Anda di halaman 1dari 3

DIAGRAM LAMPU MOBIL 2 RELAY

PADA LAMPU MOBIL, RELAY MEMILIKI BEBERAPA FUNGSI:

1. fungsi untuk mengalirkan arus listrik bertegangan besar dengan sistem pengendalian arus listrik
kecil. Fugsi lainnya dengan menggunakan relay, lampu mobil akan lebih terang dan saklar
menjadi lebih awet.
2. Fungsi lain relay pada mobil dalah meminimalisir hambatan yang terjadi pada arus. Karena
arus listrik yang menghambat bisa membuat lampu mobil tidak bisa menyala dengan terang
dan bunyi klakson biasanya menjadi tidak nyaring.
3. Fungsi relay yang berikutnya adalah melindungi saklar.

PENYEBAB RELAY PANAS ATAU MELELEH:


1. Penyebab relay panas atau bahkan beresiko terbakar bisa disebabkan jika kamu banyak
menambahkan aksesoris kelistrikan lain di dalam mobil. Hati-hati ada penambahan beban
relay yang bisa membuat jumlah arus listrik menjadi kelebihan beban.
2. Pemasangan socket relay yang kendor atau tidak kencang juga bisa menjadi penyebab awal
dari masalah panas berlebih. Semua komponen kelistrikan di dalam sistem harus kencang
dan tidak boleh longgar.
3. Namun saat ada yang longgar, maka akan terjadi lonjakan aliran listrik. Efeknya adalah
kenaikan panas dari bagian tersebut. Hal ini akan merembet ke keseluruhan relay mapu
yang memanas.
4. Lainnya, yang bisa menyebabkan panas adalah kapasitas kabel relay terlalu besar.
Kapasitas relay yang terlalu besar akan menanggung beban listrik yang lebih besar. Begitu
pun sebaliknya jika kita menggunakan relay yang terlalu kecil.

Anda mungkin juga menyukai