Anda di halaman 1dari 4

BERMANFAAT konsumen.

Kebetulan, orderan yang masuk


BAGI SESAMA pada hari itu membludak karena persiapan
buka puasa bersama. Meskipun begitu kami
Oleh : Jesselyn Manuela/XI IPS 2/15
mengerjakan nya dengan santai dan tetap
Pada liburan kali ini, saya memperoleh rileks. Setelah itu, saya membantu
sebuah pengalaman baru yang sangat mempersiapkan orderan nasi bakar. Disini
berkesan dan unik. Biasanya saat liburan,saya saya diajarkan banyak hal, salah satunya
hanya berdiam diri dirumah, menonton film bagaimana cara membungkus nasi bakar yang
dan tidak melakukan apapun yang berat, tapi tepat dan cara mengemas nasi bakar dengan
kali ini saya mendapat kesempatan untuk aman. Pertama-tama saya menggulung nasi
menjalankan program CSP (Community bakar dengan daun pisang, lalu saya rapatkan
Social Project) yang diadakan oleh sekolah dengan menggunakan tusuk gigi. Setelah itu
SMAK PENABUR KT. Kegiatan ini saya menyalakan panggangan, dan bersiap
berlangsung selama 5 hari dimulai dari untuk memanggang nasi yang telah di gulung.
tanggal 11 April 2022 - 15 April 2022, siswa Tante Amel mengajari saya untuk melihat
diwajibkan untuk melakukan kegiatan sosial tanda-tanda nasi bakar yang sudah matang
berdurasi 3 jam selama 5 hari berturut-turut. dan bagaimana cara memanggang nasi bakar.
Percobaan pertama saya memanggang nasi
Untuk CSP kali ini saya memutuskan untuk bakar kurang berhasil, dua sisi nya gosong
membantu teman mama saya yang memiliki sehingga kami harus menggantinya dengan
usaha di bidang kuliner. Mama saya memiliki daun pisang yang baru. Awalnya saya merasa
hubungan yang baik dengan teman semasa sangat bersalah kepada Tante Amel juga Om
kuliah, saya memanggilnya Tante Amel dan Anto. Tetapi mereka malah menyemangati
Om Anto. Mereka memiliki usaha di bidang saya dan menyuruh saya untuk terus mencoba
fnb, sejak tahun 2016 mereka sudah sampai berhasil, pada percobaan kedua dan
menggeluti bidang tersebut. Produk yang seterusnya, hasil panggangan saya semakin
dijual adalah nasi bakar, kebetulan saat itu bagus. Kini saya sudah bisa memanggang nasi
Tante Amel dan Om Anto sedang ada banyak bakar dengan baik.
pesanan dan membutuhkan orang untuk
membantu mereka menyiapkan pesanan. Jadi
saya menawarkan diri untuk membantu
mereka menyiapkan orderan. Sebelum
memulai pekerjaan, tentunya saya membawa
botol minum milik saya sendiri,
menggunakan masker, dan membawa hand
sanitizer. Meskipun berpergian, saya juga
tetap mematuhi protokol kesehatan yang ada.
Saya memulai CSP hari pertama pada jam
09.00 sampai pukul 11.15, kedatangan saya
disambut dengan baik oleh mereka, kegiatan Setelah nasi bakar sudah selesai dipanggang,
pertama yang saya lakukan adalah saya mulai bersiap-siap untuk mengemas nasi
memisahkan daun kemangi dengan batang bakar yang nantinya akan di pick-up oleh ojek
nya. Daun kemangi akan digunakan sebagai online. Akhirnya semua orderan telah selesai,
topping nasi bakar. Saya memisahkan daun saya diajak untuk makan siang bersama dan
kemangi dan merapikan serta menaruhnya ke kami berbincang-bincang hangat perihal
tempat terpisah. Selanjutnya, saya ditugaskan sekolah, karir, dan kehidupan. Tante Amel
untuk menempelkan sticker ke 100 kotak nasi juga meminta saya untuk menjadi hand model
bakar yang nantinya akan dikirim ke rumah untuk @nasibakar58. Disini saya bertugas
untuk men-unboxing paket hampers yang aturan Sin, Cos, Tan, berikut dengan contoh
nantinya akan diunggah ke instagram reels soalnya. Tutor matematika kali ini berjalan
@nasibakar58. Pada hari pertama CSP, saya dengan lancar, Cinta dapat mengerti materi yang
merasa sangat senang karena dapat membantu sedang dibahas, ia juga bisa mengerjakan soal-
soal latihan dengan baik.
Tante Amel dan Om anto untuk menyiapkan
orderan.
Pada hari ke dua CSP, saya mengajari anak
teman mama saya yang bernama Cinta. Disini
saya mengajarinya bagaimana cara memasak
makanan mulai dari cemilan hingga ke menu
utama, saya juga mengajarkan pelajaran sekolah
seperti matematika,dll. Kami memutuskan untuk
memasak hidangan asal Jepang yaitu Omurice.
