Anda di halaman 1dari 19

VI.

Bagan Balok dan Jaringan Kerja

VI.1. Bagan Balok

A. Menyusun Bagan Balok

Sumbu Y (vertikal/tegak lurus), paket kerja dan dilukis


sebagai balok
Sumbu X (horizontal/mendatar), satuan waktu ,
misalnya hari, minggu, atau bulan.

B. Format yang lazim dipakai

Format berisi keterangan :


 Pemilik proyek
 Lokasi
 Nomor kontrak
 Tanggal pembaharuan
 Keterangan kegiatan atau pekerjaan
• Kurun waktu kegiatan
• Sumber daya
• Node i dan j
• Garis laporan

1
C. Contoh Bagan Balok

bagan balok.pptx

D. Milestone dan Jadwal Induk

Milestones atau Tonggak Kemajuan (TK) adalah event


yang mempunyai fungsi kunci untuk melihat pencapaian
keberhasilan proyek dari segi jadwal

TK menandai waktu mulai atau akhir dari suatu kegiatan


penting, yang bila terlambat akan mempunyai dampak
negatif yang cukup besar

Keunggulan bagan balok

• Mudah dibuat dan dipahami


• Bermanfaat sebagai alat perencanaan dan komunkasi

2
C. Contoh Bagan Balok

Tabel. Perkiraan dan kenyataan waktu yang


diperlukanbuntuk masing-masing kegiatan

Waktu yang diperlukan


Simbol Kegiatan
Kenyataan
Rencana (hari)
(hari)

Membuat spesifikasi
a 4 4
dan disain engineering

Membeli material untuk


b 3 3
pondasi

Membeli material
c 5 8
bangunan

d Membuat pondasi 6 Belum tahu

Pabrikasi rangka
e 8 Belum tahu
bangunan

f Mendirikan bagunan 5 Belum tahu


Jenis
kegiatan

Tanggal
a
pelaporan

0 2 4 6 8 10 12 14 16 18 20 22 24 26

Kurun waktu (hari)


Kenyataan
Rencana

Gambar. Contoh penyajian perencanaan proyek


dengan metode bahan balok
Kelemahan bagan balok

 Tidak menunjukkan secara spesifik hubungan


ketergantungan antar kegiatan, sehingga sulit
mengetahui dampak yang diakibatkan oleh
keterlambatan satu kegiatan pada jadwal keseluruhan
proyek

 Sukar mengadakan updateing, karena umumnya


harus dilakukan dengan membuat bagan balok baru

 Untuk proyek ukuran sedang, besar dan komplek


yang mempunyai banyak keterkaitan antar kegiatan
menjadi sukar untuk disajikan secara sistematis

5
VI.2. Jaringan Kerja

Penyempurnaan bagan balok , karena dapat menyajikan :


 Berapa lama perkiraan kurun waktu penyelesaian
proyek.
 Kegiatan yang bersifat kritis yang berhubungan dengan
penyelesaian proyek
 Bila terjadi keterlambatan dalam pelaksanaan kegiatan
tertentu, bagaimana pengaruhnya pada sasaran jadwal
penyelesaian proyek secara menyeluruh

Kegunaan jaringan kerja :


 Menyusun urutan kegiatan proyek yang memiliki
sejumlah besar komponen dengan hubungan
ketergantungan yang kompleks
 Membuat perkiraan jadwal proyek yang paling
ekonomis
 Mengusahakan fluktuasi minimal penggunaan sumber
daya

Analisis jaringan kerja


 Metode Jalur Kritis (Critical Part Method – CPM)
 Teknik Evaluasi dan Review (Project Evaluation and
Review Technique – PERT)
 Metode Preseden Diagram (Preceden Diagram
Method – PDM)

6
Identifikasi lingkup proyek, dan
menguraikannya menjadi komponen-
komponen kegiatan

Menyusun komponen-komponen kegiatan


sesuai logika ketergantungan menjadi
jaringan kerja

Memberikan perkiraan kurun


waktu masing-masing kegiatan

Identifikasi jalur kritis, float dan


kurun waktu penyelesaian proyek

Meningkatkan daya guna dan hasil guna


pemakaian sumber daya

Gambar . Ringkasan langkah-langkah dalam


menyusun jaringan kerja

7
Terminologi dan Kaidah Dasar

 Kegiatan komponen proyek dan hubungan


ketergantungan antar kegiatan :
1. Kegiatan pada anak panah atau activity on arrow
(AOA), contoh CPM dan PERT
Kegiatan digambarkan sebagai anak panah yang
menghubungkan dua lingkaran yang mewakili dua
peristiwa
2. Kegiatan ditulis di dalam kotak atau lingkaran atau
activity on node (AON), Contoh PDM

 Sifat kegiatan :
• Memerlukan waktu dan sumber daya
• Waktu mulai dan berakhir dapat diukur/diberi tanda
• Dapat berdiri sendiri atau dikelompokkan menjadi
paket kerja atau SRK (Struktur Rincian lingkup Kerja)

