Anda di halaman 1dari 8

Pendampingan Individu 1

Langkah
Fokus Pendampingan Instrumen Responden
Pendampingan
Awal 1) Observasi prilaku (komitmen, kerja Instrumen 1.1 CGP
sama dan tanggungjawab, keaktifan)
2) Proses yang sudah berjalan dan Instrumen 1.1 CGP
capaian selama satu bulan (bulan
kedua)
3) Feedback kepala sekolah Instrumen 1.2 Kepala
Sekolah
4) Feedback rekan sejawat calon guru Instrumen 1.3 Rekan
penggerak sejawat CGP
5) Feedback perwakilan murid Instrumen 1.4 Murid CGP
Inti 1) Tindak lanjut Umpan balik rekan Instrumen 1.5 CGP
sejawat
2) Tindak lanjut Umpan balik Murid Instrumen 1.6 CGP
Penutup 1) Refleksi Proses Pendampingan Instrumen 1.7 CGP
Pendampingan Individu 1

1.1 Reviu proses pembelajaran bulan ke-2


Nama CGP : Eulis Aminah
Nama Sekolah : SDN 2 Cisomang
Pendamping : Andri Kurniawan Purnama
Hari/Tgl : Selasa, 8 Februari 2022
Pukul : 13.00 s/d Selesai

Petunjuk pengisian:

1. Pendamping melakukan dialog dengan CGP.


2. Pendamping mengajukan setiap pertanyaan pada tabel kepada CGP.
3. Pendamping menuliskan respon pada kolom yang disediakan.

Tabel 1.1 Reviu proses pembelajaran

No Pertanyaan Respon CGP


1. Proses apa yang sudah berjalan Proses yang sudah berjalan selama 1 bulan
selama 1 bulan terakhir ini? terakhir ini adalah, mencoba menerapkan
program pembelajaran yang dibuat dan telah
disesuaikan dengan filosophy KHD
2. Apa yang menjadi rencana tindak Yang menjadi rencana tindak lanjut dari
lanjut pendampingan sebelumnya? pendampingan sebelumnya adalah membuat
RPP yang sesuai dengan filosophi KHD
3. Capaian apa yang diperoleh selama Capaian yang saya peroleh selama satu bulan
satu bulan terakhir? terakhir ini adalah lebih mampu menguasai
diri dalam bersikap dalam kelas maupun
diluar kelas, serta mampu membuat murid
berani menyampaikan apa yang mereka
inginkan.
1.2 Kuesioner Feedback (Umpan Balik) Kepala Sekolah Calon Guru Penggerak

Petunjuk pengisian:

1. Kuesioner diisi oleh Kepala Sekolah Calon Guru Penggerak.


2. Cermati setiap pertanyaan pada tabel.
3. Tuliskan respon pada kolom yang disediakan.

Tabel 1.2 Feedback (Umpan Balik) Kepala Sekolah

No Pertanyaan/Pernyataan Respon Kepala Sekolah


1. Aksi Nyata apa yang dilakukan oleh Dengan menerapkan budaya positif, terutama
CGP selama mengikuti program Guru dalam menghadapi siswa lebih
Penggerak? mengedepankan sikap humanis,
menempatkan siswa sebagai subjek serta
memberikan keleluasaan kepada siswa untuk
menentukan tujuan belajarnya dan
menyelaraskan dengan filosophi KHD
2. Apakah Kepala Sekolah melihat ada Terdapat banyak perubahan pada proses
perubahan pada proses pembelajaran yang dilakukan oleh CGP
pembelajaran yang dilakukan CGP?
3. Jelaskan perubahan pada proses Perubahan yang dilakukan oleh CGP dalam
pembelajaran yang dilakukan CGP proses pembelajaran terlihat jelas dimana
tersebut. CGP menempatkan siswa sebagai pelaku
utama pembelajaran, dan pelayanan yang
diberikan CGP menempatkan sesuatu sesuai
dengan porsinya dan keinginan siswa
meskipun belum mampu mengakomodir
semuanya
4. Menurut Kepala Sekolah, hal-hal apa Lebih semangat lagi dan lebih percaya diri
yang perlu ditingkatkan dari Calon dalam menghadapi proses pembelajaran
Guru Penggerak? Guru Penggerak.
Pendampingan Individu 1

1.3 Kuesioner Feedback (Umpan Balik) Rekan Sejawat Calon Guru Penggerak

Petunjuk pengisian:

