Anda di halaman 1dari 9

PT NIDA GLOBAL

SELARAS

SUKUK MUDHARABAH

NIDA-SMD01

2022
YUK INVESTASI
BERJAMAAH

Setiap manusia memiliki potensi yang


berbeda-beda sesuai dengan tingkat
kelebihannya. Dan termasuk potensi itu adalah
harta. Jika hartanya mengendap untuk
kepentingan pribadi, nilainya tidak akan
maksimal.

Dengan sedekah, harta yang ada pada kita


akan semakin bermanfaat untuk orang lain.
Tapi selain sedekah, masih ada cara lain untuk
memaksimalkan fungsi harta ini. Yaitu dengan
bersama-sama menginvestasikan harta kita ke
orang lain untuk mengembangkan usaha
mereka.

Semoga dengan INVESTASI BERJAMAAH ini,


harta kita semakin berkah dan Allah ta’ala
berikan keberkahan juga untuk orang lain.

2
INFORMASI
PENAWARAN
SUKUK

3
INFORMASI PENAWARAN
UMUM SUKUK

Penerbit PT Nida Global Selaras

Kode Penerbit NIDA

Sukuk yang Ditawarkan Melalui Layanan


Jenis Efek Urun Dana 1 PT Nida Global Selaras
Tahun 2022.

Kode Efek NIDA-SMD01


Pengadaan Water Treatment Package
Nama Kampanye Pilot Waterflood Struktur Bentayan (BNT)
Field Ramba Zona 4 PT Pertamina EP

PO No. 105/IOS-PO-BNTY/VI/22, tanggal


Dasar Penerbitan 04 Oktober 2022 dari PT Integra Oilfield
Services.

Rp. 8.350.000.000,- (Delapan Miliar Tiga


Nilai Proyek
Ratus Lima Puluh Juta Rupiah)
Nilai Modal Rp. 7.000.000.000,- (Tujuh Miliar Rupiah)

Nilai Pendanaan Rp. 7.000.000.000,- (Tujuh Miliar Rupiah)

Minimum
Rp. 6.000.000.000,- (Enam Miliar Rupiah)
Pendanaan

Akad Mudharabah

Pemodal = 100% / Rp. 7.000.000.000,-


Syirkah
Penerbit = 0% / Rp. 0,-

Tenor 6 Bulan

Ekspektasi ROI Eq. 16,00% p.a

4
Pemodal = 41%
Penerbit = 59%

Nisbah Bagi Hasil*


Perhitungan pembagian Nisbah Bagi hasil
dari profit proyek setelah dikurangi
dengan PPn dan PPh
Modal:
Dibayarkan pada bulan ke-6 / pada saat
jatuh tempo sukuk.

Skema Imbal Hasil:


Pembayaran** Dibayarkan pada bulan ke-6 / pada saat
jatuh tempo sukuk.

Jadwal terdapat pada skema proyeksi


pembayaran.
1. Pemodal (Shahibul Maal)
2. PT Nida Global Selaras (Penerbit /
Mudharib)
Pihak Terlibat
3. SHAFIQ (Penyelenggara Layanan
Urun Dana)
4. KSEI dan Bank Kustodian
Minimum Investasi Rp. 1.000.000,-
Nilai Satuan Rp. 100.000,- / lembar
Masa Penawaran Maksimal 45 hari
Catatan: 
* Merupakan acuan nilai proyeksi, bukan kepastian imbal hasil.
Realisasi bagi hasil disesuaikan mengikuti realisasi profit
proyek sukuk dan imbal hasil tersebut diluar PPh final kupon
Sukuk sebesar 10%.
** Skema pengembalian modal dan / atau pembayaran bagi hasil
berdasarkan proyeksi penerimaan proyek. Pembayaran bagi
hasil dilakukan setelah kalkulasi final realisasi laba/rugi
proyek.

5
1. Pengikatan berupa fidusia notariil
senilai Rp. 8.350.000.000,- atas
piutang proyek yang timbul
berdasarkan PO No.
105/IOS-PO-BNTY/VI/22, tanggal
04 Oktober 2022.
2. Personal Guarantee dari Indradi
Agunan Tyas Permana selaku Direktur
Utama PT NIDA, Sigit Hadmono
selaku Direktur PT NIDA dan Denni
Rasyid selaku Komisaris PT NIDA.
3. Corporate Guarantee dari PT Integra
Oilfield Services.
4. Cek Mundur senilai sukuk yang
diterbitkan.

a. Akses inquiry rekening perusahaan


pada internet banking dan aplikasi
sejenis lainnya yang digunakan
sebagai rekening akhir atau
penyaluran dari rekening yang
digunakan untuk pembayaran
proyek yang menjadi dasar
Pengamanan penerbitan sukuk.
Pembayaran b. Akses inquiry rekening perusahaan
pemberi proyek (group usaha) pada
internet banking dan aplikasi sejenis
lainnya yang digunakan sebagai
rekening akhir atau penyaluran dari
rekening yang digunakan untuk
pembayaran proyek yang menjadi
dasar penerbitan sukuk.

Biaya Pembelian Bebas Biaya Pembelian

Biaya Handling Fee Bank Kustodian


Biaya Bank
0,15% p.a. dari dana yang diinvestasikan
Kustodian
(proporsional sesuai jangka waktu).

Perhitungan hari
Aktual/Aktual
imbal hasil

6
CARA INVESTASI
SUKUK DI
SHAFIQ

7
CARA INVESTASI
SUKUK DI SHAFIQ

Melakukan registrasi akun


di website SHAFIQ
(shafiq.id)

Memilih Penawaran Umum


Investasi / Efek yang
sedang berlangsung

Lakukan analisis terlebih


dahulu dengan membaca
prospektus setiap investasi
/ efek yang ditawarkan

Tentukan jumlah efek yang


ingin dimiliki dan lakukan
Rp
transfer sejumlah dana
sesuai dengan jumlah yang
kamu inginkan

Selesai Rp

8
JAZAKUMULLAHU
KHAIRAN
“THERE IS NOTHING HEAVIER IN THE
SCALES THAN GOOD CHARACTER”

— PROPHET MUHAMMAD ‫ﷺ‬

Klik untuk Investasi di SHAFIQ

Anda mungkin juga menyukai