Anda di halaman 1dari 15

PROPOSAL USAHA

COKELAT KACANG “Happy choka”

DISUSUN OLEH Kelompok 7 :


 EKO RAMADANA (07)
 ISSATIN NISAK (14)
 RANA DWI ARAFAH (25)
 SANDI FIRYANTO (28)
 YULIANA (35)

SMA NEGERI 1 KETAPANG


TAHUN AJARAN 2022 / 2023
PENGESAHAN PROPOSAL USAHA

1. Judul kegiatan : Proposal usaha cokelat kacang


2. Bidang kegiatan : prakarya dan kewirausahaan
3. Ketua pelaksana
a. Nama lengkap : ISSATIN NISAK
b. Nisn : 0043760199
c. Kelas : XII Mipa 3
d. Sekolah : SMA NEGERI 1 KETAPANG
e. Alamat dan no tel./hp : Jalan raya ketapang barat ,085226412175
f. Alamat email : issatinnisak09@gmail.com
4. Anggota pelaksana kegiatan/ penulis : 4 orang
5. Guru pembimbing
a. Nama lengkap dan gelar : AINUR RAFIKA, S.Pd.Gr
b. Nip : 199305122022212031
c. Alamat /no tel./hp : Jalan mutiara gang 1 no 13 sampang ,
082330251192
6. Biaya kegiatan total
a. Anggaran / modal : Rp. 38.000
7. Jangka waktu pelaksaan Sehari

Ketapang, 22 Agustus 2022


Guru Pembimbing Ketua Pelaksana

Ainur Rafika,S.pd.,Gr Issatin Nisak


Nip.199305122022212031 Nisn.0043760199

Kepala Sekolah

Moh. Sulaiman.S,Pd.M.Si
Nip.196508171989031018
DAFTAR ISI

PENGESAHAN PROPOSAL USAHA


DAFTAR ISI.............................................................................................................................. 3
ABSTRAK ................................................................................................................................. 4
BAB I ......................................................................................................................................... 5
PENDAHULUAN ..................................................................................................................... 5
1.1 Latar Belakang Masalah ................................................................................................... 5
1.2 Perumusan Masalah..................................................................................................... 5
1.3 Tujuan program ........................................................................................................... 5
1.4 Luaran yang di harapkan ............................................................................................. 6
1.5 Manfaat Program ......................................................................................................... 6
BAB II........................................................................................................................................ 7
GAMBARAN UMUM RENCANA USAHA ........................................................................... 7
2.1 Rencana Usaha ............................................................................................................. 7
2.2 Lokasi Usaha ................................................................................................................ 7
2.3 Strategi Pemasaran ....................................................................................................... 7
BAB III................................................................................................................................... 9
METODE PELAKSANAAN ................................................................................................. 9
3.2 Pembuatan Produk ........................................................................................................ 9
BAB IV .................................................................................................................................... 10
HASIL PRODUKSI DAN PEMASARAN BARANG........................................................... 10
2. ANALISIS SWOT ........................................................................................................ 10
BAB IV .................................................................................................................................... 11
PERHITUNGAN MODAL DAN HARGA JUAL .................................................................. 11
1. MODAL ........................................................................................................................ 11
2. Harga jual ...................................................................................................................... 11
3. Jadwal kegiatan………………………………………………………………….…....11
Desain Packaging/Kemasan ..................................................................................................... 12
DAFTAR PUSTAKA .............................................................................................................. 13
LAMPIRAN- LAMPIRAN…………………………………………………………………..14
ABSTRAK

“ Cokelat kacang “ merupakan jajanan alternatif yang terbuat dari cokelat olahan yang di
kemas dalam bentuk batangan dengan beraneka rasa. Cokelat ini memiliki jargon yaitu
HAPPY yang merupakan akronim dari “ Semangat Baru “ degan tujuan dapat memunculkan
semangat dalam berwirausaha. Proses pembuatan cokelat ini di lakukan secara handmade,
kemasan “ HAPPY CHOKA “ sangat mudah di ingat, motivasi selain keuntungan yang besar
adalah pengabdian masyarakat. “ HAPPY CHOKA “ memegang prinsip syariah dalam usaha.
Pemilik usaha ini akan mendapatkan keuntungan yang akan di bagi rata untuk para
anggotanya.
Kata – kata kunci : Cokelat kacang , handmade, syariah
BAB I
PENDAHULUAN

