Anda di halaman 1dari 1

NAMA : Anggea Selvitra

NIM : 2005126846

1. Identifikasi Masalah

Terdapat beberapa masalah yang diidentifikasi yaitu sebagai berikut:

1. Hasil belajar peserta didik khususnya pada pelajaran kimia tergolong rendah.
2. Pembelajaran kimia tidak menarik minat peserta didik.
3. Peserta didik merasa bosan dalam menerima pelajaran.
4. Guru selalu menggunakan metode ceramah.

2. Rumusan Masalah

1. Bagaimana model pembelajaran yang dapat meningkatkan hasil belajar peserta didik ?
2. Bagaimana media pembelajaran yang dapat menarik minat peserta didik ?
3. Bagaimana cara pengelolaan kelas yang dimiliki oleh guru sehingga peserta didik tidak merasa
bosan ?
4. Bagaimana metode yang dapat digunakan oleh guru yang sesuai dengan model pembelajaran ?

Anda mungkin juga menyukai