Anda di halaman 1dari 2

TUGAS PSIKOSOSIAL DAN BUDAYA DALAM KEPERAWATAN

DOSEN PEMBIMBING: BERNITA M. kes

Disusun oleh

1.Olymawati hulu(2114401006)

2.agustina hulu(2114401012)

PRODI D-III KEPERAWATAN

UNIVERSITAS IMELDA MEDAN

Jl. Bilal Ujung, Pulo Brayan Darat I, Kec. Medan Tim., Kota Medan, Sumatera
Utara 2022

TAHUN AJARAN

2021/2022
Soal:

1.Membuat 2 contoh sumber-sumber stress pada setiap individu dalam kelompok dan
rancanglah solusi yang kamu buat dalam menyelesaikannnya

Jawaban:

1.Sumber stres dari pikiran. Otak kita selalu menginterpretasikan perubahan yang kompleks
terhadap tubuh, lingkungan, dan kita harus mengetahui kapan saat yang tepat untuk
memberikan respon terhadap sumber pemicu mucnulnya stres. Dan juga bagaimana kita
dapat memberi labelisasi dan menginterpretasikan apa yang sedang kita hadapi dan apa yang
akan kita hadapi di masa yang akan dating dapat membuat kita mengalami stres ataupun kita
juga dapat merasa rileks. Misalnya saja seperti menginterpretasikan kedatangan atasan ke
meja kerja anda, karena anda merasa melakukan kesalahan dalampekerjaan yang diberikan
kepada anda maka akan dapat memunculkan respon cemas, takut, dan tegang. Namun, jika
anda mengiterpretasikannya sebagai suatu hal yang biasa-biasa saja, maka respon stres
sendiri tidak akan muncul.

2. Stressor sosial, contohnya seperti tuntutan akan waktu dan tuntutan untuk memberikan
perhatian penuh terhadap sesuatu hal, wawancara dalam pekerjaan, dan menentukan sebuah
prioritas yang akan dilakukan terlebih dahulu dalam pekerjaan, presentasi pekerjaan, konflik
personal, permasalahan keuangan dan kehilangan/ kematian seseorang yang kita cintai dan
sayangi.

Anda mungkin juga menyukai