Anda di halaman 1dari 1

STUDI LITERATUR : PENERAPAN PROJECT BASED LEARNING UNTUK MATERI

LARUTAN ELEKTROLIT DAN NON ELEKTROLIT TERHADAP KEMAMPUAN


BERPIKIR SISWA

Anisah Rachmawati
Prodi Pendidikan Kimia Jurusan Kimia
Fakultas MIPA Universitas Negeri Malang
anisah.rachmawati.2103316@students.um.ac.id

Abstrak : Pembelajaran kimia terdiri dari beberapa materi salah satunya larutan elektrolit
dan non elektrolit, materi ini memiliki konsep yang bersifat abstrak seperti peristiwa pelarutan,
ionisasi dan disosiasi larutan elektrolit serta hantaran listrik larutan. Konsep yang bersifat abstrak
dapat membuat siswa merasa kesulitan dalam memahami dan mempelajarinya. Tujuan penelitian
ini dilatarbelakangi oleh kurangnya kemampuan berpikir siswa dalam pemahaman konsep
larutan elektrolit dan non elektrolit. Jenis penelitian ini menggunakan metode studi literatur
dengan mengumpulkan beberapa jurnal yang berkaitan dengan penerapan project based learning
terhadap materi elektrolit dan non elektrolit. Data yang digunakan adalah data sekunder yaitu
jurnal ilmiah berupa artikel. Model pengumpulannya studi Pustaka. Motede yang digunakan
untuk pengkajian studi literatur. Hasil penelitian menunjukkan bahwa penerapan project based
learning dapat meningkatkan berpikir siswa dalam memahami materi larutan elektrolit dan non
elektrolit.

Kata kunci : Kemampuan berpikir, project based learning, larutan elektrolit dan non elektrolit.

Pendahuluan

Anda mungkin juga menyukai