Anda di halaman 1dari 14

KONSEP

ANTROPOBIOLOGI
Dosen Pengampu:
Dr. Delfi Eliza, M.Pd.

Oleh: SISRI MELINA (22330016)


TABLE OF CONTENTS

01 02 03
Konsep Pengertian Sejarah
Antropobiologi tentang Antropobiologi
Antropobiologi
04 05 06
Kajian Tujuan Manfaat
Antropobiologi
Konsep Antropobiologi

Antropologi Biologi
manusia (antro) sebagai objek. Aspek kehidupan (hayat), dan
perilaku budaya, perbedaan budaya organisme hidup, termasuk
(diversity cultural), keanekaragamn struktur, fungsi, pertumbuhan,
(multicultural), ras, tradisi, sebagai evolusi, genetika, dan evolusi
bagian yang tak terpisahkan pada serta taksonomi manusia
“perkembangan” manusia. sebagai makhluk hidup.
Pengertian Antropobiologi

1 2 3
Pope (2000) Haviland et al. (2008) Rice dan Moloney (2008)
Dasar biologis yang Studi sistematis tentang
membentuk perilaku manusia sebagai organisme Pengetahuan tentang
manusia, memahami sifat- biologis (Physical Anthropology metode, paradigma dan
siaft manusia, dan cara dan biological anthropology), teknik tentang manusia
manusia berproduksi. studi gen dan hubungan pada masa lalu melalui
genetik. perubahan waktu yang
terjadi (Bioantropologi).
Pengertian Antropobiologi

4 5 6
Jurmain et al. (2009) Relethford (2010) Standford et al. (2011)
Studi tentang banyak Ilmu mengenai manusia
aspek biologi manusia, dengan berbagai perspektif; Studi antropologi fisik dan
termasuk genetika, variasi asal, tingkah laku, fisik, sosial, biologi, tentang fosil dan
genetik, adaptasi terhadap dan perkembangan budayanya. kerangka manusia,
faktor lingkungan, nutrisi, genetika, populasi,
dan anatomi. adaptasi serta perilaku
manusia.
Pengertian Antropobiologi

7 8 9
Stein dan Rowe (2013) Ellison (2018) American Association of
Antropologi fisik sebagai Antropologi fisik dan biologi Physical Anthropologists
suatu dinamika antara dianggap sama dengan apa (2020)
manusia dengan yang dipahami dua puluhan Antropologi biologi atau
lingkungannya, terutama tahun lalu dan masih antropologi fisik adalah
proses illogical atau diterapkan praktisi. perpaduan antara studi
mengenai manusia dan biologi dan sosial.
evolusi.
Pengertian Antropobiologi

10
Discover Anthropology (2020)
Studi tentang evolusi spesies
manusia di masa lalu dan saat
ini dan khususnya berkaitan
dengan pemahaman penyebab
keanekaragaman manusia saat
ini. Kajian pada semua bidang
tentang kondisi manusia dan
kemanusiaan.
SEJARAH ANTROPOBI0LOGI

FIRST NEXT THEN LAST


Abad ke-18 oleh Pertengahan 1800- Akhir abad ke-19 Antropologi Fisik
Johann Friedrich an oleh James oleh Paul Broca dan Antropologi
Blumenbach (1752- Cowles Prichard (1824-1880) dan Biologi dianggap
1840) (1786-1848) Rudolf Ludwig Karl memiliki arti yang
Virchow (1821-1902) sama (Little &
Kennedy, 2010)
KAJIAN ANTROPOBIOLOGI

3 Bioarkeologi
1 Paleoantropologi

4 Ekologi
2 Somatologi

5 Paleopatologi
KAJIAN ANTROPOBIOLOGI

8 Primatologi
6 Antropometri

Osteologi/ 9 Antropologi
7 Osteometri Forensik

10 Antropologi
Molekuler
TUJUAN

1. Mengkaji konsep, sejarah, objektif, cakupan kajian antropobiologi.


2. Mengetahui seluk-beluknya dalam ranah ilmu pengetahuan, teknologi dan bahkan seni.
3. Mengurai konsep tentang manusia, ciri-ciri fisik, biologis, dan psikologi manusia.
4. Menguraikan tentang konsep pertumbuhan dan perkembangan, faktor dan hukum pertumbuhan dan
perkembangan beserta penerapan dalam kehidupan manusia.
5. Membahas tentang peran “nature” dan “nurture”
6. Membahas konsep, gaya, dampak, dan strategi pengasuhan
7. Membahas konsep sel, bagian-bagian sel dan fungsi dan peran sel
8. Menguraikan tentang konsep bahwa tubuh manusia tersusun oleh jaringan-jaringan.
9. Membahas tentang anatomi manusia dalam hal organ dan sistem organ.
10. Menjelaskan tentang konsep, gagasan lahirnya, pengaruh evolusi dan teori evolusi
TUJUAN
11. Membahas perkembangan singkat ilmu genetika, gen, memahami DNA dan RNA, perbedaan, fungsi
serta sekilah tentang tes DNA, kromosom, pewarisan sifat/hereditas dan kelainan genetik.
12. Mengetahui perilaku manusia dalam hubungannya dengan ekologi
13. Menjelaskan tentang konsep dan prosedur antropometri.
14. Mengkaji antropologi forensik tentang konsep, sejarah singkat, aplikasi serta proses identifikasi
pada suatu mekanisme forensik.
15. Memahami neurosains tentang aktivitas manusia akibat mekanisme kerja otak
16. Memahami pengertian perilaku manusia serta faktor yang mempengaruhi perilaku tersebut.
17. Mengetahui peranan dan eksistensi ilmu biologi dalam kehidupan makhluk hidup
18. Membahas tentang pengaruh antropobiologi terhadap kehidupan manusia
20. Menjelaskan tentang konsep, gagasan lahirnya, pengaruh evolusi dan teori evolusi
Manfaat
1. Menambah khazanah ilmu pengetahuan
tentang antropobiologi (dimensi
biologis).
2. Referensi dalam upaya memperkaya
wawasan dan keilmuan terkait kehidupan
manusia.
3. Sarana untuk menjadi masukan bagi
penulis untuk pengembangan ilmu dan
pengetahuan.
4. Upaya penyebarluasan ilmu dan
pengetahuan tentang keadaan biologis
manusia.
5. Media pengembangan ilmu pengetahuan
bagi penulis
THANKS!
DO YOU HAVE ANY QUESTIONS?
youremail@freepik.com
+91 620 421 838
yourwebsite.com

CREDITS: This presentation template was


created by Slidesgo, and includes icons by
Flaticon and infographics & images by Freepik

Please keep this slide for attribution

Anda mungkin juga menyukai