Anda di halaman 1dari 7

UNIVERSITAS NEGERI PADANG

FAKULTAS PARIWISATA DAN PERHOTELAN


JURUSAN ILMU KESEJAHTERAAN KELUARGA
Jln. Prof.Dr. Hamka – Air Tawar Padang 25131

RENCANA PELAJARAN SEMESTER (RPS)


Bobot
Mata Kuliah Kode MK Rumpun MK Semester Tanggal Penyusunan
(SKS)
MAKANAN Mata Kuliah
[KKE1.61.3104] 3 sks 3 Agustus 2021
TRADISIONAL Keahlian
MINANGKABAU Dosen Pengembang RPS/MK Koordinator Rumpun MK Ketua Program Studi

Otoritasi :
Tim Pengembang
Mata Kuliah Dra. Lucy Fridayati, M. Kes
Prodi/Rumpun NIP. 196111111987032003
Keahlian
Dra. Lucy Fridayati, M. Kes Dr. Yasnidawati, M.Pd
Wiwik Gusnita, S.Pd., M.Si NIP. 196111111987032003 NIP. 196103141986032015
NIP. 197608012005012001

Ade Irferamuna, M.Pd

Learning Capaian Pembelajaran (CP) Pogram Studi/Jurusan


Outcomes
(LO)/ S1 Bertaqwa kepada Tuhan Yang Maha Esa dan mampu menunjukkan sikap religious
Capaian
Pembelajaran S9 Menginternalisasi semangat kemandirian, kejuangan, dan kewirausahaan
(CP) Menunjukkan sikap bertanggungjawab atas pekerjaan dibidang pendidikan tata boga dan tata
S10
busana secara mandiri.
Menguasai konsep, hukum dan teori-teori dalam kajian ilmu dan managemen boga yang
P2 ditunjang dengan penguasaan pangan, gizi, tekstil, seni kuliner, serta mampu
menformulasikannya dalam penyelesaian masalah prosedura
Menerapkan pemikiran logis, kritis, sistematis dan inovatif dalam konteks pengembangan atau
KU1
implementasi ilmu pengetahuan dan teknologi yang memperhatikan dan menerapkan nilai
humaniora yang sesuai bidang tata boga

D: Bahan Ajar RPKPS2019 Page 1


UNIVERSITAS NEGERI PADANG
FAKULTAS PARIWISATA DAN PERHOTELAN
JURUSAN ILMU KESEJAHTERAAN KELUARGA
Jln. Prof.Dr. Hamka – Air Tawar Padang 25131

KU2 Menunjukkan kinerja mandiri, bermutu dan terukur

KU5 Mampu mengambil keputusan secara tepat dalam konteks penyelesaian masalah di bidang
keahlian tata boga dan tata busana, berdasarkan hasil analisis informasi dan data
KU6 Mampu memelihara dan mengembangkan jaringan kerja dengan pembimbing, kolega,
sejawat baik di dalam maupun di luar lembaga.
Mampu bertanggungjawab atas pencapaian hasil kerja kelompok dan melakukan supervisi
KU7 dan evaluasi terhadap penyelesaian pekerjaan yang ditugaskan kepada pekerja yang berada
di bawah tanggung jawabnya
Mampu bekerjasama dan mengambil keputusan dalam penyelesaian masalah Pendidikan
KK4 Kesejahteraan Keluarga secara tepat berdasarkan data dan informasi yang akurat baik secara
mandiri atau kelompok
KK8 Memiliki kemampuan berwirausaha secara tangguh, kreatif dan inovatif di bidang tata boga

Capaian Pembelajaran Mata Kuliah (CP-MK)


Mahasiswa memiliki kemampuan secara teoritik tentang manajemen usaha boga, dan terampil
mengelola berbagai jenis restoran secara professional
Mampu mendeskripsikan secara teoritik tentang konsep dasar makanan tradisional
BK1
Minangkabau
Mampu mendeskripsikan secara teoritik tentang bumbu, bahan, alat yang digunakan dalam
BK2
menyiapkan, mengolah, dan menyajikan makanan tradisional Minangkabau
BK3 Mampu menyusun menu dan memahami resep makanan tradisional Minangkabau
BK6 Mampu menginovasi makanan khas Minangkabau
Mata kuliah ini memberikan pengetahuan tentang bahan, bumbu, alat dan resep serta terampil
merencanakan, mengolah, menata dan menyajikan makanan tradisional dari daerah yang ada
Deskripsi Mata Kuliah
di Sumatera Barat, serta mampu menggali dan mengadakan inovasi untuk dijadikan aset
budaya
Pustaka Utama
1.

