Anda di halaman 1dari 6

RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER

ROGRAM SARJANA
Mengacu Pada Perpres RI No. 8 Tahun 2012 tentang KKNI (Kerangka Kualifikasi Nasional Indonesia) dan
Permenristekdikti No. 44 Tahun 2015 tentang SNPT (Standar Nasional Pendidikan Tinggi)

MATA KULIAH Kebudayaan Islam Indonesia


SKS 2
KODE 63G24
PROGRAM STUDI / FAKULTAS SPI/FUAD
SEMESTER 5
NAMA DOSEN PENGAMPU Arbi Mulya Sirait

INSTITUT AGAMA ISLAM NEGERI


(IAIN) TULUNGAGUNG
2019
RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER PROGRAM SARJANA
Melalui Kuliah Dalam Bentuk Kegiatan Tatap Muka, Kegiatan Penugasan Terstruktur Dan Kegiatan Mandiri.1
MATA KULIAH : Kebudayaan Islam Indonesia
SKS : 2
KODE : 63G24
PROGRAM STUDI : Sejarah Peradaban Islam
SEMESTER : 5
NAMA DOSEN PENGAMPU : Nurul Baiti Rohmah

CAPAIAN PEMBELAJARAN MATA KULIAH


SIKAP
1 Bertaqwa kepada Allah SWT dan mampu menunjukkan sikap religious
2 Berkonstribusi dalam peningkatan mutu kehidupan masyarakat, berbangsa, bernegara dan kemajuan peradaban berdasarkan Pancasila.
3 Berperan sebagai warga negara yang bangsa dan cinta tanah air, memiliki nasionalisme serta rasa tanggung jawab pada negara dan bangsa.
4 Bertanggug jawab sepenuhnya terhadap nilai-nilai akademik yaitu kejujuran, kebebasan dan otonomi akaemik yang diembannnya.
5 Menguasai pengetahuan dan langkah-langkah dalam mengembangkan pemikiran kritis, logis, kreatif, inovatif dan sistematis serta memiliki keingintahuan intelektual untuk memecahkan
masalah pada tingkat individual dan kelompok dalam komunitas akademik dan non akademik.
PENGUASAAN PENGETAHUAN
1 Mahasiswa memahami kebudayaan Islam yang ada di Indonesia dari perspektif historis dan analisis.
KETRAMPILAN KHUSUS
1 Mahasiswa mampu menganalisis kebudayaan Islam Indonesia dengan melihat sejauah mana relevansi dengan kebudayaan kontemporer saat ini.

DESKRIPSI SINGKAT MATA KULIAH

1
Pasal 17 ayat (1) Permenristekdikti No. 44 Tahun 2015 bahwa 1 (satu) sks pada proses pembelajaran berupa KULIAH, RESPONSI, ATAU TUTORIAL, terdiri atas (a) kegiatan tatap muka 50 ( lima
puluh) menit per minggu per semester; (b) kegiatan penugasan terstruktur 60 (enam puluh) menit per minggu per semester; dan (c) kegiatan mandiri 60 (enam puluh) menit per minggu per semester. Pasal 17
ayat (2) Permenristekdikti No. 44 Tahun 2015 bahwa 1 (satu) sks pada proses pembelajaran berupa SEMINAR atau bentuk lain yang sejenis, terdiri atas (a) kegiatan tatap muka 100 (seratus) menit per minggu per
semester; dan (b) kegiatan mandiri 70 (tujuh puluh) menit per minggu per semester.. Pasal 17 ayat (4) Permenristekdikti No. 44 Tahun 2015 bahwa 1 ( satu ) sk s p ad a p ros es p emb e la j a ran b e ru p a
PRAKTIKUM, PRAKTIK STUDIO, PRAKTIK BENGKEL, PRAKTIK LAPANGAN, PENELITIAN, PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT, dan/atau proses pembelajaran lain yang sejenis, 170 (seratus tujuh
puluh) menit per minggu per semester.

1
Mata Kuliah ini menjelaskan tentang bagaimana kebudayaan Islam Indonesia dimulai dari kemunculan agama Islam sebagai agama baru di Indonesia, interaksi agama dengan kebudayaan lokal, situasi
kebudayaan Islam pada masa kerajaan hindu-budha sampai datangnya agama Islam. Selanjutnya membahasa sinkretisme budaya jawa, Bahasa dan kesenian wayang sebagai media komunikasi masyarakat. Untuk
itu mahasiswa prodi SPI diwajibkan untuk mengambil mata kuliah tersebut, melihat bangsa Indonesia merupakakan bangsa yang kaya akan kebudayaan.

