Anda di halaman 1dari 18

Ruang Lingkup Materi Diskusi

TIM Dosen

Wawasan Sosial Budaya Maritim


UPT MKU- UNHAS
Diskusi Kelompok
Dilaksanakan pada ...
(PEKAN VI, X, XII – XV)
PEMBAHASAN MATERI DISKUSI

KONSEP

 REALITA dlm
Kehidupan
Masyarakat
Maritim.
 MASALAH. Kelompok I - VI

DISKUSIKAN !!!
SOLUSI
Rahmatullah Jafar
Diskusi PEKAN VI
Sejarah Maritim dengan Fenomena Sosialnya : Sejarah kerajaan-
kerajaan maritim dengan masa-masanya secara sistematis.
Terdapat tujuh kerajaan maritim Nusantara berdaulat yang muncul
silih berganti dan bertahan, di antaranya yang mencolok:
• Kerajaan Tarumanagara di Tanjung Priok Jakarta abad ke-3
hingga 690 M.
• Masa pemerintahan dinasti Sanjayawamca dan Chailendrawamca
menguasai Jawa Tengah dari abad ke-7 hingga abad ke-10.
• Kerajaan Darmawangca Jawa Timur tahun 991 – 1016 M
• Kerajaan Malayu Srivijaya (Sriwijaya) masa pemerintahan
Balaputra dan Dharmaphala di Sumatra Selatan abad 8 & 9.
• Kerjaan Samudera Pasee tahun 1225 – 1524 M
• Kerajaan Banten tahun 1481 – 1531 M, dan
• Kerajaan-kerjaan di Indonesia Bagian Timur abad ke-17:
Kerajaan Gowa (Makassar), Kesultanan Buton, dan Kesultanan
Ternate.
Diskusi PEKAN X
Masyarakat Maritim : Menggambarkan kelompok-kelompok etnik
(suku-bangsa) cikal bakal masyarakat maritim di Indonesia.
Kelompok-Kelompok Etnik (Suku-Bangsa) Sebagai Cikal Bakal
Masyarakat Maritim Pedesaan di Indonesia
• Etnis-etnis Bajo (Sea Gypsies)
• Bugis (bermula di Teluk Bone)
• Makassar (bermula di Galesong)
• Mandar (Sulawesi Barat)
• Buton (dalam wilayah Sulawesi Tenggara)
• Madura (dalam wilayah Jawa Timur)

Pewaris Kebudayaan Maritim dari Ras Melayu-Polinesia


perintis dan pengembang kebudayaan maritim di Asia Tenggara
sejak ribuan tahun silam (Adrian Horridge).
Diskusi PEKAN XII
Kebudayaan Maritim: Analisis Fungsi Sosial dari setiap UNSUR
KEBUDAYAAN disertai dengan contoh kasus/ilustrasi yang
sesuai.
UNSUR KEBUDAYAAN :
Sistem-sistem Pengetahuan.
Bahasa.
Organisasi Sosial.
Diskusi PEKAN XIII
Kebudayaan Maritim: Analisis Fungsi Sosial dari setiap UNSUR
KEBUDAYAAN disertai dengan contoh kasus/ilustrasi yang
sesuai.
UNSUR KEBUDAYAAN :
Teknologi
Kesenian
Religi
Diskusi PEKAN XIV
Kebudayaan Maritim: Analisis Fungsi Sosial dari setiap UNSUR
KEBUDAYAAN disertai dengan contoh kasus/ilustrasi yang
sesuai.
UNSUR KEBUDAYAAN :
Ekonomi

 Politik Maritim Indonesia


 Masa Depan Ekonomi
Maritim Indonesia
Diskusi PEKAN XV
Analisis Fungsi Kebudayaan Maritim sebagai penguatan hub.
harmonisasi sosial pada semua tingkatan kesatuan sosial (Kesatuan
Bangsa/Negara dan Global).
 Cinta maritim Nusantara/Indonesia
 Spirit Bahari: kolektivisme, loyalitas tinggi, teguh
pendirian, patuh/taat norma, saling mempercayai,
bertanggung jawab, berani menanggung risiko, disiplin,
adaptif, etos kerja tinggi, inovatif-kreatif, kompetitif
secara sehat, instrumentalisme
 Orientasi ekonomi produktif berkelanjutan,
berkeadilan, arif lingkungan
 Multikulturalisme
 Cinta tanah air dan bangsa (nasionalisme)
 Keterbukaan dan jiwa globalisme
 Religius, dsb.
 Interaksi antar kelompok masyarakat bangsa-bangsa
maritim di dunia lainnya.
 Tumbuhnya kesadaran suatu masyarakat bangsa
maritim sebagai bagian dari masyarakat dunia maritim
internasional.
 Membangun identitas maritim nasional dalam rangka
saling kenal-mengenal dan bekerjasama dengan
masyarakat bangsa-bangsa maritim lainnya.
 Membuka diri dengan diplomasi kerjasama
pembangunan, khususnya bidang kemaritiman, dengan
masyarakat bangsa-bangsa maritim lainnya.
Ancaman dan Konflik Sumber Daya Hayati
Laut.
Kelangkaan dan kepunahan.
Strategi Kebijakan Pelestarian dan
Pengelolaan.
Dialektika Desentralisasi Pengelolaan
Wilayah Pesisir.
Terima Kasih
Tabe’…

Anda mungkin juga menyukai