1.1 Latar Belakang Masalah


Bisnis cokelat rumahan merupakan salah satu peluang usaha yang sangat cocok
dilakukan oleh para pemula. Mengapa? Karena jika dibandingkan dengan bisnis lainnya,
cemilan cokelat cukup mudah dibuat dan juga dijual. Permintaan akan makanan manis ini
juga seakan tidak pernah sepi. Tidak heran, karena hampir semua kalangan baik tua, dewasa,
remaja bahkan anak-anak dapat menikmatinya. Makanya selain mudah dijalankan, usaha ini
pun berpotensi dapat meraup keuntungan yang besar. Apa lagi bila Anda bisa
mengkreasikannya agar lebih menarik, usaha rumahan ini bisa jadi penghasilan utama Anda
perbulannya.
Seiring dengan perkembangan zaman, saat ini terdapat inovasi baru tentang coklat
didunia bisnis, yaitu coklat kacang, peluang bisnis yang di dapatkan juga cukup menjanjikan,
terutama di daerah –daerah pedesaan, kota-kota kecil hingga kota-kota besar, mulai dari
kalangan bawah, menengah,hingga kalangan atas.

Dari uraian diatas, kami akan merintis usaha baru dibidang bisnis coklat dengan inovasi
baru, yaitu “ CHOKA “ (coklat kacang). Dengan dirintisnya inovasi baru ini diharapkan
dapat mencakup di daerah –daerah pedesaan, kota-kota kecil hingga kota-kota besar, mulai
dari kalangan bawah, menengah,hingga kalangan atas.

1.2 Perumusan Masalah


Berdasarkan uraian diatas dapat di rumuskan permasalahan, yaitu :
a. Bagaimana merintis usaha akanan ringan yng sehat dan bergizi.
b. Bagaimana membuat produk yang memiliki keunikan tersendiri
c. Bagaimana strategi memperoleh keuntungan yang berkelanjutan dalam usaha.

1.3 Tujuan program


Tujuan dalam pelaksaan program kewirausahaan ini adalah sebagai berikut :
a. Mengetahui bagaimana merintis usaha “ CHOKA “ ( Coklat kacang ) ini
sehingga teruji kesehatan dan gizinya
b. Mengetahui bagaimana membuat usaha produk coklat kacang ini memiliki
keunikan tersendiri.
c. Mengetahui bagaimana strategi memperoleh keuntungan yang
berkelanjutan dalam usaha produk “CHOKA ” ( Coklat Kacang )
1.4 Luaran yang di harapkan
Luaran yang di harapkan dari kewirausahaan adalah sebagai berikut :
a. Terciptanya produk coklat yang memiliki keunikan dan nilai gizi tinggi
b. Terciptanya produk terjangkau untuk semua kalangan masyarakat.

1.5 Manfaat Program


Manfaat usaha produk “ CHOKA “ ( coklat kacang ) ini dapat di maksudkan sebagai
berikut :
a. Sebagai jawaban atas permintaan pasar yang cukup besar
b. Sebagai pengembangan kreativitas usaha coklat yang telah ada
BAB II
GAMBARAN UMUM RENCANA USAHA

2.1 Rencana Usaha

Coklat banyak diminati oleh masyarakat Indonesia, terutama kalangan anak muda. Hal
ini dapat dijadikan peluang untuk mengembangkan usaha ini. Namun meski begitu menjual
suatu produk tidak bisa sembarangan, apalagi produk makanan. Selain harus terjaga kualitas
dan manfaatnya, suatu produk makanan juga harus memilik keunikan sendiri (Unique Selling
Point). Sehingga bisa membuat masyarakat tertarik untuk mencobanya.

