Anda di halaman 1dari 1

TUGAS RESENSI BUKU

Nama: Nazhifah Meydyna Silva NIM: 40122087

Prodi :Ekonomi Syariah Dosen Pengampu: Muhammad Taufiq Abadi, M.M

Resensi buku FILSAFAT EKONOMI SYARIAH DI INDONESIA ( Menggali Akar


Ekonomi Syariah Dalam Bingkai Ke Indonesiaan ) yang ditulis oleh Dr. Kamaruddin Arsyad
dan ME Dr. Abdurrahman Misno BP, M.E.I. Cetakan 2021. Dengan ISBN: 978-602-328-382-8.

Dalam buku tersebut terbagi menjadi 10 Bab. Dimulai pada bab pertama yaitu pengertian dan
hakikat filsafat, filsafat adalah ilmu yang mempelajari mengenai bagaimana menjawab pertanyaan
yang bersifat kritis dan mendasar, khususnya terkait dengan pemikiran dan ilmu dari sesuatu.
Tujuannya adalah untuk mencari kebenaran hakikat yang diolah dengan nalar manusia. Jadi makna
filsafat dalam Islam, yaitu ilmu yang mengkaji mengenai Islam dengan kekuatan nalar manusia tanpa
mengesampingkan wahyu untuk mencapai kepada kebenaran yang sebanr-benarnya yaitu Allah
Ta’ala.

Pembahasan kedua tentang pengertian ilmu ekonomi, ilmu ekonomi adalah

Anda mungkin juga menyukai