Omurice merupakan nasi putih yang digoreng
bersama saus tomat dan dibungkus oleh telur Pada hari ketiga, kami bertemu lewat zoom
goreng omelet. Namanya berasal dari kata omelet meeting. Menu hari kedua adalah sosis mie dan
dan rice, di atas omurice biasanya disiram sedikit brownies coklat keju. Pertama, Saya dan Cinta
saus tomat. Pertama kami menyiapkan bahan- membuat sosis mie terlebih dahulu. Kami
bahan, seperti sosis, nasi, daging ayam, garam, menyiapkan bahan-bahan yang dibutuhkan seperti
MSG, kecap asin, susu UHT, bawang putih, 1 bungkus mie instan, 4 sosis ayam, 8 buah tusuk
bawang merah, lada, dan merica. Setelah itu kami sate, 250 mil minyak, 1 telur, garam, dan MSG.
mengiris bawang dan menumisnya sampai Setelah itu kami merebus mie instan selama 2
berwarna kecoklatan, jika sudah berwarna menit dan ditiriskan. Lalu kami memotong 4 sosis
kecoklatan masukan nasi dan daging ayam lalu menjadi 2 bagian, potong ujung sosis untuk
aduk rata, lalu kami menambahkan garam, kecap mengaitkan mie yang sudah direbus, lilit sosis
asin, lada, merica dan MSG, setelah semua bumbu dengan mie, campurkan telur dengan bumbu mie
tercampur rata di nasi goreng, kami menyiapkan instan dan celupkan sosis yang sudah kita lilit
piring tempat menaruh nasi goreng. Selanjutnya dengan mie. Selanjutnya, masukan minyak ke
kami membuat telur omelet, disinilah bagian yang wajan dan panaskan dengan api sedang. Celupkan
paling menegangkan. Untuk membuat telur sosis gulung kedalam wajan yang berisi minyak,
omelet, kita harus ekstra hati-hati supaya adonan dan goreng hingga berwarna kecoklatan. Tiriskan,
telur tidak mudah pecah. Pertama-tama saya dan sosis mie siap dihidangkan bersama dengan
menginstruksikan Cinta untuk memecahkan 2 mayones dan saos sambal. Selanjutnya kami
telur kedalam piring serta menambahkan 150 ml memutuskan untuk membuat brownies coklat keju
susu UHT cair, lalu kocok secara perlahan agar sebagai cemilan siang hari. Seperti biasa kami
tidak keluar busa dari adonan telur. Masukkan menyiapkan alat dan bahan terlebih dahulu seperti
minyak kelapa sebanyak satu sendok makan, dua butir telur, keju, pemarut keju, chocochip,
dengan menggunakan api sedang, tuang adonan mentega 300 gram yang telah dilelehkan,
telur hingga merata ke seluruh permukaan wajan. blueband, loyang berukuran 15 × 10, satu blok
Setelah telur sudah mulai berwarna kecoklatan, coklat batangan sejumput garam, coklat bubuk,
angkat dan sajikan diatas piring, lalu tambahkan ekstrak vanilla, susu UHT 200 ml, tepung terigu,
saus tomat dan hias sesuai selera, omurice telah dan wisman. Setelah itu kami mulai membuat
siap dihidangkan. Walaupun menggunakan media browniesnya, pertama kami mengoleskan
Zoom, kegiatan tutor memasak kami sangat margarin di seluruh permukaan loyang dengan
menyenangkan karena banyak sekali ilmu-ilmu merata, lalu masukan 1 sendok makan tepung
baru yang bisa didapat, Contohnya : peran susu terigu ke dalam loyang dan ayak sampai seluruh
dalam pembuatan telur di Omurice sangat penting permukaan loyang terselimuti dengan tepung.
karena dapat membuat telurnya menjadi tidak Kami memasukan coklat blok ke dalam panci
lengket di wajan. Setelah itu kami memutuskan yang berisi margarin yang telah dilelehkan,
untuk belajar pelajaran matematika, kami tambahkan sejumput garam lalu aduk sampai
membahas materi turunan (Sin, Cos, Tan). Saya merata dan dinginkan. Masukkan tepung terigu
mengajarkan Cinta dasar-dasar trigonometri, dan satu telur ke dalam adonan, aduk hingga
merata. Setelah itu kami memasukan adonan rapat saya berencana untuk menanyakan istilah
kedalam loyang yang sudah diolesi margarin, tersebut kepada tante saya. Sembari mengikuti
kami menambahkan topping chocochip dan keju rapat, saya juga mencatat poin-poin penting dan
parut diatasnya. Panggang dalam oven pada suhu membuat notulen rapat. Setelah selesai rapat saya
180 derajat selama 45 menit, sembari menunggu bergegas menyerahkan catatan yang sudah saya
brownies nya matang, kami bercerita tentang buat ke tante saya, juga menanyakan beberapa
banyak hal, seperti perbedaan sistem pendidikan istilah bisnis yang saya tidak mengerti. Contohnya
di daerah desa dan kota. Saya dan Cinta juga seperti LCS, tante saya dengan sabar menjelaskan
bertukar resep masakan rumahan seperti oseng kepada saya apa itu LCS. Beliau juga memberikan
balado dan tumis kangkung. Tak terasa 45 menit contoh simple agar saya lebih mudah memahami
pun berlalu, dengan hati-hati kami mengeluarkan apa itu LCS.