1. Kuesioner diisi oleh Rekan Sejawat Calon Guru Penggerak.


2. Cermati setiap pertanyaan pada tabel.
3. Tuliskan respon pada kolom yang disediakan.

Tabel 1.3 Umpan balik Rekan Sejawat CGP

No Pertanyaan Respon Rekan Sejawat CGP


1. Bagaimana tanggapan Saudara Dalam pandangan saya, apa yang dilakukan
terhadap Aksi Nyata yang dilakukan oleh Pa Hasan pada mulanya sedikit merasa
oleh CGP selama mengikuti program aneh, ngapain sih….! Tetapi setelah
Guru Penggerak? diperhatikan lama kelamaan saya memahami
ouh ternyata apa yang dilakukan oleh Pa
Hasan ternyata membuat siswa nyaman dan
senang dalam belajar. Jadi saya dapat
simpulkan bahwa betapa bagusnya PGP ini
karena mampu menyuguhkan sesuatu yang
berbeda dan berdampak positif pada
pembelajaran.
2. Apakah Saudara sebagai Rekan Ya, saya melihat perubahan yang luarbiasa
sejawat CGP melihat ada perubahan dalam proses pembelajaran yang dilakukan
pada proses pembelajaran yang oleh Pa Hasan. Pernah suatu ketika saya
dilakukan CGP? Ceritakan. melihat dilapangan ketika pahasan hendak
mengajarkan materi tentang bola Volly ada
beberapa siswa yang berteriak ingin bermain
sepakbola, nah ketika hal itu terjadi Pahasan
tidak langsung melarang anak untuk bermain
bola tetapi beliau mengajak siswa tersebut
mengikuti dahulu sesi pembelajaran tentang
Bola Volly baru setelah itu mempersilakan
siswa tersebut untuk bermain bola sepak.
Disini terlihat kedewasaan dalam bertindak
dan melayani siswa dengan penuh kasih
sayang.
3. Apakah Saudara mendapatkan Dari yang dilakukan oleh Pahasan tentu saja
inspirasi dan motivasi dari aksi nyata memberikan inspirasi dan motivasi bagi saya,
yang dilakukan CGP di sekolah? bahawa saya pun dipastikan bisa melakukan
itu.
4. …..
Pendampingan Individu 1

1.4 Kuesioner Umpan balik (Feedback) Murid Calon Guru Penggerak

Petunjuk pengisian:

1. Pendamping melakukan wawancara dengan sejumlah murid CGP (2-5 murid).


2. Pendamping mengajukan setiap pertanyaan pada tabel.
3. Pendamping menuliskan respon pada kolom yang disediakan.

Tabel 1.4 Umpan balik Murid CGP

No Pertanyaan Respon Murid CGP


1. Bagaimana Bapak/Ibu CGP Pahasan memposisikan murid dengan baik
memosisikan Saudara (murid) dalam baik di dalam kelas maupun di luar kelas
pembelajaran di kelas dan di luar
pembelajaran?
2. Apakah Saudara (murid) merasakan Sangat terasa perubahan yang diberikan
ada perubahan dalam interaksi Pahasan dalam proses pembelajaran, beliau
Bapak/Ibu CGP di dalam proses lebih komunikatif, sehingga komunikasi
pembelajaran di kelas? berjalan lancer dan menyenangkan.
3. Apa saja yang dilakukan guru (CGP) Memberikan kesempatan kepada kami untuk
selama proses pembelajaran di kelas mengungkapkan perasaan dan keinginan
(aksi nyata dalam penerapan KHD)? dalam belajar
4. Bagaimana perasaan Saudara (murid) Sangat senang
terhadap apa yang dilakukan oleh
guru (CGP) di dalam pembelajaran di
kelas (Aksi nyata penerapan KHD)?

5. Apakah harapan murid terhadap Harapan kami selanjutnya adalah Pahasan


Guru (CGP)selanjutnya? lebih mampu memberikan kenyamanan
salam belajar sehingga kami tambah
semangat belajarnya.
6. …..
Pendampingan Individu 1

1.5 Diskusi Tantangan Penerapan Aksi Nyata Modul 1.1. dan 1.2

Petunjuk pengisian:

1. Pendamping melakukan wawancara atau diskusi dengan CGP.


2. Pendamping mengajukan setiap pertanyaan pada tabel kepada CGP.
3. Pendamping menuliskan respon pada kolom yang disediakan.

