Anda di halaman 1dari 4

Tugas Mata Kuliah

Environmental Leadership
7 Habits of Highly Effective People

Nama : Ermin Wahyu Ningrum


NIM : 21960034
Jabatan : Manager Operasional
Usia : 36 Tahun
Gender : Pria

No. 7 Habits of Highly Effective People Skor Keterangan


Manager operasional cenderung untuk bersikap proaktif jika perihal yang diperlukan berkaitan dengan waktu penyelesaian
1. Proaktif dan Proaktivitas 2 pekerjaan. Dan cenderung lebih cuek serta melupakan jika tidak berkaitan langsung dengan pekerjaan atau jika momen nya
sudah terlewat.
Manager operasional cenderung terlibat dalam permasalah sebelum akhirnya menemukan solusi. Terutama ketika bertemu
2. Mulai dengan akhir dari pikiran 2 dengan klien yang merupakan juniornya. Namun, ketika bertemu dengan klien yang merupakan seniornya, cenderung berfikir
jernih sehingga dapat menemukan solusi dengan tepat dan efektif.
Manager operasional ketika menemukan kepentingan yang harus dikerjakan bersamaan, tetapi tidak dapat diselesaikan
3. Dahulukan yang utama 3 bersamaan, mampu menilai keprioritasan dari masing-masing kepentingan, sehingga manager operasional dapat menemukan
formula yang baik untuk menyelesaikan pekerjaan.
Manager operasional cenderung egois bukan untuk diri sendiri namun untuk kepentingan Sera Envirotama. Solusi yang
4. Berpikir menang-menang 2 diajukan kepada klien cenderung memenangkan Sera Envirotama, walaupun dari solusi tersebut klien juga mendapatkan
keuntungan, tetapi tidak seperti yang diinginkan klien.
Kemampuan manager operasional dalam berempati kepada klien atau usaha untuk mengerti keadaan klien cenderung
5. Berusaha mengerti terlebih dahulu, baru dimengerti 2 berfokus kepada penyelesaian pekerjaan yang baik. Sehingga keadaan klien sering dikesampingkan untuk dapat
menyelesaikan pekerjaan dengan baik.
Kemampuan manager operasional dalam mewujudkan sinergi terhadap bagian-bagian yang dipimpinnya sangat baik, beliau
6. Wujudkan sinergi 3 dapat memanfaatkan kekurangan masing-masing personel menjadi sebuah pendorong masing-masing personel untuk bekerja
lebih baik.
Manager operasional memanfaatkan kondisi saat ini yaitu pelatihan yang diadakan secara daring dengan baik yaitu
7. Mengasah dan meningkatkan diri 3
mengikutsertakan dirinya dan personelnya untuk meningkatkan diri menjadi lebih baik.
TOTAL SKOR 17
Jabatan : Ketua Tim Penyusun AMDAL
Usia : 35 Tahun
Gender : Pria

No. 7 Habits of Highly Effective People Skor Keterangan


Ketua Tim cenderung ingin mengetahui progres pekerjaan setiap harinya terutama kepada Anggota Tim dan pelaksana. Beliau
1. Proaktif dan Proaktivitas 3
tidak menunggu diinformasikan tetapi terlebih dahulu mencari informasi yang diperlukan.
Ketua Tim cenderung berfikir tentang bagaimana menyelesaikan sebuah permasalahan yang muncul daripada ikut terlibat di
dalam permasalahan. Sehingga ketika di dalam sebuah pekerjaan, beliau tidak melibatkan emosi sehingga cenderung dapat
2. Mulai dengan akhir dari pikiran 3
melihat permasalahan dengan baik dan dapat menemukan solusi, walau tidak memenangkan kedua belah pihak.

Ketua Tim mampu memilah prioritas pekerjaan sehingga beliau mengarahkan anggota tim nya untuk menyelesaikan
3. Dahulukan yang utama 3
pekerjaan yang dituntun untuk mendapatkan lebih banyak perhatian.
Ketua tim dapat menemukan solusi yang baik ketika dihadapkan dengan sebuah permasalahan tanpa menyalahkan satu pihak
4. Berpikir menang-menang 3 sehingga kedua belah pihak mendapatkan solusi yang sesuai dengan keinginan masing-masing.

