Anda di halaman 1dari 1

PEMBELAJARAN MANDIRI 4

MATA PELAJARAN : IPA


JUDUL BAB 3 : SUHU, KALOR, PEMUAIAN
TOPIK PERTEMUAN 4 : KALOR
KELAS : VII

Petunjuk:
1. Baca dan pahami materi bagian B. Kalor mulai dari halaman 91 sampai dengan 94
yang ada di buku paket IPA.
2. Setelah membaca dan memahami materi dengan baik, silahkan menyalin catatan
tentang materi kalor di bawah ini pada buku tulis IPA masing-masing.
3. Setelah menulis, silahkan saling berdiskusi tentang materi ini. Bagi siswa yang sudah
paham, silahkan bantu temannya yang belum paham dengan memberikan
penjelasan kembali.
4. Buku tulis IPA tidak dikumpul, namun pada akhir semester baru akan dikumpulkan.
Jadi, semua siswa wajib membuat catatan hari ini.
5. Selama pembelajaran IPA, harap belajar dan bekerja dengan baik, serta tidak ribut di
kelas dan mengganggu kelas lain.

Catatan Kalor
 Kalor secara alamiah mengalir dari benda bersuhu lebih tinggi (panas) ke benda yang
bersuhu lebih rendah (dingin).
 Kalor tidak sama dengan suhu.
 Suhu adalah sifat suatu benda yang muncul setelah diberikan energi kalor.
 Kalor diukur dalam satuan kalori dengan satuan internasionalnya adalah Joule.
 Dalam kalor, ada istilah kalor jenis. Kalor jenis adalah jumlah energi panas yang
diperlukan oleh 1 kg bahan tertentu untuk menaikkan suhunya sebesar 1 Kelvin. Setiap
bahan atau zat memiliki kalor jenis yang berbeda.
 Cara menentukan besar kalor yang diperlukan untuk menaikkan suhu suatu zat adalah
sebagai berikut.

Q = m x c x ∆T ……………………………….. (a)
Jika menemukan pertanyaan yang
menanyakan massa benda (m), maka Keterangan:
rumus digunakan adalah dalam Q = Kalor atau perubahan energi panas (Joule atau J)
bentuk: m = massa benda (kg)
Q c = kalor jenis (J/kg)
m= c x ∆T ………….. (b) ∆ T = perubahan suhu zat, yang dapat dihitung
dengan rumus : ∆ T =¿ Takhir - Tawal
Jika menemukan pertanyaan yang
menanyakan kalor jenis zat (c), maka
rumus digunakan adalah dalam
bentuk:
Q
c= mx ∆T ………….. (c)

Anda mungkin juga menyukai