Anda di halaman 1dari 1

TUGAS KESIMPULAN MATERI 1 BERNAFAS DENGAN NORMAL

Nama : Adillah Nurfatiyah

NIM : 202201001

Prodi : S1 Ilmu Keperawatan / Semester 1

Menurut virginia Henderson, bernafas dengan normal merupakan kebutuhan yang sangat
mendasar atau yang paling utama. Bernafas adalah salah satu aktivitas otomatis yang
dilakukan oleh tubuh, yang tujuannya untuk mendapatkan oksigen yang dibutuhkan tubuh
untuk tetap hidup. Oksigen digunakan setiap sel dalam tubuh manusia untuk melakukan
proses metabolisme. Pola pernafasan untuk orang dewasa dalam 1x permenit antara 22-24x
permenit. Sedangkan untuk bayi atau balita sekitar 24-25x per menit. Ada beberapa nafas
tidak normal seperti paparan asap rokok, kaget, kecelakaan, dan lain-lain.

Anda mungkin juga menyukai