brownies dari dalam oven dan didiamkan selama
Selanjutnya saya diajarkan untuk menginput data
10 menit. Setelah 10 menit kami berusaha untuk
dalam Microsoft Excel, membuat undangan bisnis
memindahkan brownies ke piring. Secara
formal, dan presentasi bisnis. Awalnya saya
perlahan kami berhasil mengeluarkan brownies
merasa gugup sekaligus senang karena ini
dari loyang ke piring, Setelah itu kami potong
merupakan hal baru bagi saya. Saya menyimak
brownies nya menjadi beberapa bagian dan
penjelasan tante saya dan menerapkan nya
mencicipinya. Saat mencicipi nya, kami berdua
langsung. Saya diminta untuk membuat undangan
sangat terkejut dengan hasilnya, ternyata rasa
bisnis formal, saya kaget karena saya langsung
brownies yang kami buat sangatlah enak, apalagi
diminta untuk membuat undangan bisnis yang
ketika dicampur dengan susu hangat. Saya dan
nantinya akan diperiksa oleh tante saya. Setelah
Cinta sangat senang akan hasil brownies buatan
membuat undangan bisnis, saya memberikan
kami, dan semakin bersemangat untuk mencoba
undangan tersebut kepada tante saya untuk di cek.
resep-resep baru.
Ternyata beberapa kalimat dari undangan tersebut
kurang pas, sehingga harus direvisi kembali. Saya
pun merevisi undangan bisnis tersebut, setelah
merasa cukup puas dengan hasilnya, tante saya
membagikan tips-tips penting untuk membuat
undangan bisnis formal. Saya juga diajari
bagaimana cara membuat presentasi bisnis, disini
saya menyadari bahwa presentasi bisnis berbeda
dengan presentasi pada umumnya. Saya juga
diedukasi mengenai tujuan dan perbedaan
presentasi bisnis dengan presentasi biasa. Saya
pulang dengan membawa ilmu baru.
Foto hasil brownis yang dibuat oleh Jesselyn dan
Cinta
Pada hari ke empat, berbeda dengan hari Pada hari ke lima saya bersama dengan teman-
sebelumnya. Saya memutuskan untuk membantu teman saya melakukan CSP di sekolah. Kebetulan
tante saya dalam urusan kantor. Jarak antara pada tanggal 19 April 2022, beberapa dari kami
rumah saya dengan rumah tante saya sekitar 3 km. ditugaskan untuk pergi ke yayasan KDM, disana
Dengan menggunakan sepeda, saya berangkat dari kami berencana untuk memberikan memberikan
rumah saya ke rumah tante saya. Sesampainya penghiburan dengan mengadakan kunjungan,
disana saya langsung diajak ke ruang kerja tante memberi bingkisan, makanan, dan
saya, disini tante saya menjelaskan tentang jadwal menyumbangkan apa yang kami punya kepada
kantornya hari itu. tante saya harus mengadiri teman-teman yang membutuhkan. Maka dari itu,
pertemuan online pada jam 10.00, saya ditugaskan kami diajak untuk menyumbangkan beberapa
untuk membuat notulen rapat. Selama 1 jam 30 mainan maupun buku yang masih layak pakai
menit saya mengikuti rapat kantor, banyak istilah- kepada teman-teman di KDM. Saya bersama
istilah bisnis yang saya awalnya tidak mengerti. dengan teman-teman membantu untuk
Saya memutuskan untuk mencatat istilah tersebut menyiapkan dan membungkus bingkisan serta
di kertas yang sudah saya bawa, setelah selesai barang-barang yang sudah terkumpul untuk
diserahkan kepada pihak KDM. Kami juga
membungkus hadiah yang akan diberikan saat
acara games nanti. Sungguh hari yang
menyenangkan!
Tak terasa lima hari berlalu begitu cepat, saya
mendapat banyak sekali pelajaran baru yang
belum pernah saya dapat sebelumnya, mulai dari
belajar untuk sabar, pantang menyerah, tekun, dan
disiplin untuk mempelajari hal baru. Memang
secara fisik cukup menguras tenaga namun
pengalaman dan rasa puas yang saya dapatkan
sebanding dengan rasa lelah nya. Saya juga
berterima kasih karena lewat program CSP ini,
saya bisa menambah ilmu perihal dunia kerja. Ini
adalah salah satu pengalaman yang mengubah
pandangan saya tentang dunia kerja, tentunya
kearah yang lebih baik. Oleh karena itu, saya
berharap jika ada kesempatan lagi, saya ingin
sekali membantu orang-orang yang membutuhkan
bantuan dan menjadi berkat bagi mereka.

Anda mungkin juga menyukai