Deskripsi Pengalaman atau Kegiatan


Indikator Kemampuan atau
Kemampuan atau Capaian Bahan Kajian dan Sub Belajar Mahasiswa Melalui Kuliah Waktu
Minggu Nama Strategi/Metode Indikator Capaian Pembelajaram Daftar Referensi
Pembelajaram (CP) yang Diharapkan Bahan Kajian atau Konsep Dalam Bentuk Kegiatan Tatap Muka, Belajar Penilaian Bobot
Ke- Pembelajaran (CP) mahasiswa yang yang digunakan
pada Setiap Pertemuan Utama dan Sub Konsep kegiatan Penugasan Terstruktur dan (Menit)
Diharapkan pada Setiap
Utama Kegiatan Mandiri
Pertemuan
(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9) (10)
1. Memahami sistem perkuliahan, 1. RPS
Ke-1 sistem penilaian, dan tata tertib 2. Kontrak kuliah Mahasiswa diajak untuk 100 Ceramah dan Tanya Mahasiswa mengungkapkan 100% 100%
kuliah. 3.Pembagian Kelompok mencermati pendahuluan menit jawab hal-hal positif dan negative di
4.Pendahuluan dalam forum lalu membuat
2. Mengetahui maksud dan tujuan kesepakatan Bersama yang
perkuliahan harus dilaksanakan
Mahasiswa mampu memahami 1. Pengertian dan ruang Wahyuddin,
Ke-2 dan menjelaskan pengertian Nilai lingkup sejarah Mahasiswa dapat mengetahui 100 Diskusi dan tanya Mahasiswa merespon aktif 100% 100% Pendidikan Agama
2. Makna nilai Islam dan menjelaskan bagaimana menit jawab materi yang diberikan dengan Islam.
Islam dalam Kebudayaan Islam
pengertian dari Ruang Lingkup cara bertanya dan berdiskusi.
dan nilai budaya islam.
menjelaskan Strategi Fadlan Kamali
Ke-3 Mahasiswa memahami dan Mahasiswa dapat memahami 100 Makalah kelompok I, Disiplin pengumpulan dan 100% 100%
Kultural Walisongo Batubara,
menjelaskan Strategi Kultural dan mengerti akan bagaimana menit Diskusi dan tanya kualitas isi makalah,
dalam penyebaran Islam Metodologi Studi
Walisongo dalam penyebaran Strategi Kultural Walisongo jawab Kemampuan
(Islamisasi) pada Islam
Islam (Islamisasi) pada dalam penyebaran Islam mempresentasikan dan
masyarakat Jawa
masyarakat Jawa (Islamisasi) pada masyarakat berdiskusi (menarasikan,
Jawa bertanya dan
berargumentasi).
Menjelaskan bagaimana Ahmad Fakhri
Ke-4 Masuknya Islam di Indonesia: Masuknya Islam di Mahasiswa dapat memahami 100 Makalah kelompok II, Disiplin pengumpulan dan 100% 100% Hutauruk,
teori Gujarat, teori Makkah, teori dan mengerti akan bagaimana menit Disukusi, penugasan, kualitas isi makalah,
Indonesia: teori Gujarat, SEJARAH
Persia Masuknya Islam di Indonesia: tanya jawab Kemampuan
teori Makkah, teori INDONESIA:
Persia teori Gujarat, teori Makkah, mempresentasikan dan Masuknya Islam
teori Persia berdiskusi (menarasikan, Hingga
bertanya dan Kolonialisme
berargumentasi).
Memahami dan menjelaskan Menjelaskan Sejarah Prof. Dr. H.
Ke-5 Kebudayaan Pra-Islam: Masa menjelaskan Kebudayaan Mahasiswa dapat memahami 100 Makalah kelompok III, Disiplin pengumpulan dan 100% 100% Syamsul Anwar,
animisme & dinamisme Pra-Islam: Masa dan mengerti akan bagaimana menit Disukusi, penugasan, kualitas isi makalah, MA. Islam, Ilmu &
animisme & dinamisme menjelaskan Kebudayaan Pra- tanya jawab Kemampuan Kebudayaan
Islam: Masa animisme & mempresentasikan dan
dinamisme berdiskusi (menarasikan,
bertanya dan

