Anda di halaman 1dari 10

Bagian I

Mata Pelajaran Matematika

Pada akhir fase A, peserta didik dapat memahami dan melakukan operasi hitung penjumlahan dan pengurangan bilangan cacah sampai dengan sampai dengan 1.000 (atau
maksimum tiga angka), mengenal garis bilangan dan menentukan posisi bilangan cacah tersebut pada garis bilangan, serta memahami pecahan satuan sederhana. Peserta
didik dapat menyelesaikan persamaan sederhana dan menemukan pola gambar atau obyek sederhana dan pola bilangan. peserta didik dapat mengukur panjang
menggunakan satuan tidak baku serta mengenal dan membandingkan satuan baku untuk panjang, berat, volume, dan waktu. Peserta didik dapat mengenal dan
membedakan berbagai bentuk bangun datar dan bangun ruang sederhana. Peserta didik juga dapat menyajikan data banyaknya benda dalam bentuk gambar dan diagram
batang.
Elemen Bilangan
Capaian Pada akhir fase A, Peserta didik dapat menunjukkan pemahaman dan membandingkan bilangan bilangan cacah sampai dengan 1.000 (atau
Pembelajaran maksimal tiga angka) dengan memanfaatkan berbagai alat dan strategi, dimulai dari benda nyata, gambar hingga model dan simbol matematika.
Peserta didik dapat menghubungkan pemahamannya tersebut dengan berbagai penggunaan bilangan dalam kehidupan seharihari/situasi nyata.
Peserta didik mengenal gagasan dan makna pecahan melalui konteks membagi objek sama
rata dan menggambarkannya. Pecahan yang diperkenalkan adalah setengah, seperempat, dan seperdelapan.
Tujuan 1.1 Pada akhir kelas 1, peserta didik dapat mengurutkan bilangan cacah sampai angka 99 membandingkan (lebih besar atau
Pembelajaran lebih kecil), serta menghitung hasil penjumlahan dan pengurangannya dengan cara membilang dalam menyelesaikan masalah
Alur Tujuan 1.1 Mengenal bilangan dan symbol bilangan sampai dengan 10 berdasarkan kumpulan benda
Pembelajaran 1.2 Mengenal bilangan dan simbol bilangan cacah sampai dengan 99
1.3 Membaca dan menuliskan bilangan cacah sampai dengan 99
1.4 Membandingkan dan mngurutkan bilangan cacah denagn urutan naik (kecil ke besar) atau sebaliknya
1.5 Meletakkan beberapa bilangan cacah pada garis bilangan
1.6 Mengenal nilai tempat bilangan cacah sampai dengan 99 (puluhan dan satuan)
1.7 Menjumlahkan dan mengurangkan dua bilangan cacah sampai 20
1.8 Menjumlahkan dan mengurangkan dua bilangan cacah sampai 99
Elemen Aljabar
Capaian Pada akhir fase A, peserta didik dapat menyelesaikan persamaan sederhana menggunakan operasi penjumlahan dan pengurangan
Pembelajaran bilangan cacah sampai dengan 1.000 (atau maksimum tiga angka). Peserta didik dapat membuat gambar, diagram, atau
pernyataanpernyataan tertulis sebagai model matematika dari sebuah masalah sehari-hari. Peserta didik dapat mengenali,
melanjutkan, dan membuat pola.

Tujuan Pada akhir kelas 1, peserta didik dapat mengidentifikasi, menduplikasi, dan mengembangkan pola gambar atau obyek
Pembelajaran sederhana dan pola bilangan sampai dengan 100 (maksimum tiga angka, misalnya: 1,2,3,1,2,3, …)

Alur Tujuan 1.1 menggunakan gambar, obyek dan bilangan dalam bentuk pola
Pembelajaran 1.2 mengenal pola bilangan mengguanakan gambar, obyek dan bilangan
1.3 memprediksi pola bilangan yang berkaitan dengan kumpulan benda benda, obyek dan bilangan
1.4 membuat pola bilangan yang berkaitan dengan kumpulan benda benda, obyek dan bilangan
1.5 menemukan pola gambar atau obyek sederhana

Elemen Pengukuran
Capaian Pada akhir fase A, Anak dapat mengenali atribut atribut benda yang terukur seperti panjang, berat, luas, dan
Pembelajaran volume. Peserta didik dapat membandingkan dan mengurutkan panjang, berat, luas, dan volume menggunakan satuan tidak baku.
Peserta didik dapat satuan baku untuk mengukur, membandingkan dan mengurutkan panjang, berat, dan durasi waktu.

