Anda di halaman 1dari 18

RANCANGAN AKTUALISASI

OPTIMALISASI WAKTU TUNGGU


PELAYANAN OBAT RACIKAN PUYER
DI UPTD PUSKESMAS MARACANG
KABUPATEN PURWAKARTA
Disusun oleh :
Aslam Firdaus,S.Farm.,Apt
NIP. 198908042022031003
Ahli Pertama – Apoteker
UPTD Puskesmas Maracang
Peserta Latsar CPNS Gol . III Angkatan IX Kabupaten Purwakarta
LATAR BELAKANG

Puskesmas Maracang beserta


perangkat dan jaringannya
Aparatur Sipil Negara (ASN) merupakan penggerak dan
adalah profesi bagi pegawai pendorong yang berperan
negeri dan pegawai pemerintah sebagai katalisator dan agent of
dengan perjanjian kerja yang change untuk terjadinya
bekerja pada instansi perubahan dalam rangka
pemerintah. menuju puskesmas perkotaan
yang sehat, mandiri dan
berkualitas dalam pelayanan.
KONDISI
SEKARANG
1. Penulisan resep
melebihi dari yang
ditetapkan
KONDISI
SEKARANG
2. Pelayanan racikan
puyer yang memakan
waktu lama.
KONDISI
SEKARANG

3. Permintaan obat dari


sub unit yang masih
kurang teratur.
ISU YANG DIANGKAT MENGGUNAKAN
METODE USG
GAGASAN PEMECAHAN ISU
YANG DIANGKAT
“Optimalisasi waktu tunggu pelayanan
obat racikan puyer di UPTD Puskesmas
Maracang Kabupaten Purwakarta”
TUJUAN UMUM
• Diharapkan peserta pelatihan dasar CPNS
mampu memahami dan mengimplementasikan
niai-nilai dasar profesi ASN (BerAKHLAK).

TUJUAN KHUSUS
• Optimalnya waktu tunggu pelayanan obat
racikan puyer.
• Dapat mengurangi penumpukan pasien di ruang
tunggu obat.
MANFAAT AKTUALISASI

BAGI PERSERTA LATSAR


• Mampu mengimplementasikan nilai-nilai dasar
ASN di lingkungan kerja.
BAGI UPTD PUSKESMAS MARACANG
• Mampu memberikan kontribusi untuk melakukan
perbaikan pelayanan kearah yang lebih baik.
• Mampu mengoptimalkan pelayanan resep
racikan puyer bagi pasien.
KEGIATAN YANG DILAKUKAN

1. Melakukan pengumpilan data waktu pelayanan farmasi


untuk resep puyer selama tiga bulan terakhir.

2. Melakukan penggantian jenis kertas puyer.

3. Melakukan peracikan obat dengan jenis kertas


puyer yang baru.

4. Mencatat waktu peracikan obat puyer.

5. Evaluasi waktu pelayanan farmasi untuk racikan puyer.


1. Melakukan pengumpilan data waktu
pelayanan farmasi untuk resep puyer
selama tiga bulan terakhir
a. Mengumpulkan lembar resep racikan
puyer selama tiga bulan terakhir.
b. Mencatat waktu pelayanan resep racikan
puyer.
c. Menghitung rata-rata waktu pelayanan
resep obat racikan puyer yang sudah
dicatat
2. Melakukan penggantian jenis
kertas puyer
a. Melakukan konsultasi dengan kepala
Puskesmas dan bendahara terkait pengajuan
penggantian kertas puyer.
b. Mencatat arahan dan bimbingan sebagai
hasil konsultasi rencana kegiatan yang akan
diaktuualisasikan.
c. Melakukan penggantian jenis kertas puyer
3. Melakukan peracika obat dengan
jenis kertas puyer yang baru
a. Melakukan pelayanan di ruang obat.
b. Menerima resep racikan puyer dari pasien dan
mencatat waktu diterima di kertas resep.
c. Mempersiapkan obat dan kelengkapan untuk
peracikan puyer (kertas puyer, plastic dan etiketnya).
d. Melakukan penyerahan dan informasi obat ke
pasien.
e. Mencatat waktu akhir resep diberikan kepada pasien
4. Mencatat waktu peracika obat
dengan jenis kertas puyer baru
a. Mengumpulkan resep racikan yang
diterima oleh bagian farmasi.
b. Mencatat waktu peracikan obat racikan
dengan kertas puyer yang baru.
c. menghitung rata-rata lama waktu
pelayanan obat racikan puyer dengan
kertas puyer yang baru.
5. Evaluasi waktu pelayanan
farmasi pada resep racikan puyer

a. Membuat hasil evaluasi dalam


bentuk laporan.
b. Mengumpulkan hasil evaluasi.
JADWAL KEGIATAN AKTUALISASI HABITUASI
PENUTUP

Rancangan Kegiatan Waktu Kegiatan


Aktualisasi Optimalisasi Waktu • 6 Agustus 2022 s/d 11
• Mampu Tunggu Pelayanan September 2022
mengimplementasikan Obat Racikan
Nilai Dasar ASN Puyer Di UPTD
Puskesmas
Maracang
• 5 kegiatan
TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai