Anda di halaman 1dari 2

NAMA : NELLY AGUSTIN

NIM : 20.23.023878

1. Secara umum, pengertian manajemen merupakan suatu seni dalam ilmu dan
pengorganisasian seperti menyusun perencanaan, membangun organisasi dan
pengorganisasiannya, pergerakan, serta pengendalian atau pengawasan. Bisa
juga diartikan bahwa manajemen merupakan suatu ilmu pengetahuan yang
sistematis agar dapat memahami mengapa dan bagaimana manusia saling
bekerja sama agar dapat menghasilkan sesuatu yang bermanfaat bagi orang
lain maupun golongan tertentu dan masyarakat luas. Secara etimologis,
pengertian manajemen merupakan seni untuk melaksanakan dan
mengatur. Manajemen ini juga dilihat sebagai ilmu yang mengajarkan proses
mendapatkan tujuan dalam organisasi, sebagai usaha bersama dengan
beberapa orang dalam organisasi tersebut. Sehingga, ada orang yang
merumuskan dan melaksanakan tindakan manajemen yang disebut dengan
manajer.

Administrasi Pendidikan adalah sebuah proses kerja sama untuk mencapai


tujuan pendidikan dengan melihat hubungan antar komponen pendidikan sehingga dapat
memperbaiki sistem pendidikan dengan menggunakan perangkat yang mendukung
kegiatan pembelajaran

2. Administrasi pendidikan sebagai salah satu pendukung suksesnya pendidikan


mempunyai peranan yang sangat strategis dalam mengembangkan kualitas sumber
daya manusia dalam masyarakat Islam di Thailand pada masa kini. Pada tahap
pembangunan pendidikan yang sedang berkembang seperti sekarang ini seharusnya
sudah ada konsep administrasi dan manajemen pendidikan sekolah, agar lebih efektif
dan efisien dalam pengelolaan institusi. Pada umumnya kepala sekolah tidak pernah
mendapat pendidikan tentang kepemimpinan sekolah. Jadi penerapan administrasi dan
pengelolaan pendidikan di sekolah masih berdasar konsep tradisional.
3. Administrasi sangat perlu diterapkan bagi kelangsungan proses belajar mengajar
dalam dunia pendidikan. Semua itu tidak lepas dari keaktifan orang-orang yang
menguasai administrasi dalam sekolah. Orang sering menganggap enteng administrasi
tersebut, padahal kalau administrasi dipegang sama orang-orang yang kurang terampil
maka administrasi tersebut akan berantakan. Orang yang memegang administraasi
adalah orang yang sudah terlatih dalam bidangnya (orang yang sudah mendapat ilmu/
pelatihan). Administrasi tidak hanya dalam hal keuangan saja tetapi juga dalam
kerapian/ keteraturan kita dalam pembukuan. Administrasi tidak hanya dilakukan
dalam waktu tertentu saja tetapi setiap hari secara kontinyu.
4. Siswa dan orang tua, yaitu keinginan untuk mendapat pelayanan yang baik dengan hasil
lulusan yang berkualitas, berbudi luhur, terampil dan bertanggung jawab.
Komunitas, memerlukan lingkungan kerja yang sejuk, nyaman dan kondusif untuk
pengembangan diri.
Pendidik dan tenaga kependidikan,membutuhkan kesejahteraan yang baik, jaminan
kesehatan dan keselamatan.
Investor, mengharapkan reputasi lembaga pendidikan yang baik.
Institusi lain, yaitu membutuhkan tenaga kerja yang bersaing dan siap pakai.

5. Pengertian Kurikulum – Dalam dunia Pendidikan, kurikulum menjadi hal yang


sangat penting. Tanpa adanya Kurikulum yang tepat, para peserta didik tak akan
memperoleh target pembelajaran yang sesuai. Seiring berkembangnya zaman
Kurikulum dalam dunia pendidikan pun terus mengalami perubahan. Semuanya
disesuaikan dengan kebutuhan peserta didik di eranya masing-masing.
Dengan penyesuaian tersebut, diharapkan setiap peserta didik dapat menyesuaikan
diri dengan baik di masyarakat kelak. Bagi Anda yang bergelut di dunia pendidikan, 

Bagi peserta didik, fungsi kurikulum adalah sebagai sarana untuk mengukur


kemampuan diri dan konsumsi pendidikan. Hal ini berkaitan juga dengan
pengejaran target target yang membuat peserta didik dapat mudah memahami
berbagai materi ataupun melaksanakan proses pembelajaran setiap harinya dengan
mudah.

6. kurikulum yang berlaku dalam sistem pendidikan Indonesia saat ini. Namun
dengan adanya pandemi Covid-19, pemerintah menerapkan kebijakan
fleksibilitas bagi sekolah untuk memilih kurikulum yang sesuai dengan
kebutuhan pembelajaran siswa.

Anda mungkin juga menyukai