Anda di halaman 1dari 3

Tugas Tutorial 2

Skor
No Tugas Tutorial Sumber Tugas Tutorial
Maksimal

1. Salah satu tugas pemimpin adalah mempengaruhi 30 Modul 4 BMP


seluruh anggota organisasi agar bersedia ADPU4331
berbuat/berperilaku yang mengarah pada AdministrasiPerkantoran,
tercapainya tujuan organisasi. Edisi 2
Tugas anda adalah mencari kemampuan apa
sajakah yang perlu dimiliki oleh seorang
pemimpin yang dapat mempengaruhi bawahan,
dan mengkaji bagaimana kemampuan-
kemampuan tersebut dalam perspektif Revolusi
Industri 4.0 atau terakhir.
2. Perkembangan Teknologi Informasi dan 30 Modul 5 BMP
Komunikasi (TIK) berlangsung sangat cepat dan ADPU4331
berpengaruh terhadap semua aktifitas kantor. AdministrasiPerkantoran,
Salah satu pengaruh terhadap pekerjaan kantor Edisi 2
adalah pembuatan formulir berbasis elektronik.
Tugas Anda adalah membuat sebuah formulir
berbasis computer dengan menggunakan salah
satu perangkat google drive. Formulir yang dibuat
adalah yang biasa digunakan dalam aktivitas
kantor.
3. Setiap organisasi harus memiliki pedoman dalam 40 Modul 6 BMP
membuat surat atau yang disebut Tata Naskah ADPU4331
Dinas.. Salah satu fungsi pedoman ini adalah AdministrasiPerkantoran,
untuk mengetahui asli tidaknya surat yang dibuat Edisi 2
Tugas Anda adalah membuat pedoman
pembuatan surat atau Tata Naskah Dinas.

Jawab :
1. Bila Anda adalah salah satu leader atau pemimpin bisnis yang tak ingin ketinggalan di era
revolusi industri 4.0 ini, maka Anda perlu mengikuti tips di bawah ini.
- Miliki kemampuan dasar menjadi leader
Penting bagi seorang pemimpin bisnis untuk bisa berkomunikasi dengan baik kepada
tim. Sampaikan tujuan, visi dan misi Anda ke depan kepada tim dengan cara yang
mudah dipahami, serta yakinkan tim dapat mengikuti semua itu. Yang terpenting,
seorang pemiimpin harus bisa membangun kepercayaan pada tim. Yakinkan bahwa
tim Anda bisa mencapai seluruh target dengan strategi yang sudah Anda tentukan.
- Cepat mengambil keputusan
Era Revolusi Industri 4.0 berkaitan erat dengan teknologi dan digitalisasi. Semuanya
kini bergerak sangat cepat. Sudah tak ada lagi pemimpin yang menunggu laporan dari
bawahan dan menganalisa suatu kondisi setelah seminggu lamanya. Saat ini,
pemimpin perlu bergerak cepat, bahkan bila perlu turun langsung ke lapangan. Hal
tersebut perlu dilakukan agar pemimpin dapat mengambil keputusan dengan cepat.
Pasalnya, bila terlambat sedikit saja mengambil keputusan maka bukan tak mungkin
Anda bisa melewatkan peluang yang bergerak sangat cepat saat ini. Bahkan, bisa-bisa
kompetitor mengambil langkah tersebut duluan alias sudah maju selangkah lebih dulu
daripada perusahaan Anda
- Pilih dan bangun tim Anda sendiri
Di tengah pergantian massa dari manusia ke mesin sejatinya benar-benar terjadi di era
revolusi industri 4.0 ini. Hampir seluruh pekerjaan sudah bisa diambil alih oleh mesin
sehingga sumber daya manusia yang perlu dipekerjakan mulai berkurang. Hal ini
tentu berdampak pada pembentukan tim di sebuah perusahaan.Tentu bukan pekerjaan
mudah untuk bisa menentukan siapa yang pantas masuk ke tim Anda di tengah
banyaknya orang yang ingin bergabung. Ditambah, kriteria generasi millennial yang
berbeda dengan generasi sebelumnya bisa menjadi tantangan baru. Selain memilih,
Anda juga harus membangun tim itu sendiri. Sebab itu satu-satunya cara agar tim
Anda bisa loyal dan lebih cepat produktif.

2. Google Form adalah bagian dari Google Drive, maka Anda harus memiliki akun gmail
terlebih dahulu. Silahkan registrasi terlebih dahulu jika anda belum memiliki akun
Google. Jika akun Google Anda telah siap, ikuti langkah-langkah dibawah ini untuk
membuat formulir online menggunakan Google drive.
- Silahkan login dahulu menggunakan ke drive.google.com menggunakan akun google
anda:
- Setelah masuk ke Google Drive, silahkan lihat pada pojok kiri atas klik New > More
> Google Forms
- Step berikutnya akan dihadapkan pada tampilan default Google Form yang judulnya
masih serba untitled
- Kemudian anda bisa menambahkan Form descrioption anda untuk menjelaskan nama
dari formulir yang anda buat
- Selanjutnya isi form sesuai dengan form yang anda buat, seperti Nama Lengkap
dengan kolom short Answer dan seterusnya
- Setelah membuat form Nama Lengkap anda dapat memilih jenis kolom form seperti
Short answer, Pargraph, Multiple choise dan masih banyak lagi sesuai dengan
kebutuhan, dalam contoh ini saya menggunakan Short answer
- Klik add question seperti pada tanda panah merah untuk menambahkan form baru,
anda bisa memilih jenis form seperti yang anda inginkan
- Anda juga bisa membuat Jenis Kelamin dengan bentuk data multiple choice atau
pilihan ganda, jadi input data hanya dilakukkan dengan memilih salah satu pilihan
yang tersedia
- Silahkan anda bisa menambah beberapa form lagi agar benar-benar “terlihat” seperti
form pendaftaran.dengan mencoba beberapa jenis form atau pertanyaan yang telah
disediakan.
- Klik Send pada pojok kanan atas maka akan muncul jendela baru yang berisi URL
form anda, anda bisa langsung mencopy dan menyebarkan URL form anda melalui
kanal socmed yang tersedia atau memperpendek URL dengan cara ceklist Short URL
terlebih dahulu.
- Silahkan buka form anda menggunakan URL yang sudah anda dapatkan dari proses
sebelumnya atau anda bisa langsung review pada pojok kanan atas.
- Sampai disini pembuatan form sudah selesai dan anda sudah bisa menyebarkan URL
Form anda pada orang-orang. Semua data yang masuk kedalam form (telah disubmit)
akan masuk dalam dokumen spreadsheet yang ada di google drive. Untuk
menampilkan dokumen spreadshet klik pada gambar tanda panah di bawah, kerika
form sudah diisi makan semua data akan tampil pada dokumen spredshet tersebut.

Tampilan form diatas dapat di lihat pada link


https://docs.google.com/forms/d/e/1FAIpQLSev1_hRFl-
2n8_ByQSSycqJqYS2GuJNW-3C92tQhsG0aNbVVg/viewform

3. Ketentuan penyusunan surat dinas , Ketentuan surat menyurat , Media/sarana surat


menyurat , Susunan kop surat, tanggal, hal, alamat, alamat surat, dan lain-lain ,
Penanganan surat masuk , Penaganan surat keluar.

Anda mungkin juga menyukai