Anda di halaman 1dari 2

kunyit, laos, salam, merica, cuka, cabe.

CONTOH MENU SEHARI sereh.


PEMILIHAN BAHAN MAKANAN
BAHAN DIANJURKAN DIHINDARI
MAKANAN
PAGI : NASI
TELUR DADAR SUMBER Beras dibubur/tim, Beras ketan, roti
KARBOHIDRAT kentang dipure, gandum, jagung,
SETUP BUNCIS
makaroni direbus, ubi, singkong, talas,
roti dipanggang, cake, dodol dan kue
biskuit, mie, bihun, berlemak tinggi dan
PUKUL 10.00 : PUDING MAIZENA tepung-tepungan. manis, peppermint,

SUMBER Daging sapi


spearmint
Daging, ikan, ayam
DIET LAMBUNG
PROTEIN empuk, hati, ikan, dan telur yang di
SIANG : NASI HEWANI ayam giling / goreng.
SEMUR DAGING GILING cincang, telur ayam
TAHU TIM di rebus, diceplok
SAYUR BENING air, didadar. Nama :.......................
PEPAYA SUMBER
PROTEIN
Tahu, tempe,
kacang hijau
Tahu, tempe
digoreng, kacang
Umur :............ tahun
NABATI direbus, ditim, di
tumis dan
tanah, kacang
merah dan kacang
TB/BB :............ cm/kg
PUKUL 16.00 : ROTI PANGGANG dihaluskan. tolo. Alamat :.......................
SAYURAN Sayuran rendah Sayuran mentah,
serat dan tidak berserat tinggi, dan
menimbulkan gas : bergas : daun
SORE : NASI
bayam, labu siam, singkong, kacang
IKAN PANGGANG wortel, labu panjang, kol, lobak,
TUMIS TEMPE kuning, tomat. sawi, asparagus.
SUP WORTEL + JAMUR BUAH-BUAHAN pepaya,pisang,jeruk buah tinggi serat
PISANG manis,pir dan dan bergas seperti
peach dalam jambu biji,
kaleng. nanas,apel,
kedondong, durian,
PUKUL 21.00 : BISKUIT nangka dan buah
SUSU SKIM yang dikeringkan.
LEMAK Margarin, mentega, Minyak untuk
minyak untuk menggoreng, santan
menumis. kental. “Makan Teratur”
Hindari makanan pedas, asam dan berbumbu
MINUMAN Sirup, teh Minuman bersoda, tajam yang dapat merangsang asam lambung
kopi, ice cream.
Coklat.
BUMBU Gula, garam, Bumbu yang INSTALASI GIZI
kencur, jahe, tajam : bawang,
4. Makanan dalam bentuk lunak dan
mudah dicerna, porsi kecil tapi sering
SIAPA YANG MEMERLUKAN DIET diberikan
STANDAR DIET LAMBUNG : 5. Hindari makanan tidak merangsang
lambung seperti asam, pedas, keras,
terlalu panas/dingin.
Energi :..........kkal Kh :...........g 1. Gastritis akut dan kronis 6. Rendah laktosa bila ada gejala
Protein :..........g Lemak :...........g 2. Gastroesofagial Reflux Diseases (GERD) intoleransi laktosa dan tidak dianjurkan
3. Disfagia. minum susu terlalu banyak.
PEMBAGIAN MAKANAN SEHARI 4. Ulkus peptikum dan pasca operasi lambung 7. Cara pengolahan makanan direbus,
5. Dyspepsia (mual, muntah, nyeri ulu hati, kukus, panggang dan tumis.
Berat (gr) URT* kembung, nafsu makan berkurang, dan rasa 8. Cairan cukup terutamabila ada muntah.
Pagi (06.00 – 08.00) cepat kenyang)
Nasi :........................ ...................... 9. Mempertahankan postur tegak selama
Telur :........................ ...................... dan setelah makan.
Tempe :........................ ...................... TUJUAN DIET : 10. Hindari berpakaian terlalu ketat
Sayuran :........................ ...................... 11. Hindari tidur setelah makan (makan
Pukul 10.00 1. Mengurangi factor yang menyebabkan minimal 2 jam sebelum tidur).
..................................................................................... tekanan meningkat dalam lambung. 12. Meninggikan posisi kepala setinggi 6 cm
................................................................................... 2. Mengurangi tekanan pada sfingter jika tidur.
Siang (12.00 – 13.00) bagian bawah esofagus. 13. Makan secara perlahan, porsi kecil dan
Nasi :........................ ..................... frekuensi sering.
3. Mengurangi keasaman material saat
Daging :......................... .....................
Tempe :......................... .....................
reflux untuk mencegah iritasi pada
Sayuran :......................... ..................... esofagus.
Buah :......................... ..................... 4. Mengoptimalkan asupan gizi dengan
mempertimbnagkan risiko aspirasi atau
Pukul 16.00 tersedak.
..................................................................................... 5. Memberikan makanan secukupnya yang
................................................................................... tidak memberatkan lambung.
Sore (18.00 – 19.00)
Nasi :......................... .....................
SYARAT DAN PRINSIP DIET :
Ayam :......................... .....................
Tempe :......................... .....................
Sayuran :......................... ..................... 1. Energi dan protein sesuai kebutuhan dan
Buah :......................... ..................... kemampuan daya terima pasien.
Pukul 21.00 2. Lemak rendah 10-15% dari kebutuhan
..................................................................................... energi total.
................................................................................... 3. Rendah serat dan cukup cairan.
* Ukuran Rumah Tangga

Anda mungkin juga menyukai