Pustaka

Media pembelajaran Perangkat Lunak Perangkat Keras

D: Bahan Ajar RPKPS2019 Page 2


UNIVERSITAS NEGERI PADANG
FAKULTAS PARIWISATA DAN PERHOTELAN
JURUSAN ILMU KESEJAHTERAAN KELUARGA
Jln. Prof.Dr. Hamka – Air Tawar Padang 25131

1. Handout
1. Laptop
2. Power Point
2. LCD
3. Video
3. Poiters dll
1. Dra. Lucy Fridayati, M. Kes
2. Wiwik Gusnita, S.Pd., M.Si
Team Teaching
3. Ade Irferamuna, M.Pd

Mata Kuliah Prasyarat Tidak Ada


Kegiatan Pembelajaran :
Metode /
Pengalaman Kriteria/ Teknik Daftar
Learning Outcome Materi/ Pokok Bahasan Strategi
Minggu Ke Belajar/Idikator Penilaian Pustaka
Pembelajaran
1 2 3 4 5 6 7
1 Mahasiswa - Memperhatikan - Perjanjian Daring/Elearning/ -Tugas online
memahami - Mendengarkan perkuliahan Online -Kelengkapan dan
tentang perjanjian - Mencatat - Silabus tingkat ketepatan
dan silabus - Tanya jawab jawabab, metode
perkuliahan dan kemampuan
kerjasama
Mahasiswa - Memperhatikan 1. Pengertian Daring/Elearning/ -Tugas online
memahami - Mendengarkan 2. Sejarah Online -Kelengkapan dan
tentang konsep - Mencatat 3. Bahan pangan tingkat ketepatan
makanan - Tanya jawab 4. Alat jawabab, metode
tradisional 5. Proses persiapan, dan kemampuan
Minangkabau pengolahan dan kerjasama
penyajian
6. Susunan hidangan
2
(menu)

3 Mampu Mahasiswa 1. Gulai usus - Daring/ Tugas online


merencanakan, memperhatikan, 2. Slada Padang Elearning/ Kinerja
mengolah dan mendengarkan, 3. Kue Inti Online Hasil kerja
menyajikan memberikan - Pratikum
makanan pendapat/sumbang mandiri

D: Bahan Ajar RPKPS2019 Page 3


UNIVERSITAS NEGERI PADANG
FAKULTAS PARIWISATA DAN PERHOTELAN
JURUSAN ILMU KESEJAHTERAAN KELUARGA
Jln. Prof.Dr. Hamka – Air Tawar Padang 25131

tradisional saran, mencatat, - Diskusi


Sumatera Barat menanyakan dan - Tanya jawab
untuk keperluan menjawab
sehari-hari pertanyaan yang
dilontarkan oleh
dosen serta berlatih
mengolah serta
menyajikan gulai
usus, slada padang
dan kue inti
Mampu Mahasiswa 1. Gulai tunjang - Daring/ Tugas online
merencanakan, memperhatikan, 2. Gulai kapau Elearning/ Kinerja
mengolah dan mendengarkan, 3. Sala bulek Online Hasil kerja
menyajikan memberikan - Pratikum
makanan pendapat/sumbang mandiri
tradisional saran, mencatat, - Diskusi
Sumatera Barat menanyakan dan - Tanya jawab
4 untuk keperluan menjawab
sehari-hari pertanyaan yang
dilontarkan oleh
dosen serta berlatih
mengolah serta
menyajikan gulai
tunjang, gulai kapau
dan sala bulek
Mampu Mahasiswa 1. Itik lado ijau - Daring/ Tugas online
merencanakan, memperhatikan, 2. Gulai cubadak Elearning/ Kinerja
mengolah dan mendengarkan, piaman Online Hasil kerja
menyajikan memberikan 3. Bolu koja - Pratikum
makanan pendapat/sumbang mandiri
tradisional saran, mencatat, - Diskusi
Sumatera Barat menanyakan dan - Tanya jawab
untuk keperluan menjawab
5
sehari-hari pertanyaan yang
dilontarkan oleh
dosen serta berlatih
mengolah serta
menyajikan itiak
lado ijau, gulai
cubadak piaman
dan bolu koja
6 Mampu Mahasiswa 1. Pangek Sumpu - Daring/ Tugas online
merencanakan, memperhatikan, 2. Lapek koci Elearning/ Kinerja
mengolah dan mendengarkan, Online Hasil kerja
menyajikan memberikan - Pratikum
makanan pendapat/sumbang mandiri

D: Bahan Ajar RPKPS2019 Page 4


UNIVERSITAS NEGERI PADANG
FAKULTAS PARIWISATA DAN PERHOTELAN
JURUSAN ILMU KESEJAHTERAAN KELUARGA
Jln. Prof.Dr. Hamka – Air Tawar Padang 25131

