Anda di halaman 1dari 4

TUGAS PRAKTIKUM

TEKNOLOGI HASIL TERNAK (PTT 1415)

Nama : eggy irman maulana

NPM : 19741025

Kelas : D3 Produksi Ternak 4A

PROGRAM STUDI PRODUKSI TERNAK

JURUSAN PETERNAKAN

POLITEKNIK NEGERI LAMPUNG

BANDAR LAMPUNG

2021
A. Alat dan bahan
 Nampan
 Plastik
 Pisau
 Daging sapi
 Air asam
 Lada halus

B. Langkah-langkah

1. Sebelum melakukan pembuatan, cuci tagan dan peralatan terlebih dahulu agar steril.
2. Siapkan daging sapi lalu iris tipis agar mudah kering saat penjemuran.
3. Setelah daging di iris tipis lalu campurkan dengan air asam dan lada halus.
4. Setelah 30 menit letakan satu persatu diatas nampan untuk kemudian dijemur.
5. Jemur daging hingga kadar air hilang.
6. Setelah bnar benar kering, packing rapih agar lebih tahan lama.

C.hasil uji organoleptik


D. Cooking lost Prduk

Keterangan :
B.awal : 1689gr
B. akhir : 360gr

1689−360
x100 = 78,68gr
1689

Anda mungkin juga menyukai