Tabel 1.5 Diskusi Hasil umpan Balik Teman sejawat tentang Penerapan Aksi Nyata Modul 1.1.
dan 1.2

No Pertanyaan Respon CGP


1. Apa pendapat rekan sejawat ketika Pendapat mereka pada mulanya sedikit
Bapak/ Ibu meminta umpan balik nyinyir, “ngajar ya ngajar aja ngapain begitu
mengenai praktik pembelajaran begituan”, pungkas rekan sejawat. Namun
Bapak/ Ibu di kelas? dengan penjelasan yang perlahan akhirnya
mereka faham dan akhirnya banyak yang
tertarik dan ingin menerapkan apa yang saya
lakukan dikelasnya masing masing.
2. Bagaimana Bapak/ Ibu meminta Dengan menyampaikan tolong lihat dan
umpan balik kepada rekan sejawat? berikan komentar terhadap apa yang saya
lakukan.
3. Adakah tantangan yang Bapak/ Ibu Banyak tantangannya, mulai dari alasan sibuk
hadapi dalam meminta umpan balik dikelas, dan lain lain.
tersebut?
4. Bagaimana perasaan Bapak/ Ibu Pada mulanya enek juga ketika ada umpan
ketika mendapatkan umpan balik balik yang kurang enak, tetapi karena itu
tersebut? untuk kebaikan saya jadi saya terima dengan
lapang dada, dan ketika ada umpan balik yang
positif tidak menjadikan diri saya jumawa,
merasa hebat atau lainnya, justru saya
merasa harus mempertahankan dan
meningkatkannya
5. Bagaimana Bapak/ Ibu merespons Saya terima dengan kedewasaan dan lapang
umpan balik yang Bapak/ Ibu terima dada.
dari rekan sejawat?
1.6 Instrumen Refleksi Proses Pendampingan

Petunjuk pengisian:

1. Pendamping melakukan wawancara atau diskusi dengan CGP.


2. Pendamping mengajukan setiap pertanyaan pada tabel kepada CGP.
3. Pendamping menuliskan respon pada kolom yang disediakan.

Tabel 1.6 Diskusi Hasil umpan Balik Murid tentang Penerapan Aksi Nyata Modul 1.1. dan 1.2

No Pertanyaan Respon CGP


1. Bagaimana Bapak/Ibu CGP Saya memposisikan mereka sebagai subjek
memosisikan murid dalam ekosistem
belajar?
2. Perubahan apa yang Bapak/Ibu CGP Lebih interaktif dan lebih terlihat siswa lebih
rasakan dalam hal interaksi dengan nyaman tidak terlihat ketegangan
murid?
3. Apa saja upaya yang sudah Dengan berkomunikasi yang baik, sehingga
Bapak/Ibu CGP lakukan untuk tercipta suasana yang menyenangkan,
mengembangkan cipta, rasa dan dengan suasana yang menyenangkan maka
karsa dari murid Saudara? akan terasa kehangatan, yang akhirnya
mampu menghadirkan keinginan untuk
berbuat yang terbaik
4. Bagaimana respon murid Bapak/ Ibu Respon mereka baik, rata rata menyukai
ketika Bapak/ Ibu meminta pendapat prosesnya
atau umpan balik mereka terkait
proses pembelajaran dan pengajaran
yang dilakukan? Termasuk
perubahan yang sudah Bapak/ Ibu
lakukan sesuai pemikiran Ki Hadjar
Dewantara bulan lalu?

5. Bagaimana perasaan dan apa yang Yang saya rasakan ketika mendapat umpan
ada dalam pikiran Bapak/ Ibu balik dari murid, ada rasa haru ternyata
mendapatkan umpan balik dari mereka begitu perhatian, dan yang saya
murid Bapak/ Ibu? pikirkan betapa sebuah kebahagiaan yang
luarbiasa dikala mampu membuat murid
berani mengungkapkan apa yang mereka
rasakan
6. Bagaimana Bapak/ Ibu CGP Saya merespon umpan balik murid dengan
merespons umpan balik dari murid senang gembira
Bapak/ Ibu?

7. Apa hal yang Bapak/ Ibu CGP tindak Saya akan berusaha menjadi lebih baik lagi
lanjuti berdasarkan umpan balik dari
murid?
1.7 Instrumen Refleksi Proses Pendampingan

Petunjuk pengisian:

1. Pendamping melakukan wawancara atau diskusi dengan CGP.


2. Pendamping mengajukan setiap pertanyaan pada tabel kepada CGP.
3. Pendamping menuliskan respon pada kolom yang disediakan.

Tabel 1.7 Rencana tindak lanjut Proses Pendampingan

No Pertanyaan Respon CGP


1. Apa hal paling menarik yang Bapak/ Hal yang paling menarik setelah
Ibu dapatkan setelah proses pendampingan hari ini, bahwasannya solusi
pendampingan hari ini? Apa yang itu muncul dari masalah yang terjadi.
membuat hal tersebut menarik Mengapa demikian karena dengan masalah
menurut Bapak/ Ibu? ini lah saya bisa mencari cara terbaik dalam
pembelajaran
2. Apa yang sudah baik dan yang perlu Pada prinsipnya proses PI ini sudah baik
diperbaiki dari pendamping di tinggal dipertahankan saja, harapannya
pendampingan berikutnya? pendampingan bisa dilakukan sesering
mungkin

Anda mungkin juga menyukai