Meninjau minat pasar akan makanan yang berlabel luar negeri saat ini cukup tinggi,
kami mencoba merintis usaha coklat dengan ide usaha yang unik dan sedikit berbeda dari
coklat kebanyakan. Produk coklat yang beredar di pasaran saat ini kebanyakan adalah coklat
batangan dengan berbagai rasa. Karena coklat batangan saat ini kebanyakan sudah cukup
membosankan, maka kami membuat sebuah inovasi baru yaitu coklat kacang dengan harga
tetap terjangkau namun tidak mengurangi rasa dan nilai gizinya.

Gambar 2.1 coklat kacang

2.2 Lokasi Usaha


Produksi coklat kacang ini akan dilakukan di dalam lingkungan sekolah , seperti di
kantin, selain di dalam lingkungan sekolah sma negeri 1 ketapang, pemasaran produksi juga
akan dilakukan di sekitar lingkungan sekolah . Objek yang dituju pada pemasaran produk ini
adalah siswa dan siswi dan guru di lingkungan sekitar sekolah sma negeri 1 ketapang..

2.3 Strategi Pemasaran

2.3.1 Jenis Produk yang Ditawarkan


Jenis produk yang akan ditawarkan disini ada 1 macam yaitu:

• coklat kacang

2.3.2 Promosi
Target utama konsumen pada produk ini adalah mahasiswa, karena dijual dengan
harga terjangkau dan dengan konsep yang menarik.
a. Word of mouth
Mempromosikan secara personal kepada kerabat terdekat, dengan menunjukkan
berbagai keunggulan produk, seperti kualitas produk, kualitas pelayanan, harga yang
murah dan promo-promo pre-event tertentu. Menurut penelitian yang dilakukan Onbee
Marketing Research, 89% konsumen Indonesia lebih mempercayai rekomendasi dari
teman dan keluarga pada saat memutuskan untuk membeli sebuah produk.
b. Strategic Location
Penjualan produk rolading ini akan dilakukan mulai dari lingkungan terdekat, seperti di
sekitar lingkungan sma negeri 1 ketapang dengan target pembeli adalah siswa si
masyarakat di sekitar sekolah tersebut. Selain itu penjualan juga dilakukan di pinggir-
pinggir jalan raya untuk memudahkan pemasaran. Selain itu juga bertujuan agar
masyarakat lebih mengenal produk choka ini.
BAB III
METODE PELAKSANAAN

3.1 Analisis Peluang Usaha

Gambaran peluang dari usaha “CHOKA ” (Coklat Kacang ) ini adalah coklat yang
terjangkau harganya namun memiliki nilai gizi yang tinggi dengan berbagai macam pilihan
rasa dan cocok untuk lidah orang Indonesia.

3.2 Pembuatan Produk

 Bahan – bahan yang di perlukan :

 250 gram coklat balok


 500 gram kacang tanah
 cup kertas
 springkel kue
 mika

 Alat alat yang di perlukan :

• pisau
• wadah
 langkah – langkah pembuatan coklat kacang

Langkah 1,mengsangrai kacang: Sangrai kacang tanah hingga matang.


Langkah 2,melelehkan coklat balok: melelehkan coklat balok dengan di tim.
Langkah 3, memasukkan kacang dalam coklat: Setelah coklat meleleh, masukkan
kacang yang sudah di sangrai, aduk rata.
Langkah 4, mencetak kue coklat kacang: menuangkan ke cup kertas secukupnya
selagi hangat,dan menaburkan springkel diatasnya. Tunggu dingin dan mengeras lalu
masukkan ke dalam mika
BAB IV
HASIL PRODUKSI DAN PEMASARAN BARANG

1. MARKETING MIX
Pemasaran adalah semua kegiatan usaha yang berkaitan dengan arus penyerahan
barang, jasa-jasa dari produsen ke konsumen.
Dengan demikian, pemasaran adalah hal terpenting dalam melakukan kegiatan
usaha demi tercapainya suatu tujuan. Jadi sebelum melakukan kegiatan pemasaran hal
yang perlu di perhatikan adalah tempat pemasaran produk dan siapa target dari
pemasaran tersebut
Sehubungan dengan produk yang kami buat yaitu ``COKELAT KACANG ``
pemasaran yang tepat untuk produk yang di produksi adalah daerah sekitar tempat
tinggal.