 Peristiwa atau kejadian (event) dan milistote adalah


suatu titik waktu, dimana kegiatan sebelumnya sudah
selesai dan kegiatan sesudah itu dapat dimulai

 Node i berada di ekor dan node j berada di kepala

 Dummy adalah anak panah yang hanya menjelaskan


hubungan ketergantungan antara dua kegiatan , tidak
memerlukan sumber daya dan tidak membutuhkan
waktu

8
Menggambar Jaringan Kerja

 Lukiskan anak panah dengan garis penuh dari kiri ke


kanan dan garis putus untuk dummy

 Dalam menggambarkan anak panah, usahakan


adanya bagian yang mendatar untuk tempat
keterangan kegiatan dan kurun waktu

 Keterangan kegiatan ditulis di atas anak panah,


sedangkan kurun waktu di bawahnya

 Hindarkan sejauh mungkin garis yang saling


menyilang

9
a. Hubungan peristiwa dan kegiatan pada AOA

Peristiwa (node/event) Peristiwa (node/event)


terhadulu berkutnya
Kegiatan
i j
Kurun waktu (D)

b. Hubungan antar kegiatan pada AON

Kegiatan A Garis Kegiatan B


penghubung

c. Kegiatan B mulai setelah A selesai

A B

d. Kegiatan B dan C dapat dimulai setelah A selesai


(kegiatann memencar)

B
A

10
e. Kegiatan C dan D dapat dimulai setelah kegiatan A
dan B selesai

A C

B D

f. Kegiatan A dan B harus selesai sebelum C dimulai.


Sedangkan D dapat dimulai segera setelah B selesai
dan tidak tergantung A

A C

dummy

B D

Hubungan ketergantungan dengan memakai dummy

Contoh. Pembuatan jaringan kerja

Jaringan kerja.pptx

11
Tabel. Komponen kegiatan proyek pengadaan
generator listrik
Kegiata
n Kegiatan yang
Keterangan
mendahului
i j

1 2 Membuat spesifikasi dan disain -

2 3 Pabrikasi generator 1–2

2 4 Membeli material pondasi 1–2

2 5 Merekrut operator 1–2

3 6 Uji coba 2–3

4 7 Membuat pondasi 2–4

5 7 Melatih operator dan mekanik 2–5

6 7 Transportasi generator ke lokasi 3–6


proyek
7 8 Memasang dan Start-up generator 4–7,5–7,
6-7
Material Membuat
4
pondasi pondasi

Spesifikasi Merekrut Operator Melatih Operator Memasang


1 dan disain 2 5 7 Start -up 8

Pabrikasi Uji coba


Gen-set 3 6

Gambar. Jaringan kerja proyek pengadaan generator


listrik ( data berdasarkan tabel di atas)
A. Menyusun Urutan Kegiatan

Pertanyaan yang membantu untuk menyusun kegiatan :

 Kegiatan apa yang dimulai terlebih dahulu


 Mana kegiatan berikutnya yang akan dikerjakan
 Adakah kegiatan yang dapat berlangsung sejajar
 Perlukah mulainya kegiatan tertentu menunggu yang
lain

Tabel. Komponen kegiatan proyek pengadaan generator listrik

Kegiatan Kegiatan yang


Keterangan
i j mendahului
1 2 Membuat gambar desain -
2 3 Membeli material 1–2
2 4 Menyiapkan lahan 1–2
3 5 Pabrikasi (tiang dan atap) 2–3
4 5 Membuat pondasi 2–4
5 6 Mendirikan bangunan 3 – 5 dan 4 – 5

14
3

1 2 5 6

Gambar. Jaringan kerja proyek yang mempunyai komponen


kegiatan seperti Tabel di atas

B. Kurun Waktu Kegiatan

Jam-orang untuk
Kurun waktu = menyelesaikan pekerjaan
Jumlah tenaga kerja

kurun waktu.pptx

15
3

1 (2) 2 5 (3) 6

Gambar. Jaringan kerja proyek dengan


angka kurun waktu di bawah
anak panah
3
(5) (6)

(2) (3)
1 2 5 6

4
(3) (4)

0 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16

Gambar. Jaringan kerja berskala


waktu
Soal 1:

Buatlah jaringan kerja proyek mempersiapkan industri


rumah tangga “kripik pisang” yang terdiri atas pekerjaan
berikut :

Kegiatan Lama Kegiatan


i j Keterangan Waktu yang
(hari) mendahului
Menyiapkan desain
6
industri
Menyiapkan ruangan 4
Membeli peralatan 3
Merekrut tenaga kerja 4
Mendisain kemasan 1
Memasang peralatan 2
Melatih tenaga kerja 2
Memesan kemasan 7
Uji coba operasi 1

18
Soal 2:

Untuk menyelesaikan Tugas Akhir (TA = KP, Skripsi+seminar)


sampai menjelang sidang sarjana (1 hari)
a. Buat rincian kegiatannya
b. Buat jaringan kerja :

Kegiatan Lama Kegiatan


i j Keterangan Waktu yang
(hari) mendahului

Sidang sarjana 1

19

Anda mungkin juga menyukai