Ketua tim adalah orang yang mampu mendengarkan permasalahan dengan baik dan mudah memahami inti dari
permasalahan sehingga dapat menemukan solusi dari sebuah permasalahan. Dari kemampuan ketua tim dalam memahami
5. Berusaha mengerti terlebih dahulu, baru dimengerti 3
tersebut, saya selaku anggota tim menjadi segan dan berusaha untuk mampu mengerti keinginan dari ketua tim dalam
penyelesaian pekerjaan.
Ketua Tim cenderung memenangkan kepentingan kelompoknya, sehingga terkadang terlihat kurang mampu menyinergikan
6. Wujudkan sinergi 2 dari beberapa kelompok lain. Namun, penyelesaian pekerjaan tetap dapat diselesaikan dengan baik dari sikap proaktif ketua
tim.
Ketua Tim memilih untuk menyelesaikan pekerjaan dibalik layar melalui menggerakkan tim nya. Dalam hal meningkatkan diri
7. Mengasah dan meningkatkan diri 2 melalui pelatihan ataupun berkoordinasi dengan orang yang lebih ahli, beliau memilih untuk menggerakkan tim nya untuk
mengikuti pelatihan ataupun berkoordinasi dengan orang yang lebih ahli.
TOTAL SKOR 19
Jabatan : Pimpinan Lapangan
Usia : 27 Tahun
Gender : Wanita

No. 7 Habits of Highly Effective People Skor Keterangan


Pimpinan lapangan menahan diri ketika berhubungan dengan kondisi lapangan dan keperluan data untuk menyelesaikan
pekerjaan agar kondisi lapangan tetap kondusif, sehingga ada beberapa hal yang seharusnya beliau utarakan, beliau tahan.
1. Proaktif dan Proaktivitas 2
Namun, kondisi tersebut beliau cari informasinya melalui data lain yang sama kompetennya atau sama validnya.

Pimpinan lapangan cenderung terlibat ke dalam permasalahan serta terlihat sungkan mengutarakan solusi yang beliau
pikirkan. Ketika sudah mulai berjalan dan beliau merasa solusi yang ada dipikirannya lebih baik, setelahnya beliau
2. Mulai dengan akhir dari pikiran 2
menghentikan proses pekerjaan, dan memulai pekerjaan dengan solusi yang ada dipikirannya.

Pimpinan lapangan dapat memprioritaskan kegiatan yang harus dilakukan paling pertama, ketika ke lapangan beliau
3. Dahulukan yang utama 3 berkonsentrasi dengan keadaan lapangan yang kondusif dan mengutamakan menyelesaikan pekerjaan yang berkondisi rentan
tertunda.
Pimpinan lapangan memiliki jiwa empati yang besar, sehingga ketika menyelesaikan permasalahan beliau cenderung
4. Berpikir menang-menang 2 memenangkan satu pihak, yaitu klien. Dan berakhir dengan beliau dan tim nya bekerja lebih banyak.

Pimpinan lapangan memiliki jiwa empati yang besar, sehingga kemampuan beliau untuk mengerti klien ataupun keinginan tim
5. Berusaha mengerti terlebih dahulu, baru dimengerti 3
sangat baik.
Pimpinan lapangan kurang mampu mewujudkan sinergi didalam tim, sehingga terkadang ditemukan kondisi setelah dari
6. Wujudkan sinergi 2 lapangan yang kurang nyaman, walaupun selama kegiatan penyelesaian pekerjaan lapangan seluruh anggota tim dapat
bekerja dengan baik.
Pimpinan lapangan cenderung ikut pada keputusan perusahaan perihal mengasah dan meningkatkan diri. Inisiatif beliau
7. Mengasah dan meningkatkan diri 2
terhadap mengasah dan meningkatkan diri kurang.
TOTAL SKOR 16

Anda mungkin juga menyukai