Tujuan 1. Pada akhir kelas 1, peserta didik dapat memperkirakan, membandingkan, dan mengurutkan panjang,
Pembelajaran waktu dan berat objek secara langsung dan tidak langsung (dengan membandingkan keduanya dengan objek ketiga),
dan menggambarkannya secara kualitatif menggunakan istilah "sama", "berbeda", "lebih", dan " kurang

Alur Tujuan 1.1 mengenal dan menentukan panjang dan berat suatu benda dengan menggunakan satuan tidak baku menggunakan
Pembelajaran benda konkret
1.2 memperkirakan panjang dan berat sebuah benda secara langsung dan tidak langsung
1.3 mengurutkan benda berdasarkan panjang den berat
1.4 membandingkan panjang dan berat benda-benda secara kualitatif
1.5 membaca jam yang ditemukan dalam kehidupan sehari-hari

Elemen Geometri
Capaian Pada akhir Fase A, peserta didik dapat mengenal dan mendeskripsikan ciri berbagai bentuk bangun datar (segitiga, segiempat,
Pembelajaran segibanyak, lingkaran) dan bangun ruang (balok, kubus, kerucut, bola). Peserta didik dapat menyusun bentuk (tangram) dengan
menggunakan gabungan berbagai bentuk datar. Peserta didik juga dapat menentukan posisi benda terhadap benda lain (kanan, kiri,
depan belakang).
Tujuan 1. Pada akhir kelas 1, peserta didik dapat mengenal berbagai bentuk bangun ruang (bola, kubus, balok) dan berbagai bentuk
Pembelajaran bangun datar (persegi, segitiga, dan lingkaran) dan menggambarkannya menggunakan kata-kata sendiri. Peserta
didik juga dapat mengikuti dan membuat arah navigasi sederhana (misalnya: berjalan lima langkah ke depan, belok kiri,
berjalan mundur 10 langkah)
Alur Tujuan 1.1 Mengenal bangun ruang menggunakan benda konkret
Pembelajaran 1.2 Mengenal ciri-ciri bangun ruang
1.3 Mengenal bangun ruang gabungan
1.4 Mengenal bangun datar menggunakan benda konkret
1.5 Mengenal ciri-ciri bangun datar
1.6 Mengenal bangun datar gabungan
1.7 Mengelompokkan bangun ruang dan bangun datar berdasarkan sifat tertentu dengan menggunakan benda konkret
1.8 Menggambarkan bangun ruang dan bangun datar menggunakan kata-kata
1.9 Mengenal dan menentukan posisi dengan menggunakan navigasi sederhana (kanan, kiri, depan, belakang)

Elemen Analisis Data dan Peluang


Capaian Pada akhir fase A, peserta didik dapat mengurutkan, menyortir (kategorisasi), membandingkan, dan menyajikan data dari banyak
Pembelajaran benda dengan menggunakan turus dan gambar.
Tujuan Pada akhir kelas 1, peserta didik dapat membilang, mengurutkan, dan membandingkan
Pembelajaran benda-benda berdasarkan beragam atribut
Alur Tujuan 1.1 membilang dan mengurutkan benda-benda berdasarkan atribut
Pembelajaran 1.2 membandingkan benda-benda berdasarkan atribut

Samarinda, Oktober 2021

Mengetahui,
Kepala SD Kristen Sunodia Guru Kelas 1C

Beda Arini, M.Pd Elistinawati, S.Pd


Bagian II
Mata Pelajaran : Matematika

Alokasi
Capaian Berdasarkan Elemen Tujuan Pembelajaran Topik Profil Pelajar Pancasila
Waktu
Pada akhir fase A, Peserta 1.1 Mengenal bilangan dan symbol 36 JP  Bilangan sampai  Bernalar kritis
didik dapat menunjukkan bilangan sampai dengan 10 berdasarkan dengan 10  Mandiri
pemahaman dan kumpulan benda  Menguraikan dan
membandingkan bilangan 1.2 Mengenal bilangan dan simbol bilangan menyusun Bilangan
bilangan cacah sampai cacah sampai dengan 99  Bilangan untuk
dengan 1.000 (atau maksimal 1.3 Membaca dan menuliskan bilangan cacah menunjukkan urutan
tiga angka) dengan sampai dengan 99  Penjumlahan
memanfaatkan berbagai alat 1.4 Membandingkan dan mngurutkan bilangan  Pengurangan
dan strategi, dimulai dari cacah denagn urutan naik (kecil ke besar)
benda nyata, gambar hingga atau sebaliknya
model dan simbol 1.5 Menjumlahkan dan mengurangkan dua
matematika. Peserta didik
bilangan cacah sampai 20
dapat menghubungkan
Bilangan 1.6 Menjumlahkan dan mengurangkan dua
pemahamannya tersebut
bilangan cacah sampai 99
dengan berbagai penggunaan
bilangan dalam kehidupan
seharihari/situasi nyata.
Peserta didik mengenal
gagasan dan makna pecahan
melalui konteks membagi
objek sama
rata dan menggambarkannya.
Pecahan yang diperkenalkan
adalah setengah, seperempat,
dan seperdelapan.