2. ANALISIS SWOT
a. Advantages ( kelebihan )
 Harga terjangkau oleh semua konsumen
 Cokelat kacang diolah tanpa bahan pengawet serta di proses secara higeis
b. Deficiency ( kekurangan )
 Produk hanya dapat bertahan dalam jangka waktu kurang lebih 2 bulan
 Proses produksi yang sedikit mengalami kesulitan karena perlu berhati- hati
agar produk tidak mudah retak
c. Opportunity ( peluang )
 Mendapatkan keuntungan besar
BAB IV
PERHITUNGAN MODAL DAN HARGA JUAL

1. MODAL
Dalam membuka usaha rempeyek kacang perlu adanya perhitungan biaya
bahan yang di keluarkan, sebagai berikut :

No Nama Bahan Jumlah Harga satuan Total


1 Cokelat balok 500 gram 30.000 15.000
2 Kacang tanah 500gram 7.000 7.000
3 Cup kertas 60 pcs 100 6000
4 Springkel kue 1 ons 5.000 5.000
5 mika 20 pcs 250 5.000
Jumlah modal yg di 38.000
keluarkan

2. Harga jual
Dengan modal Rp. 38.000 Saya bisa menghasilkan 20 bungkus cokelat kacang ,
maka di peroleh :
 Harga satu porsi = Rp. 3.000
 Total = Rp. 3.000 x 20
 Keuntungan = Rp. 60.000

3. Jadwal Kegiatan

Bulan
Keterangan Juli Agustus
1 2 3 4 1 2 3 4
Menetukan Produk
Menentukan merk
Pengadaan alat-alat
Pengadaan bahan
Koordinasi seluruh
bagian
Revisi
Pembuatan logo
Pengumpulan logo
Penyusunan draf
Penyusunan laporan
Pengumpulan proposal
Desain Sticker

Desain Packaging/Kemasan
DAFTAR PUSTAKA

https://goukm.id/pelatihan-kewirausahaan-persiapan-masa-pensiun/
LAMPIRAN – LAMPIRAN
Lampiran 1. Biodata Ketua, anggota, dan Guru Pembimbing
Biodata ketua
Nama lengkap : Issatin Nisak
Tempat, tanggal lahir : Sampang, 29 September 2004
Jenis kelamin : Perempuan
Nisn : 0043760199
Sekolah : Sma Negeri 1 Ketapang
Biodata anggota 1
Nama lengkap : Rana Dwi Arafah
Tempat, tanggal lahir : Sampang, 14 januari 2005
Jenis kelamin : Perempuan
Nisn : 0050558431
Sekolah : Sma Negeri 1 Ketapang

Biodata anggota 2
Nama lengkap : Sandi Firyanto
Tempat, tanggal lahir : Sampang, 10 Februari 2002
Jenis kelamin : Laki- laki
Nisn : 0028506757
Sekolah : Sma Negeri 1 Ketapang
Biodota anggota 3
Nama lengkap : Yuliana
Tempat, tanggal lahir : Sampang, 20 April 2004
Jenis kelamin : Perempuan
Nisn : 0040250263
Sekolah : Sma Negeri 1 Ketapang
Biodata anggota 4
Nama lengkap : Eko Ramadana
Tempat, tanggal lahir : Sampang, 21 November 2003
Jenis kelamin : Laki- laki
Nisn : 0033552452
Sekolah : Sma Negeri 1 Ketapang

Biodata Guru Pembimbing


Nama lengkap : Ainur Rafika,S.pd.,Gr
Guru mata pelajaran : PKWU ( prakarya kewirausahaan)

Guru Pembimbing

Ainur Rafika,S.pd.,Gr

Anda mungkin juga menyukai