama 5 detik. Lakukan untuk kaki kanan
dan kiri secara bergantian dan diulangi sebanyak
PROGRAM PENDIDIKAN PROFESI NERS Apa saja Manfaat Senam Kegel? 5 kali.
6. Dalam posisi masih berbaring, ajarkan kepada
FAKULTAS KEPERAWATAN lansia untuk melakukan gerakan mengayun dua
 Menguatkan otot dasar panggul kaki seperti mengayuh sepeda dan dilakukan
terutama otot pubococcygeal. sebanyak 5 kali.
UNIVERSITAS AIRLANGGA
 Mengatasi ketidakmampuan 7. Buat posisi seperti merangkak, kemudiang
menahan BAK (Inkontinensia Uri) angkat salah satu kaki ke belakang lalu tahan
SURABAYA selama 5 detik, lakukan untuk kaki kanan dan
 Mengencangkan dan memulihkan kiri secara bergantian dan diulangi sebanyak 5
otot di daerah alat Genital dan anus. kali.
2020
 Dapat meningkatkan resistensi 8.
uretra.

Anda mungkin juga menyukai