Aljabar Pada akhir fase A, peserta 1.1 menggunakan gambar, obyek dan bilangan 28 JP menggunakan gambar,  Mandiri
didik dapat menyelesaikan dalam bentuk pola obyek dan bilangan  Bernalar kritis
persamaan sederhana 1.2 mengenal pola bilangan mengguanakan (misalnya, ☐ △ ☐ △)  kreatif
menggunakan operasi gambar, obyek dan bilangan dalam bentuk pola
penjumlahan dan 1.3 memprediksi pola bilangan yang berkaitan Pola berulang sederhana
pengurangan bilangan cacah dengan kumpulan benda benda, obyek dan
sampai dengan 1.000 (atau bilangan
maksimum tiga angka). 1.4 membuat pola bilangan yang berkaitan
Peserta didik dapat membuat dengan kumpulan benda benda, obyek dan
gambar, diagram, atau bilangan
pernyataanpernyataan tertulis 1.5 menemukan pola gambar atau obyek
sebagai model matematika sederhana
dari sebuah masalah sehari-
hari. Peserta didik dapat
mengenali, melanjutkan, dan
membuat pola.

Pada akhir fase A, Anak 1.1 mengenal dan menentukan panjang dan berat 28 JP  Membandingkan  Bernalar kritis
dapat mengenali atribut suatu benda dengan menggunakan satuan ukuran  Mandiri
atribut benda yang terukur tidak baku menggunakan benda konkret  Waktu  Kreatif
seperti panjang, berat, luas, 1.1 memperkirakan panjang dan berat sebuah
dan benda
volume. Peserta didik dapat secara langsung dan tidak langsung
membandingkan dan 1.3 mengurutkan benda berdasarkan panjang den
mengurutkan panjang, berat, berat
Pengukuran luas, dan volume 1.4 membandingkan panjang dan berat benda-
menggunakan satuan tidak benda
baku. Peserta didik dapat secara kualitatif
satuan baku untuk mengukur, 1.6 membaca jam yang ditemukan dalam
membandingkan dan kehidupan
mengurutkan panjang, berat, sehari-hari
dan durasi waktu.

Geometri Pada akhir Fase A, peserta 1.10 Mengenal bangun ruang menggunakan 36 JP  Ciri-ciri bentuk  Bernalar kritis
didik dapat mengenal dan benda konkret bangun  Mandiri
mendeskripsikan ciri berbagai 1.11 Mengenal ciri-ciri bangun ruang  Contoh bentuk  Kreatif
bentuk bangun datar (segitiga, 1.12 Mengenal bangun ruang gabungan bangun
segiempat, segibanyak, 1.13 Mengenal bangun datar menggunakan  Membuat bentuk
lingkaran) dan bangun ruang benda konkret bangun
(balok, kubus, kerucut, bola). 1.14 Mengenal ciri-ciri bangun datar
Peserta didik dapat menyusun 1.15 Mengenal bangun datar gabungan
bentuk (tangram) dengan 1.16 Mengelompokkan bangun ruang dan bangun
menggunakan gabungan datar berdasarkan sifat tertentu dengan
berbagai bentuk datar. Peserta menggunakan benda konkret
didik juga dapat menentukan 1.17 Menggambarkan bangun ruang dan bangun
posisi benda terhadap benda datar menggunakan kata-kata
lain (kanan, kiri, depan 1.18 Mengenal dan menentukan posisi dengan
belakang). menggunakan navigasi sederhana (kanan,
kiri, depan, belakang)

Pada akhir fase A, peserta 1.3 membilang dan mengurutkan benda-benda 16 JP Mengeksplorasi banyak Bernalar kritis
didik dapat mengurutkan, berdasarkan atribut benda Mandiri
menyortir (kategorisasi), 1.4 membandingkan benda-benda berdasarkan
Analisis Data membandingkan, dan atribut
dan Peluang menyajikan data dari banyak
benda dengan menggunakan
turus dan gambar.