tradisional saran, mencatat, - Diskusi


Sumatera Barat menanyakan dan - Tanya jawab
untuk keperluan menjawab
sehari-hari pertanyaan yang
dilontarkan oleh
dosen serta berlatih
mengolah serta dan
menyajikan pangek
sumpu dan lapek
koci
Mampu Mahasiswa 1. Silamak/lamang - Daring/ Tugas online
merencanakan, memperhatikan, kujuik/nasi lamak Elearning/ Kinerja
mengolah dan mendengarkan, 2. Sarikayo Online Hasil kerja
menyajikan memberikan - Pratikum
makanan pendapat/sumbang mandiri
tradisional saran, mencatat, - Diskusi
Sumatera Barat menanyakan dan - Tanya jawab
untuk keperluan menjawab
7
sehari-hari pertanyaan yang
dilontarkan oleh
dosen serta berlatih
mengolah serta dan
menyajikan
silamak/lamang/nas
i lamak dan
sarikayo
8 UTS (Ujian Tengah Semester)
Terampil Mahasiswa 1. Randang - Daring/ - Tugas online
merencanakan, memperhatikan, 2. Kue kambang Elearning/ - Kinerja
mengolah dan mendengarkan, loyang Online - Hasil kerja
menyajikan memberikan - Pratikum
makanan pendapat/sumbang mandiri
tradisional saran, mencatat, - Diskusi
Sumatera Barat menanyakan dan - Tanya jawab
9 untuk keperluan menjawab
sehari-hari pertanyaan yang
dilontarkan oleh
dosen serta berlatih
mengolah serta dan
menyajikan randang
dan kue kambang
loyang
10 Mampu Mendengar, Materi hasil observasi - Seminar
menyajikan memperhatikan dan tentang makanan - Tanya jawab
(presentasi) hasil mencatat serta sehari-hari - Diskusi
observasi tentang mengajukan

D: Bahan Ajar RPKPS2019 Page 5


UNIVERSITAS NEGERI PADANG
FAKULTAS PARIWISATA DAN PERHOTELAN
JURUSAN ILMU KESEJAHTERAAN KELUARGA
Jln. Prof.Dr. Hamka – Air Tawar Padang 25131

makanan dari pertanyaan


salah satu Nagari
yang ada di
Sumatera Barat
Pengolahan dan Mahasiswa 1. Lauk pauk - Ceramah - Lisan
penyajian memperhatikan, 2. Sayuran - Tanya jawab - Sikap
makanan hasil mendengarkan, 3. Makanan jajanan - Diskusi - Kinerja
observasi memberikan - Demonstrasi - Hasil praktek
pendapat/sumbang - Latihan/praktek
saran, mencatat,
menanyakan dan
menjawab
11-12 pertanyaan yang
dilontarkan oleh
dosen serta berlatih
mengolah dan
menyajikan
makanan sehari-
hari dari daerah
yang ada di
Sumatera Barat
Pengolahan dan Mahasiswa Makanan yang disajikan - Daring/ - Lisan 1-10
penyajian memperhatikan, untuk acara batagak Elearning/ - Sikap
makanan untuk mendengarkan, datuk Online - Kinerja
acara batagak memberikan - Pratikum - Hasil praktek
datuk pendapat/sumbang mandiri
saran, mencatat, - Diskusi
menanyakan dan - Tanya jawab
menjawab
13
pertanyaan yang
dilontarkan oleh
dosen serta berlatih
mengolah dan
menyajikan
makanan untuk
acara batagak
datuk
14 Pengolahan dan Mahasiswa Makanan hantaran - Daring/ - Lisan 1-10
penyajian memperhatikan, untuk manjalang ka Elearning/ - Sikap
makanan mendengarkan, rumah mintuo kota Online - Kinerja
hantaran untuk memberikan Padang - Pratikum - Hasil praktek
manjalang ka pendapat/sumbang mandiri
rumah mintuo saran, mencatat, - Diskusi
kota Padang menanyakan dan - Tanya jawab
menjawab
pertanyaan yang

D: Bahan Ajar RPKPS2019 Page 6


UNIVERSITAS NEGERI PADANG
FAKULTAS PARIWISATA DAN PERHOTELAN
JURUSAN ILMU KESEJAHTERAAN KELUARGA
Jln. Prof.Dr. Hamka – Air Tawar Padang 25131

dilontarkan oleh
dosen serta berlatih
mengolah dan
menyajikan
makanan hantaran
untuk manjalang
mintuo kota Padang
15 Remidial 1.
16 UAS (Ujian Akhir Semester)

Catatan :
Ada beberapa hal yang harus anda perhatikan :
1. Mempelajari materi perkuliahan pada tiap minggu secara cermat
2. Pelaksanaan praktek makanan sehari-hari minggu 3, 4,5,6,7 dan 9 dilaksanakan di rumah masing-masing.
3. Setiap anda wajib melakukan observasi tentang makanan dari salah kota atau kabupaten yang ada di Sumatera Barat (lauk pauk, sayuran
dan jajanan). Tidak diperkenankan dari kota atau kabupaten dan hidangan yang sama
4. Hasil observasi tersebut wajib diprsentasikan pada minggu ke 10 dan di praktekkan pada minggu ke 11 dan 12
5. Kelas dibagi menjadi 2 kelompok besar untuk melaksanakan pratikum membuat makanan acara batagak datuak dan hantaran ka rumah
mintuo dari kota Padang. Masing-masing anggota kelompok wajib mempelajari jenis makanan yang akan disediakan dan maknanya pada
tiap acara tersebut. Makanan untuk acara khusus dipraktekkan pada minggu ke 13 dan 14

Kriteria Evaluasi :
1. Aktifitas kelas dan tugas 20 %
2. Ujian Mid Semester 30 %
3. Ujian Akhir Semester 40 %
4. Kehadiran 10 %

D: Bahan Ajar RPKPS2019 Page 7

Anda mungkin juga menyukai