Anda di halaman 1dari 1

PENGOLAHAN LAUK HEWANI

NO. DOKUMEN NO. REVISI HALAMAN


RUMAH SAKIT BEN MARI
MALANG 253/SPO/GIZ/2023 00 1/1

Ditetapkan
STANDAR Direktur,
PROSEDUR Tanggal Terbit
OPERASIONAL 02 Januari 2023
(SPO) dr. Iqbal Sayyidil Affan Purba, M.MRS
Suatu rangkaian kegiatan mengubah (memasak) bahan makanan
PENGERTIAN mentah menjadi makanan yang siap dimakan, berkualitas, dan
aman untuk dikonsumsi.
1. Meningkatkan dan mempertahankan warna, rasa, keempukan
TUJUAN dan penampilan makanan.
2. Mengurangi resiko kehilangan zat-zat gizi bahan makanan.
KEBIJAKAN Buku pedoman PGRS Depkes RI 2013
1. Melihat siklus menu dan standar resep yang ada.
2. Membuat kebutuhan akan daging, ayam, telur, dan ikan denga
n cara mengalikan porsi dengan jumlah pasien yang ada.
3. Pemasakan lauk hewani dipisah antara lauk untuk pasien tan
pa diet dengan pasien diet khusus seperti RG (rendah garam)
PROSEDUR
dan DM (diabetes mellittus).
4. Bahan makanan di thawing terlebih dahulu sebelum di masak.
5. Daging, ayam, telur dan ikan yang sudah dithawing kemudian
diolah berdasarkan standart resep.
6. Apabila sudah dalam keadaan matang, siap untuk diporsi.
UNIT TERKAIT Instalasi/Unit Gizi

Anda mungkin juga menyukai