Samarinda, Oktober 2021

Mengetahui,
Kepala SD Kristen Sunodia Guru Kelas 1C

Beda Arini, M.Pd Elistinawati, S.Pd

PILIHAN ALUR PEMBELAJARAN MATEMATIKA BERDASARKAN ELEMEN

TUJUAN ALO SEMESTER 1 SEMESTER 2


PEMBELAJARAN KASI 1 2 3 4 5 6 7 8 9 1 1 1 1 1 1 1 1 18 19 2 2 2 2 2 2 2 2 2 2 3 3 3 3 3 3 3
WAK
0 1 2 3 4 5 6 7 0 1 2 3 4 5 6 7 8 9 0 1 2 3 4 5 6
TU
BILANGAN
1.1 Mengena l bila nga
n da n s ymbol bila nga
n s a mpa i denga n 10 4 4
berda s a rka n kumpula n
benda
1.2 Mengena l bila nga n
da n s imbol bila nga n ca 4 4
ca h s a mpa i denga n 99
1.3 Memba ca da n
menulis ka n bila nga n ca 4 4
ca h s a mpa i denga n 99
1.4 Memba ndingka n da
n mngurutka n bila nga n
ca ca h dena gn urutan na 4 4
ik (kecil ke bes a r) a tau s
eba liknya
1.7 menjumla hka n da n
mengura ngka n dua bila 8 4 4
nga n ca ca h s a mpa i 20
1.8 menjumla hka n da n
mengura ngka n dua bila 4 4
nga n ca ca h s a mpa i 99
ALJABAR
1.1 mengguna ka n ga
mba r, obyek da n bila nga n 4 4
da la m bentuk pola
1.2 mengena l pola 4 4
bila nga n menggua na
ka n ga mba r, obyek
da n bilangan
1.3 memprediks i
pola bila nga n ya ng
berka itan denga n
4 4
kumpula n benda
benda , obyek da n bila
ngan
1.4 membua t pola bila
nga n ya ng berka itan
denga n kumpula n benda 8 4 4
benda , obyek da n bila
nga n
1.5 menemuka n pola ga
mba r a tau obyek s ederha 8 4 4
na
PENGUKURAN
1.1 mengena l da n
menentuka n pa nja ng da n
bera t s ua tu benda denga
8 4 4
n mengguna ka n s a tua n
tida k ba ku mengguna ka n
benda konkret
1.2 memperkira ka n pa
nja ng da n bera t s ebua h
8 4 4
benda s eca ra la ngs ung
da n tida k la ngs ung
1.3 mengurutka n benda
berda s a rka n pa nja ng den 8 4 4
bera t
1.5 memba ndingka n pa nja 4 4 4
ng da n bera t benda -
benda s eca ra kua
litatif

GEOMETRI
1.1 Mengena l ba ngun
rua ng mengguna ka n 4 4
benda konkret
1.2 Mengena l ciri-ciri ba
4 4
ngun rua ng
1.3 Mengena l ba ngun
4 4
rua ng ga bunga n
1.4 Mengena l ba ngun da
tar mengguna ka n benda 4 4
konkret
1.5 Mengena l ciri-ciri ba
4 4
ngun da tar
1.6 Mengena l ba ngun da
4 4
tar ga bunga n
1.7 Mengelompokka n
ba ngun rua ng da n ba
ngun da tar berda s a rka
4 4
n s ifa t tertentu denga n
mengguna ka n benda
konkret
1.8 Mengga mba rka n
ba ngun rua ng da n ba
4 4
ngun da tar mengguna
ka n ka ta-ka ta
1.9 Mengena l pos is i
denga n mengguna ka n na 4 4
viga s i s ederha na
Analisis Data dan Peluang
1.1 membila ng da n
mengurutka n benda -benda 8 4 4
berda s a rka n a tribut
1.2 memba ndingka n benda
-benda berda s a rka n a 8 4 4
tribut
Samarinda, Oktober 2021

Mengetahui,
Kepala SD Kristen Sunodia Guru Kelas 1C

Beda Arini, M.Pd Elistinawati, S.Pd

Anda mungkin juga menyukai