2
Deskripsi Pengalaman atau Kegiatan
Indikator Kemampuan atau
Kemampuan atau Capaian Bahan Kajian dan Sub Belajar Mahasiswa Melalui Kuliah Waktu
Minggu Nama Strategi/Metode Indikator Capaian Pembelajaram Daftar Referensi
Pembelajaram (CP) yang Diharapkan Bahan Kajian atau Konsep Dalam Bentuk Kegiatan Tatap Muka, Belajar Penilaian Bobot
Ke- Pembelajaran (CP) mahasiswa yang yang digunakan
pada Setiap Pertemuan Utama dan Sub Konsep kegiatan Penugasan Terstruktur dan (Menit)
Diharapkan pada Setiap
Utama Kegiatan Mandiri
Pertemuan
(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9) (10)
berargumentasi).
Menjelaskan Sejarah Prof. Dr. H.
Ke-6 Memahami dan menjelaskan Kebudayaan islam pada Mahasiswa dapat memahami 100 Makalah kelompok IV, Disiplin pengumpulan dan 100% 100% Syamsul Anwar,
Kebudayaan islam pada masa masa kerajaan Islam. dan mengerti akan bagaimana menit Disukusi, penugasan, kualitas isi makalah, MA. Islam, Ilmu &
kerajaan Islam Kerajaan Demak& kebudayaan islam pada masa tanya jawab Kemampuan Kebudayaan
Kerajaan Pajang kerajaan Islam. Kerajaan mempresentasikan dan
Demak& Kerajaan Pajang berdiskusi (menarasikan,
bertanya dan
berargumentasi).
Prof. Dr. H.
Ke-7 Memahami dan menjelaskan Menjelaskan sejarah Mahasiswa dapat memahami 100 Makalah kelompok V, Disiplin pengumpulan dan 100% 100% Syamsul Anwar,
Kebudayaan islam pada masa Kebudayaan islam dan mengerti akan bagaimana menit Disukusi, penugasan, kualitas isi makalah, MA. Islam, Ilmu &
kerajaan Islam pada masa kerajaan sejarah Kebudayaan islam pada tanya jawab Kemampuan Kebudayaan
Islam. Kerajaan masa kerajaan Islam. Kerajaan mempresentasikan dan
Mataram Islam Mataram Islam berdiskusi (menarasikan,
bertanya dan
berargumentasi).

Ke-8 UJIAN AKHIR SEMESTER (UTS)


Prof. Dr. H.
Ke-9 Memahami dan menjelaskan Menjelaskan tentang Mahasiswa dapat memahami 100 Makalah kelompok VI, Disiplin pengumpulan dan 100% 100% Syamsul Anwar,
Interaksi Islam dan kebudayaan islam sebagai agama dan mengerti akan bagaimana menit Disukusi, penugasan, kualitas isi makalah, MA. Islam, Ilmu &
Jawa. dan islam sebgai kebudayaan jawa dan islam tanya jawab Kemampuan Kebudayaan
budaya. Sinkreisme : mempresentasikan dan
kebudayaan jawa yang berdiskusi (menarasikan,
berakulturasi dengan bertanya dan
islam berargumentasi).
Memahami dan menjelaskan Menjelaskan Sejarah Drs. Slamet
Ke-10 Sinkretisme budaya Jawa Mahasiswa dapat memahami 100 Makalah kelompok VII, Disiplin pengumpulan dan 100% 100% Sutrisno, Sorotan
tentang Sinkretisme
akan bagaimana Sejarah menit Disukusi, penugasan, kualitas isi makalah, Budaya Jawa, dan
budaya Jawa
tentang Sinkretisme budaya tanya jawab Kemampuan Yang Lainnya
Jawa mempresentasikan dan
berdiskusi (menarasikan,
bertanya dan
berargumentasi).
Memahami dan menjelaskan Eti Setiawati, Heni
Ke-11 Bahasa sebagai alat komunikasi Menjelaskan Sejarah Mahasiswa dapat memahami 100 Makalah kelompok VIII, Disiplin pengumpulan dan 100% 100% Dwi Arista. Piranti
Bahasa sebagai alat akan bagaimana sejarah Bahasa menit Disukusi, penugasan, kualitas isi makalah, Pemahaman

