Anda di halaman 1dari 8

BAB II

STANDAR PROFESIONAL AKUNTAN PUBLIK DAN


KODE ETIK PROFESI AKUNTAN PUBLIK

Dosen : Rivan Wibowo SE.MAk


STANDAR UMUM PERTAMA BERBUNYI:

“AUDIT HARUS DILAKSANAKAN OLEH SEORANG ATAU LEBIH


YANG MEMILIKI KEALIHAN DAN PELATIHAN TEKNIS YANG
CUKUP SEBAGAI AUDITOR”
STANDAR UMUM KEDUA BERBUNYI:

“DALAM SEMUA HAL YANG BERHUBUNGAN DENGAN


PERIKATAN,INDEPENDENSI DALAM SIKAP MENTAL HARUS
DIPERTAHANKAN OLEH AUDITOR”
STANDAR UMUM KETIGA BERBUNYI:

“DALAM PELAKSANAAN AUDIT DAN PENYUSUNAN


LAPORANNYA,AUDITOR WAJIB MENGGUNAKAN KEMAHIRAN
PROFESIONALNYA DENGAN CERMAT DAN SAKSAMA”
STANDAR PEKERJAAN LAPANGAN
Standar pekerjaan lapangan pertama berbunyi:
“ pekerjaan harus direncanakan dengan sebaik-baiknya jika digunakan asisten harus disupervisi
dengan semestinya”

Standar pekerjaan lapangan kedua berbunyi:


“ pemahaman memadai atas pengendalian intern harus diperoleh untuk merencanakan audit dan
menentukan sifat,saat dan lingkup pengujian yang akan dilakukan”

Standar pekerjaan lapangan ketiga berbunyi:


“Bukti audit kompeten yang cukup harus diperoleh melalui inpeksi,pengamatan,pengajuan
pertanyaan,informasi sebagai dasar memadai untuk menyatakan pendapat atas laporan keuangan
yang audit”
PERNYATAAN ETIKA PROFESI
1. Pernyataan etika profesi Nomor 1 tentang INTEGRITAS,OBJEKTIVITAS,DAN INDEPENDENSI
2. Pernyataan etika profesi Nomor 2 tentang KECAKAPAN PREFESIONAL
3. Pernyataan etika profesi Nomor 3 tentang PENGUNGKAPAN INFORMASI RAHASIA KLIEN
4. Pernyataan etika profesi Nomor 4 tentang IKLAN BAGI KANTOR AKUNTAN PUBLIK
5. Pernyataan etika profesi Nomor 5 tentang KOMONIKASI ANTAR AKUNTAN PUBLIK
6. Pernyataan etika profesi Nomor 6 tentang PERPINDAHAN STAF/PARTNER DARI SATU KANTOR
AKUNTAN KE KANTOR AKUNTAN LAIN
PRINSIP ETIKA PROFESI TERDIRI ATAS 8 PRINSIP
YAITU :
Tanggung jawab profesi
Kepentingan umum atau publik
Integritas
Objektivitas
Kompetensi dan kehati-hatian profesional
Kerahasiaan
Perilaku profesional
Standar teknis
Terimakasih

Anda mungkin juga menyukai