3
Deskripsi Pengalaman atau Kegiatan
Indikator Kemampuan atau
Kemampuan atau Capaian Bahan Kajian dan Sub Belajar Mahasiswa Melalui Kuliah Waktu
Minggu Nama Strategi/Metode Indikator Capaian Pembelajaram Daftar Referensi
Pembelajaram (CP) yang Diharapkan Bahan Kajian atau Konsep Dalam Bentuk Kegiatan Tatap Muka, Belajar Penilaian Bobot
Ke- Pembelajaran (CP) mahasiswa yang yang digunakan
pada Setiap Pertemuan Utama dan Sub Konsep kegiatan Penugasan Terstruktur dan (Menit)
Diharapkan pada Setiap
Utama Kegiatan Mandiri
Pertemuan
(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9) (10)
masyarakat di Nusantara komunikasi masyarakat sebagai alat komunikasi tanya jawab Kemampuan Komunikasi dalam
di Nusantara masyarakat di Nusantara mempresentasikan dan Wacana
berdiskusi (menarasikan, Interaksional:
bertanya dan Kajian Pragmatik
berargumentasi).

Wawan Susetya.
Ke-12 Memahami dan menjelaskan Menjelaskan Mahasiswa dapat memahami 100 Makalah kelompok IX, Disiplin pengumpulan dan 100% 100% Pemimpin Masa
Kesenian Wayang dalam bagaimana sejarah akan bagaimana sejarah menit Disukusi, penugasan, kualitas isi makalah, Kini & Budaya
masyarakat Jawa Kesenian Wayang wayang pada masyarakat jawa. tanya jawab Kemampuan Jawa
dalam masyarakat mempresentasikan dan
Jawa berdiskusi (menarasikan,
bertanya dan
berargumentasi).
Memahami dan menjelaskan Menjelaskan Sejarah Mahasiswa dapat memahami akan Suhardi.
Ke-13 Unsur-unsur religius di dalam Unsur-unsur religius di bagaimana sejarah Unsur-unsur 100 Makalah kelompok X, Disiplin pengumpulan dan 100% 100% Manekung di
aliran-aliran kebatinan Jawa dalam aliran-aliran religius di dalam aliran-aliran menit Disukusi, penugasan, kualitas isi makalah, Puncak Gunung:
tanya jawab Kemampuan Jalan Keselamatan
kebatinan Jawa kebatinan Jawa
mempresentasikan dan Kejawen
berdiskusi (menarasikan,
bertanya dan
berargumentasi).
Memahami dan menjelaskan Menjelaskan Mengenal Mahasiswa dapat memahami akan
Ke-14 Makna Agama dalam Masyarakat Makna Agama dalam 100 Makalah kelompok XI, Disiplin pengumpulan dan 100% 100% Prof. Dr. H.
bagaimana Makna Agama dalam
Masyarakat menit Disukusi, penugasan, kualitas isi makalah, Syamsul Anwar,
Masyarakat
tanya jawab Kemampuan MA. Islam, Ilmu
mempresentasikan dan & Kebudayaan
berdiskusi (menarasikan,
bertanya dan
berargumentasi).

Ke-15 Evaluasi Materi Perkuliahan dan Mengulang materi Mahasiswa dapat memahami 100 Disukusi, dan tanya Disiplin pengumpulan dan 100% 100%
Kisi-Kisi Menuju UAS yang telah diajarkan dan mengevaluasi hasil menit jawab kualitas isi makalah,
pembelajaran selama satu Kemampuan
semester. mempresentasikan dan
berdiskusi (menarasikan,
bertanya dan
berargumentasi).

4
Deskripsi Pengalaman atau Kegiatan
Indikator Kemampuan atau
Kemampuan atau Capaian Bahan Kajian dan Sub Belajar Mahasiswa Melalui Kuliah Waktu
Minggu Nama Strategi/Metode Indikator Capaian Pembelajaram Daftar Referensi
Pembelajaram (CP) yang Diharapkan Bahan Kajian atau Konsep Dalam Bentuk Kegiatan Tatap Muka, Belajar Penilaian Bobot
Ke- Pembelajaran (CP) mahasiswa yang yang digunakan
pada Setiap Pertemuan Utama dan Sub Konsep kegiatan Penugasan Terstruktur dan (Menit)
Diharapkan pada Setiap
Utama Kegiatan Mandiri
Pertemuan
(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9) (10)

Ke-16 UJIAN AKHIR SEMESTER (UAS)

Tulungagung, 2019
Mengetahui
a.n Dekan
Wakil Dekan Bidang Akademik

Dr.H.Teguh, M.Ag
NIP. 197003102001121002

Anda mungkin juga menyukai